MATERI
5 :MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA
Pengertian dan Teori Sumber Daya
Manusia
Ilmu dan
seni mengatur hubungan dan peranan tenaga kerja, agar efektif dan efisien, membantu
terwujutnya tujuan perusahaan, karyawan, dan masyarakt.
Sumber Daya Manusia (SDM) adalah manusia yang bekerja
di lingkungan
suatu organisasi (disebut juga personil, tenaga kerja,
pekerja atau karyawan). SDM adalah potensi manusiawi sebagai penggerak organisasi
dalam mewujudkan eksistensinya.
Manusia (Man) selalu
berperan aktif dan dominan dlm setiap kegiatan organisasi, karena dia menjadi perencana, pelaku dan penentu terwujudnya tujuan
organisasi
Coba jealskan apa yang dimaksud perencana, pelaku dan penentu dalam
organisasi?
Peranan
MSDM.
1. Menetapkan jumlah, kualitas, dan penempatan tenaga kerja yang efektif
sesuai dengan kebutuhan perusahaan berdasarkan job describtion, job spesification, job requirement,
dan job evaluation.
2. Menetapkan penarikan, seleksi, dan penempatan karyawan berdasarkan azas the
right man in the right place and the right man in the right job.
3. Menetapkan program kesejahteraan, pengembangan, promosi dan penghentian.
4. Meramalkan peramalan dan permintaan SDM pada masa yg akan datang.
5. Memperkirakan keadaan ekonomi pada umumnya dan perkembangan perusahaan pada
khususnya.
6. Memonitor dg cermat UU perburuhan
dan kebijaksanaan pemberian balas jasa perusahaan-2 sejenis.
7. Memonitor kemajuan teknik dan perkembangan serikat buruh.
8. Melaksanakan pendidikan, latihan, dan penilaian prestasi karyawan.
9. Mengatur mutasi karyawan baik vertikal maupun horisontal.
10. Mengatur pensiun, pemberhentian, dan pesangonnya.
Coba jealskan apa yang dimaksud job describtion, job spesification, job requirement, dan job evaluation?.
Kekuasaan. Suatu alat atau dasar hukum untuk
melakukan sesuatu. Delegasi authority merupakan kunci dinamika organisasi.
Coba jealskan apa yang
dimaksud dengan dlegasi outority ?
b.
Perencanaan sumber daya manusia.
1. Merupakan suatu
kegiatan seleksi, pelatihan, dan pengembangan, serta kegiatan-kegiatan lain
yang berkaitan dengan SDM lebih terarah,
2. Systematically forcast an organization’s future demand for, and supplay of
employess.
3. Perencanaan SDM merupakan serangkaian kegiatan yang dilakukan utk mengantisipasi permintaan-2
tenaga kerja di masa mendatang.
Empat
kegiatan dalam perencanaan:
1. Peramalan supplay dan demand
SDM,
2. Rencana untuk menambah
SDM bermutu,
3. Berbagai prosedur dan
pengawasan,
4. Evaluasi sebagai umpan balik
organisasi.
Keuntungan perencanaan
•
Mengefektifkan pemanfaatan
SDM,
•
Menyesuaikan tenaga kerja dg
tujuan organisasi,
•
Membantu program penarikan
tenaga kerja dari bursa tenaga kerja dengan baik,
•
Pengadaan tenaga kerja baru
secara ekonomis,
•
Dpt mengkoordinasikan
kegiatan-2 manajemen SDM,
•
Mengembangkan sistem manajemen
SDM.
Coba jelaskan langkah-langkah pengadaan sehingga memperoleh SDM yang sesuai
dengan kebutuhan.
Untuk mengikuti materi ke 6, silahkan klik disin
1. Coba jealskan apa yang dimaksud perencana, pelaku dan penentu dalam organisasi?
BalasHapusJawab :
Manajemen sumber daya manusia merupakan suatu bidang manajemen yang khusus mempelajari hubungan dan peranan manusia dalam organisasi perusahaan. Unsur MSDM adalah manusia yang merupakan tenaga kerja perusahaan. Dengan demikian fokus yang dipelajari MSDM hanyalah masalah yang berhubungan dengan tenaga kerja manusia saja. Manusia selalu berperan aktif dan dominan dalam setiap kegiatan organisasi karena manusia menjadi perencana, pelaku, dan penentu terwujudnya tujuan organisasi. Tujuan tidak mungkin terwujud tanpa peran aktif karyawan meskipun alat-alat yang dimiliki perusahaan begitu canggihnya. Alat-alat canggih yang dimiliki perusahaan tidak ada manfaatnya bagi perusahaan, jika peran aktif karyawan tidak diikutsertakan. Mengatur karyawan adalah pekerjaan yang sulit dan kompleks, karena mereka mempunyai pikiran, perasaan, status, keinginan, dan latar belakang yang heterogen yang dibawa ke dalam organisasi. Karyawan tidak dapat diatur dan dikuasai seperti mengatur mesin, modal, atau gedung.
2. Coba jealskan apa yang dimaksud job describtion, job spesification, job requirement, dan job evaluation?.
Jawab :
a. Uraian jabatan (job description) adalah suatu keterangan singkat yang ditulis secara cemat mengenai kewajiban-kewajiban dan tanggung jawab-tanggung jawab dari suatu jabatan.
b. Persyaratan jabatan (job specification) adalah suatu catatan mengenai syarat-syarat orang yang minimum yang diperlukan untuk menyelesaikan suatu jabatan dengan sebaik-baiknya.
c. metode yang paling sering digunakan dalam penentuan jenis atau kualitas tenaga kerja yang akan ditarik (recruitment) adalah analisis jabatan (job analysis).Job analysisterdiri dari dua kata job dan analysis. Job biasa diartikan sebagai jabatan, pekerjaan, Analysis jabatan (job analyasis) adalah suatu kegiatan yang mempelajari, mengumpulkan, dan mencatat informasi-informasi atau fakta-fakta yang berhubungan dengan masing-masing jabatan secara sitematis dan teratur.
d. Penilaian jabatan (job evaluation) adalah kegiatan yang dilakukan guna membandingkan nilai dari suatu jabatan dengan nilai dari jabatan atau jabatan-jabatan lain.
3. Coba jealskan apa yang dimaksud dengan dlegasi outority ?
Jawab :
Pendelegasian wewenang merupakan pokok yang didapat kembali oleh si pemberi wewenang. Hal itu adalah suatu sifat wewenang, pemilik wewenang (manajer) tidak selamanya menyelesaikan sendiri kekuasaan itu dengan menyerahkan wewenang itu.
Banyak arti tentang pendelegasian wewenang yaitu :
1. Pendelegasian wewenang merupakan dinamika organisasi, karena dengan pendelegasian wewenang ini para bawahan mempunyai wewenang sehingga mereka dapat mengerjakan sebagian pekerjaan delegatornya.
2. Pendelegasian wewenang merupakan proses yang bertahap dan yang menciptakan pembagian kerja, hubungan kerja dan adanya hubungan kerja sama dalam suatu organisasi atau perusahaan.
3. Pendelegasian wewenang dapat memeperluas ruang gerak dan waktu seorang manajer.
4. Pendelegasian wewenang, manajer tetap bertanggungjawab terhadap tercapainya tujuan perusahaan.
5. Pendelegasian wewenag menjadi ikatan formal dalam suatu organisasi.
Wewenang (authority) merupakan kunci daripada pekerjaan seorang manajer. Arti sebenarnya dari seorang manajer dalam sebuah organisasi dan hubungannya dengan orang lain pada organisasi tersebut terlihat pada wewenang yang diimilikinya. Yang mengikat bagian-bagian daripada suatu struktur organisasi adalah hubungan wewenang.
Pelimpahan wewenang mempunyai tiga unsur yaitu:
a. Wewenang (authority)
b. Tanggung jawab (responsibility)
c. Pertanggung jawaban (accountability)
4. Coba jelaskan langkah-langkah pengadaan sehingga memperoleh SDM yang sesuai dengan kebutuhan.
BalasHapusJawab :
Pengadaan
Yang dimaksud dengan pengadaan adalah upaya untuk mendapatkan jenis dan jumlah tenaga kerja yang sesuai dengan yang dibutuhkan agar sasaran organisasi dapat tercapai. Hal ini terutama yang bersangkutan dengan masalah penentuan kebutuhan tenaga kerja, penarikan, seleksi, orientasi, dan penempatan.
Manajemen Sumber Daya Manusia mengatur dan menetapkan program kepegawaian yang mencakup masalah-masalah sebagai berikut :
1. Menetapkan jumlah, kualitas, dan penempatan tenaga kerja yang efektif sesuai dengan kebutuhan organisasi berdasarkan deskripsi pekerjaan, spesifikasi jabatan, persyaratan pekerjaan, dan evaluasi pekerjaan.
2. Menetapkan penarikan, seleksi, dan penempatan karyawan berdasarkan azas the right man in the right place and the right man in the right job.
3. Menetapkan program kesejahteraan, pengembangan, promosi, dan pemberhentian.
4. Meramalkan penawaran dan permintaan sumber daya manusia pada masa yang akan datang.
5. Memperkirakan keadaan perekonomian pada umumnya dan perkembangan organisasi ada khususnya.
6. Memonitor dengan cermat undang-udang perburuhan dan kebijaksanaan pemberian balas jasa organisasi-organisasi sejenis
7. Memonitor kemajuan teknik dan perkembangan serikat buruh
8. Melaksanakan pendidikan, pelatihan, dan penilaian prestasi karyawan
9. Mengatur mutasi karyawan baik vertical maupun horizontal
10. Mengatur pensiunan, pemberhentian, dan pesangonnya.
Peranan manajemen sumber daya manusia diakui sangat menentukan bagi terwujudnya tujuan, tetapi untuk memimpin unsur manusia ini sangat sulit dan rumuit. Tenaga kerja manusia selain mampu, cakap, dan terampil, juga tidak kalah pentingnya kemauan dan kesungguhan mereka untuk bekerja efektif dan efisien.
Nanik Listiawati FKM
BalasHapus1. Yang dimaksud perencana, pelaku dan penentu dalam organisasi adalah Sumber daya manusia sebagai aset organisasi dapat menjadi pelaku aktif dan dominan dalam setiap aktifitas organisasi, manusia menjadi perencana, pelaku, dan penentu terwujudnya tujuan organisasi. Bahwa manusia memiliki peranan aktif dalam organisasi dimana manusia menjadi perencana, pelaku dan penentu terwujudnya tujuan organisasi. Tanpa adanya peranan aktif manusia, organisasi tidak dapat berjalan, tujuan tidak akan terwujud, dan mesin-mesin canggih yang dimiliki organisasi pun tidak ada manfaatnya bagi perusahaan
2. Yang dimaksud job describtion, job spesification, job requirement, dan job evaluation adalah :
a. Job Analysis
Informasi tertulis mengenai pekerjaan apa saja yang harus dikerjakan dalam suatu perusahaan agar tujuannya tercapai.
b. Job Description
Informasi tertulis yang menguraikan tugas dan tanggung jawab, kondisi pekerjaan, hubungan pekerjaan,dan aspek-aspek pekerjaan pada suatu jabatan tertentu dalam organisasi.
c. Job Spesification
Uraian persyaratan kualitas minimum orang yang bisa deterima agar dapat menjalankan satu jabatan dengan baik dan kompeten.
d. Job Evaluation
Menilai berat/ringan, mudah/sukar, besar/kecil risiko pekerjaan, dan memberikan nama, ranking (peringkat), serta harga atau gaji suatu jabatan.
3. Yang dimaksud dengan delegasi outority adalah Tindakan memberikan wewenang dan tanggung jawab formal untuk menyelesaikan aktivitas spesifik kepada bawahan.
4. Langkah-langkah pengadaan sehingga memperoleh SDM yang sesuai dengan kebutuhan :
Pengadaan yaitu “Proses penarikan, seleksi, penempatan, orientasi dan induksi untuk mendapatkan karyawan yang efektif dan efisien membantu tercapainya tujuan perusahaan.” Langkah – langkahnya adalah :
a. Analisa pekerjaan, yaitu informasi tertulis mengenai pekerjaan-pekerjaan apa saja yang harus dikerjakan dalam suatu perusahaan agar tujuan tercapai.
b. Analisa kebutuhan tenaga kerja adalah Analisis kebutuhan sumber daya manusia sangat penting agar kebutuhan tenaga kerja masa kini dan masa yang akan datang sesuai dengan beban pekerjaan, kekosongan-kekosongan dapat dihindarkan dan semua pekerjaan dapat dikerjakan
c. Penarikan yaitu “Usaha mencari dan mempengaruhi tenaga kerja, agar mau melamar lowongan pekerjaan yang ada dalam satu perusahaan.”
d. Seleksi yaitu “Suatu kegiatan pemilihan dan penentuan pelamar yang diterima atau ditolak untuk menjadi karyawan perusahaan. Seleksi ini didasarkan kepada spesifikasi tertentu dari setiap perusahaan bersangkutan.”
e. Penempatan, orientasi, dan induksi
Penempatan karyawan yaitu menempatkan calon karyawan yang diterima (lulus seleksi) pada jabatan/pekerjaan yang membutuhkannya dan sekaligus mendelegasikan autholity kepada orang tersebut.
Orientasi atau perkenalan bagi setiap karyawan baru harus dilaksanakan untuk menetapkan bahwa mereka betul-betul diterima dengan tangan terbuka menjadi karyawan yang akan bekerja sama dengan karyawan lain pada perusahaan itu.
Induksi karyawan adalah kegiatan untuk mengubah perilaku karyawan baru supaya menyesuaikan diri dengan tata tertib perusahaan.
EFRIDAYATI NPM 13410034P
BalasHapusCoba jealskan apa yang dimaksud perencana, pelaku dan penentu dalam organisasi?
organisasi merupakan sekumpulan orang-orang yang disusun dalam kelompok-kelompok, yang bekerjasama untuk mencapai tujuan bersama, Organisasi adalah system kerjasama antara dua orang atau lebih, atau organisasi adalah setiap bentuk kerjasama untuk pencapaian tujuan bersama, organisasi adalah struktur pembagian kerja dan struktur tata hubungan kerja antara sekelompok orang pemegang posisi yang bekerjasama secara tertentu untuk bersama-sama mencapai tujuan tertentu.
Manusia selalu berperan aktif dan dominan dalam setiap kegiatan organisasi, karena manusia adalah faktor produksi yang dapat mengelola faktor produksi organisasi yang lainnya termasuk manusia itu sendiri sehingga manusia menjadi perencana, pelaku dan penentu terwujudnya tujuan organisasi. Tujuan organisasi ini tidak mungkin terwujud tanpa peran aktif dari karyawan, meskipun perusahaan memiliki faktor produksi lainnya dengan baik, seperti modal yang besar, mesin yang canggih, dan lain-lain. Semua itu tidak akan memberikan manfaat bila tidak disertai peran aktif karyawan dalam mengelolanya. Selain itu mengelola dan mengatur karyawan tidaklah mudah karena manusia mempunyai pikiran, perasaan, status, dan latar belakang yang berbeda-beda. Karyawan tidak dapat diatur dan dikuasai sepenuhnya dengan mudah, berbeda dengan mesin, modal, gedung, dan lain-lain. Jelasnya manajemen sumber daya manusia mengatur tenaga kerja sebagai perencana, pelaku, dan penentu yang dimiliki organisasi dengan sedemikian rupa sehingga dapat terwujud tujuan organisasi, kepuasan karyawan, dan masyarakat.
Coba jealskan apa yang dimaksud job describtion, job spesification, job requirement, dan job evaluation?.
• Uraian jabatan (job description) adalah suatu keterangan singkat yang ditulis secara cemat mengenai kewajiban-kewajiban dan tanggung jawab-tanggung jawab dari suatu jabatan.
• Persyaratan jabatan (job specification) adalah suatu catatan mengenai syarat-syarat orang yang minimum yang diperlukan untuk menyelesaikan suatu jabatan dengan sebaik-baiknya.
• requitment jabatan (job requitment) adalah suatu kegiatan menentukan jenis atau kualitas pegawai yang diinginkan untuk mengisi jabatan tersebut dan rincian mengenai jumlah atau kuantitas yang nanti akan menempati jabatan tersebut. Dengan demikian fungsi atau kegiatan pertama dalam manajemen SDM adalah mendapatkan orang yang tepat, baik secara kualitas maupun kuantitasnya. Setelah itu dilanjutkan pada penarikan tenaga kerja, seleksi penempatan, orientasi, promosi dan pemindahan atau mutasi.
• Penilaian jabatan (job evaluation) adalah kegiatan yang dilakukan guna membandingkan nilai dari suatu jabatan dengan nilai dari jabatan atau jabatan-jabatan lain.
EFRIDAYATI NPM 13410034P
BalasHapusCoba jealskan apa yang dimaksud dengan dlegasi outority ?
Delegation of Authority adalah Otoritas pelimpahan wewenang dan tanggung jawab formal kepada bawahan/orang lain untuk melaksanakan suatu kegiatan tertentu.
Coba jelaskan langkah-langkah pengadaan sehingga memperoleh SDM yang sesuai dengan kebutuhan.
Langkah-langkah pengadaan karyawan:
a) Analisa pekerjaan; Analisis pekerjaan adalah informasi tertulis mengenai pekerjaan-pekerjaan apa saja yang harus dikerjakan dalam suatu perusahaan agar tujuan tercapai.
b) Analisa kebutuhan tenaga kerja; Analisis kebutuhan sumber daya manusia sangat penting agar kebutuhan tenaga kerja masa kini dan masa yang akan datang sesuai dengan beban pekerjaan, kekosongan-kekosongan dapat dihindarkan dan semua pekerjaan dapat dikerjakan
c) Penarikan; Penarikan merupakan kegiatan untuk mendapatkan sejumlah tenaga kerja dari berbagai sumber, sesuai dengan kualifikasi yang dibutuhkan, sehingga mereka mampu menjalankan misi organisasi untuk merealisasikan visi dan tujuannya.
d) Seleksi; Tujuan seleksi adalah untuk mendapatkan pegawi yang memiliki pengetahuan, keterampilan, dan sikap mental yang mendukung pelaksanaan pekerjaan. Sehubungan denagn hal itu, proses seleksi harus dilaksanakan sejalan dengan hasil analisis jabatan, deskripsi tugas dan spesifikasi pekerjaan, yang kesemuanya sudah di tuangkan dalam perencanaan SDM.
e) Penempatan, orientasi, dan induksi :
Penempatan karyawan yaitu menempatkan calon karyawan yang diterima ( lulus seleksi) pada jabatan/pekerjaan yang membutuhkannya dan sekaligus mendelegasikan autholity kepada orang tersebut.
Orientasi atau perkenalan bagi setiap karyawan baru harus dilaksanakan untuk menetapkan bahwa mereka betul-betul diterima dengan tangan terbuka menjadi karyawan yang akan bekerja sama dengan karyawan lain pada perusahaan itu.
Induksi karyawan adalah kegiatan untuk mengubah perilaku karyawan baru supaya menyesuaikan diri dengan tata tertib perusahaan.
1.apa yang dimaksud perencana, pelaku dan penentu dalam organisasi?
BalasHapusperencana adalah Perencanaan tidak lain merupakan kegiatan untuk menetapkan tujuan yang akan dicapai beserta cara-cara untuk mencapai tujuan tersebut.
pelaku adalah suatu disiplin ilmu yang mempelajari tentang perilaku tingkat individu dan tingkat kelompok dalam suatu organisasi serta dampaknya terhadap kinerja (baik kinerja individual, kelompok, maupun organisasi).
penentu adalah kebutuhan tenaga kerja, penarikan, seleksi, orientasi, dan penempatan.
2.JOB DESCRIPTION
Uraian pekerjaan (Job description) dan uraian jabatan (Job position) diketahui serta disusun berdasarkan informasi yang telah dihasilkan oleh analisa jabatan / analisa pekerjaan. Analisa jabatan (Job Analysis) ini perlu dilakukan agar kita dapat mendesain organisasi & menetapkan uraian pekerjaan, spesifikasi pekerjaan, serta evaluasi pekerjaan.
RECRUITMEN
Perekrutan (Recruitment) adalah masalah penting dalam pengadaan sumber daya manusia yang dibutuhkandalam sebuah organisasi.
deskripsi pekerjaan (job description) adalah penyataan tertulis yang menjelaskan tugas-tugas, kondisi kerja dan aspek-aspek lainnya dari suatu jabatan tertentu.
Job Specification adalah kondisi si pelamar yang dibutuhkan, seperti jenis kelamin, tinggi dan berat badan, jenjang pendidikan, kemampuan seperti komputer, berbahasa asing, atau kelebihan lain yang dimiliki orang orang tertentu. Job specification yang dibutuhkan perusahaan biasanya tertulis pada iklan lowongan.
Job requirements secara sederhana bisa diartikan sebagai sejumlah kualifikasi yang dipersyaratkan oleh perusahaan untuk mencari dan menyaring kandidat yang memiliki kemampuan dan kompetensi untuk melaksanakan pekerjaan dengan baik, sesuai dengan posisi atau jabatan yang diiklankan tersebut.
Evaluasi pekerjaan manajerial dilakukanuntuk menilai
suatu pekerjaan manajerialterhadappekerjaan manajerial lain, dengan mengacupada faktor pekerjaan
3. Langkah-langkah pengadaan :
a)Analisa pekerjaan;
b)Analisa kebutuhan tenaga kerja;
c)Penarikan;
d)Seleksi;
e)Penempatan, orientasi, dan induksi
1. Coba jealskan apa yang dimaksud perencana, pelaku dan penentu dalam organisasi?
BalasHapusJawab :Manusia selalu berperan aktif dan dominan dalam setiap kegiatan organisasi karena manusia menjadi perencana, pelaku, dan penentu terwujudnya tujuan organisasi. Tujuan tidak mungkin terwujud tanpa peran aktif karyawan meskipun alat-alat yang dimiliki perusahaan begitu canggihnya. Alat-alat canggih yang dimiliki perusahaan tidak ada manfaatnya bagi perusahaan, jika peran aktif karyawan tidak diikutsertakan. Mengatur karyawan adalah pekerjaan yang sulit dan kompleks, karena mereka mempunyai pikiran, perasaan, status, keinginan, dan latar belakang yang heterogen yang dibawa ke dalam organisasi. Karyawan tidak dapat diatur dan dikuasai seperti mengatur mesin, modal, atau gedung.
2. Coba jealskan apa yang dimaksud job describtion, job spesification, job requirement, dan job evaluation?.
Jawab :
- job description adalah suatu keterangan singkat yang ditulis secara cemat mengenai kewajiban-kewajiban dan tanggung jawab-tanggung jawab dari suatu jabatan.
-job specification adalah suatu catatan mengenai syarat-syarat orang yang minimum yang diperlukan untuk menyelesaikan suatu jabatan dengan sebaik-baiknya.
- job recruitment adalah rangkaian aktivitas yang digunakan untuk mendapatkan jumlah orang yang tepat yang memadai pada saat yang tepat, tujuannya adalah untuk menyeleksi mereka yang sesuai dengan kebutuhan organisasi.
-job evaluation adalah kegiatan yang dilakukan guna membandingkan nilai dari suatu jabatan dengan nilai dari jabatan atau jabatan-jabatan lain.
3. Coba jelaskan apa yang dimaksud dengan dlegasi outority ?
Jawab :Otoritas pelimpahan wewenang dan tanggung jawab formal kepada bawahan/orang lain untuk melaksanakan suatu kegiatan tertentu.
4. Coba jelaskan langkah-langkah pengadaan sehingga memperoleh SDM yang sesuai dengan kebutuhan.
Jawab :
a. Analisa pekerjaan, yaitu informasi tertulis mengenai pekerjaan-pekerjaan apa saja yang harus dikerjakan dalam suatu perusahaan agar tujuan tercapai.
b. Analisa kebutuhan tenaga kerja adalah Analisis kebutuhan sumber daya manusia sangat penting agar kebutuhan tenaga kerja masa kini dan masa yang akan datang sesuai dengan beban pekerjaan, kekosongan-kekosongan dapat dihindarkan dan semua pekerjaan dapat dikerjakan
c. Penarikan yaitu “Usaha mencari dan mempengaruhi tenaga kerja, agar mau melamar lowongan pekerjaan yang ada dalam satu perusahaan.”
d. Seleksi yaitu “Suatu kegiatan pemilihan dan penentuan pelamar yang diterima atau ditolak untuk menjadi karyawan perusahaan. Seleksi ini didasarkan kepada spesifikasi tertentu dari setiap perusahaan bersangkutan.”
e. Penempatan, orientasi, dan induksi
Penempatan karyawan yaitu menempatkan calon karyawan yang diterima (lulus seleksi) pada jabatan/pekerjaan yang membutuhkannya dan sekaligus mendelegasikan autholity kepada orang tersebut.
Orientasi atau perkenalan bagi setiap karyawan baru harus dilaksanakan untuk menetapkan bahwa mereka betul-betul diterima dengan tangan terbuka menjadi karyawan yang akan bekerja sama dengan karyawan lain pada perusahaan itu.
Induksi karyawan adalah kegiatan untuk mengubah perilaku karyawan baru supaya menyesuaikan diri dengan tata tertib perusahaan.
1. Coba jealskan apa yang dimaksud perencana, pelaku dan penentu dalam organisasi?
BalasHapusManusia selalu berperan aktif dan dominan dalam setiap kegiatan organisasi karena manusia menjadi perencana, pelaku, dan penentu terwujudnya tujuan organisasi. Tujuan tidak mungkin terwujud tanpa peran aktif manusia sebagai tenaga kerja meskipun alat-alat yang dimiliki begitu canggihnya. Alat-alat canggih yang dimilikinya tidak ada manfaatnya, jika peran aktif tenaga kerja tidak diikutsertakan. Mengatur pegawai/ tenaga kerja adalah sulit dan kompleks, karena mereka mempunyai pikiran, perasaan, status, keinginan dan latar belakang yang heterogen yang dibawa ke dalam organisasi..
Dalam membuat perencanaan program kerja organisasi, seluruh pelaku organiasi haruslah terlibat secara aktif. Dari membuat analisa kondisi dan sumber daya organisasi hingga pada penetapan program yang tepat bagi organisasi pada satu periodesasi kepemimpinan. Dengan melakukan analisis kebutuhan dan penyusunan program secara bersama-sama, maka pada saat pelaksanaan (actuating) program tersebut, kendala dari internal organisasi dapat diminimalisir. Selain itu, seluruh pelaku organisasi akan mampu mengeksekusi program tersebut dengan baik, dikarenakan merekalah yang merencanakan dan memahami secara benar indikator dari keberhasilan program tersebut
2. Coba jealskan apa yang dimaksud job describtion, job spesification, job requirement, dan job evaluation?.
a.·Uraian jabatan (job description) adalah suatu keterangan singkat yang ditulis secara cemat mengenai kewajiban-kewajiban dan tanggung jawab-tanggung jawab dari suatu jabatan.
b. Persyaratan jabatan (job specification) adalah suatu catatan mengenai syarat-syarat orang yang minimum yang diperlukan untuk menyelesaikan suatu jabatan dengan sebaik-baiknya.
c. Analisis jabatan (job analysis) adalah proses sistematis untuk menentukan berbagai tugas, aktivitas, perilaku, keterampilan, pengetahuan, dan spesifikasi karyawan yang diperlukan untuk menjalankan suatu pekerjaan (jabatan) dalam suatu organisasi.
d. Penilaian jabatan (job evaluation) adalah kegiatan yang dilakukan guna membandingkan nilai dari suatu jabatan dengan nilai dari jabatan atau jabatan-jabatan lain.
3. Coba jealskan apa yang dimaksud dengan dlegasi outority ?
Pendelegasian (pelimpahan wewenang) merupakan salah satu elemen penting dalam fungsi pembinaan. Sebagai manajer perawat dan bidan menerima prinsip-prinsip delegasi agar menjadi lebih produktif dalam melakukan fungsi-fungsi manajemen lainnya. Delegasi wewenang adalah proses dimana manajer mengalokasikan wewenang kepada bawahannya.
Ada empat kegiatan dalam delegasi wewenang:
1. Manager menetapkan dan memberikan tugas dan tujuannya kepada orang yang diberi pelimpahan;
2. Manajer melimpahkan wewenang yang diperlukan untuk mencapai tujuan;
3. Manajer yang menerima delegasi baik eksplisit maupun implisit menimbulkan kewajiban dan tanggung jawab.
4. Manajer menerima pertanggungjawaban (akontabilitas) atas hasil yang telah dicapai.
4. Coba jelaskan langkah-langkah pengadaan sehingga memperoleh SDM yang sesuai dengan kebutuhan.
HapusPengadaan adalah proses penarikan, seleksi, penempatan, orientasi, dan induksi untuk mendapatkan karyawan yang efektif dan efisien membantu tercapainya tujuan perusahaan”
Salah satu kegiatan yang dilakukan dalam manajemen Sumber Daya Manusia (SDM), adalah mendapatkan orang-orang untuk mengisi organisasi. Biasanya yang menangani masalah ini dikoordinir oleh Departemen SDM dan melibatkan bagian-bagian lain yang terkait (pada organisasi yang besar). Pada organisasi yang kecil pemimpin dapat secara langsung melakukannya sendiri tanpa bantuan orang lain atau para ahli. Namun pada keduanya ada satu langkah penting yang harus dilakukan sebelum melakukan penarikan tenaga kerja (recruitment), yaitu menentukan jenis atau kualitas pegawai yang diinginkan untuk mengisi jabatan tersebut dan rincian mengenai jumlah atau kuantitas yang nanti akan menempati jabatan tersebut. Dengan demikian fungsi atau kegiatan pertama dalam manajemen SDM adalah mendapatkan orang yang tepat, baik secara kualitas maupun kuantitasnya. Setelah itu dilanjutkan pada penarikan tenaga kerja, seleksi penempatan, orientasi, promosi dan pemindahan atau mutasi.
Tujuan perencanaan SDM adalah sebagai berikut:
1. Bagi kepentingan organisasi
a) Menarik dan mempertahankan jumlah karyawan yang cukup dengan keahlian yang memadai untuk dapat berperan secara efektif dalam mencapai tujuan orgaisasi.
b) Menggunakan karyawan secara maksimal. Perencanaan SDM dapat menjadi alat untuk mengevaluasi dampak kebijakan dan tindakan alternative penggunaan SDM.
c) Mengantisipasi dan menghadapi perubahan-perubahan tuntutan kerja/perubahan-perubahan sumber daya manusia yang tersedia. Perencanaan SDM dapat meningkatkan proses perencanaan bisnis secara keseluruhan.
d. ) Memenuhi kriteria sumber daya manusia di masa datang yang berasal dari sumber internal. Perencanaan SDM dapat menjadi suatu bentuk perhatian yang besar dari manajemen SDM terhadap berbagai tingkatan manajerial dalam organisasi.
e) Memastikan bahwa kesempatan yang sama dalam hal promosi dan pengembangan akan berlaku bagi semua karyawan.
f. ) Mengontrol biaya SDM dan mengantisipasi secara efektif bila terdapat biaya karyawan yang baru muncul.
g) Mengintegrasikan seluruh aktivitas manajemen SDM. Berbagai perbedaan dalam aktivitas SDM harus dapat diintegrasikan untuk mempertinggi nilai SDM.
2. Bagi kepentingan pribadi karyawan, perencaaan sumber daya manusia adalah alat untuk menyusun rencana pengembangan karir pribadi yaitu:
a. Mengetahui mengenai kemampuan pengembangan jenjang karirnya.
b. Mengetahui mengenai kemampuan apa yang harus dimilikinya untuk menduduki jabatan tertentu.
c. Mengetahui mengenai waktu terbaik untuk mencapai jenjang karir tersebut.
3. Bagi kepentingan negara perencanaan SDM memiliki tujuan sebagai berikut:
a. Penentuan struktur serikat pekerja yang ekonomis.
b. Inventarisasi klasifikasi jabatan.
c. Penetapan tingkat kepandaian dan keahlian karyawan asing dalam rangka alih teknologi program-program penampungan dan pelatihan kerja bagi para penganggur
1. Coba jealskan apa yang dimaksud perencana, pelaku dan penentu dalam organisasi?
BalasHapusManusia selalu berperan aktif dan dominan dalam setiap kegiatan organisasi, karena manusia adalah faktor produksi yang dapat mengelola faktor produksi organisasi yang lainnya termasuk manusia itu sendiri sehingga manusia menjadi perencana, pelaku dan penentu terwujudnya tujuan organisasi. Tujuan organisasi ini tidak mungkin terwujud tanpa peran aktif dari karyawan, meskipun perusahaan memiliki faktor produksi lainnya dengan baik, seperti modal yang besar, mesin yang canggih, dan lain-lain. Semua itu tidak akan memberikan manfaat bila tidak disertai peran aktif karyawan dalam mengelolanya. Selain itu mengelola dan mengatur karyawan tidaklah mudah karena manusia mempunyai pikiran, perasaan, status, dan latar belakang yang berbeda-beda. Karyawan tidak dapat diatur dan dikuasai sepenuhnya dengan mudah, berbeda dengan mesin, modal, gedung, dan lain-lain. Jelasnya manajemen sumber daya manusia mengatur tenaga kerja sebagai perencana, pelaku, dan penentu yang dimiliki organisasi dengan sedemikian rupa sehingga dapat terwujud tujuan organisasi, kepuasan karyawan, dan masyarakat.
2. Coba jealskan apa yang dimaksud job describtion, job spesification, job requirement, dan job evaluation?.
a. Uraian jabatan (job description) adalah suatu keterangan singkat yang ditulis secara cemat mengenai kewajiban-kewajiban dan tanggung jawab-tanggung jawab dari suatu jabatan.
b. Persyaratan jabatan (job specification) adalah suatu catatan mengenai syarat-syarat orang yang minimum yang diperlukan untuk menyelesaikan suatu jabatan dengan sebaik-baiknya.
c. Requitment jabatan (job requitment) adalah suatu kegiatan menentukan jenis atau kualitas pegawai yang diinginkan untuk mengisi jabatan tersebut dan rincian mengenai jumlah atau kuantitas yang nanti akan menempati jabatan tersebut. Dengan demikian fungsi atau kegiatan pertama dalam manajemen SDM adalah mendapatkan orang yang tepat, baik secara kualitas maupun kuantitasnya. Setelah itu dilanjutkan pada penarikan tenaga kerja, seleksi penempatan, orientasi, promosi dan pemindahan atau mutasi.
d. Penilaian jabatan (job evaluation) adalah kegiatan yang dilakukan guna membandingkan nilai dari suatu jabatan dengan nilai dari jabatan atau jabatan-jabatan lain.
3. Coba jelaskan apa yang dimaksud dengan dlegasi outority ?
Delegasi outority merupakan otoritas pelimpahan wewenang dan tanggung jawab formal kepada bawahan/orang lain untuk melaksanakan suatu kegiatan tertentu.
4. Coba jelaskan langkah-langkah pengadaan sehingga memperoleh SDM yang sesuai dengan kebutuhan.
a. Analisa pekerjaan, yaitu informasi tertulis mengenai pekerjaan-pekerjaan apa saja yang harus dikerjakan dalam suatu perusahaan agar tujuan tercapai.
b. Analisa kebutuhan tenaga kerja adalah Analisis kebutuhan sumber daya manusia sangat penting agar kebutuhan tenaga kerja masa kini dan masa yang akan datang sesuai dengan beban pekerjaan, kekosongan-kekosongan dapat dihindarkan dan semua pekerjaan dapat dikerjakan
c. Penarikan yaitu “Usaha mencari dan mempengaruhi tenaga kerja, agar mau melamar lowongan pekerjaan yang ada dalam satu perusahaan.”
d. Seleksi yaitu “Suatu kegiatan pemilihan dan penentuan pelamar yang diterima atau ditolak untuk menjadi karyawan perusahaan. Seleksi ini didasarkan kepada spesifikasi tertentu dari setiap perusahaan bersangkutan.”
e. Penempatan, orientasi, dan induksi
Penempatan karyawan yaitu menempatkan calon karyawan yang diterima (lulus seleksi) pada jabatan/pekerjaan yang membutuhkannya dan sekaligus mendelegasikan autholity kepada orang tersebut.
Orientasi atau perkenalan bagi setiap karyawan baru harus dilaksanakan untuk menetapkan bahwa mereka betul-betul diterima dengan tangan terbuka menjadi karyawan yang akan bekerja sama dengan karyawan lain pada perusahaan itu.
Induksi karyawan adalah kegiatan untuk mengubah perilaku karyawan baru supaya menyesuaikan diri dengan tata tertib perusahaan.
1. Coba jealskan apa yang dimaksud perencana, pelaku dan penentu dalam organisasi?
BalasHapusPerencanaan dalam sebuah organisasi adalah suatu proses kegiatan pemikiran dan penentuan prioritas yang harus dilakukan secara menyeluruh sebelum melakukan tindakan yang sebenar-benarnya dalam rangka mencapai tujuan.
manusia menjadi perencana, pelaku, dan penentu terwujudnya tujuan organisasi. Bahwa manusia memiliki peranan aktif dalam organisasi dimana manusia menjadi perencana, pelaku dan penentu terwujudnya tujuan organisasi. Tanpa adanya peranan aktif manusia, organisasi tidak dapat berjalan, tujuan tidak akan terwujud, dan mesin-mesin canggih yang dimiliki organisasi pun tidak ada manfaatnya bagi perusahaan
2. Yang dimaksud job describtion, job spesification, job requirement, dan job evaluation adalah :
A. job describtion adalah Di dalam job design terdapat dua spesifikasi yaitujob specification dan job description, job description bertujuan untuk mendeskripsikan karyawan-karyawan yang layak bekerja pada suatu perusahaan dengan keahliannya masing-masing.
Penyusunan job description dilihat dari :
• Konsistensi pekerjaan menjamin kehidupan bisnis yang teratur
• Keberhasilan atau kegagalan semua organisasi tergantung pada prinsip : ” Adanya Jabatan yang benar yang dilakukan oleh orang-orang yang benar dengan cara yang benar “
Hakekat dari job description itu sendiri adalah :
• Tujuan Organisasi diterjemahkan dalam bentuk struktur organisasi yang menghimpun dan mengelolah hubungan antara jabatan-jabatan
o Jabatan merupakan ‘batu bata’ dari struktur organisasi jabatan unit dasar dari bangunan organisasi
• Jabatan berisi rangkaian pekerjaan, dimana individu sbg pekerja dan organisasi sebagai atasan
• Jabatan mempunyai 2 sisi yakni :
o Internal ; berkaitan dengan tugas, kegiatan, kewajiban, kesulitan yang ada dalam pekerjaan tersebut.
o Eksternal ; berkaitan bagaimana suatu jabatan berkontribusi bagi organisasi
B. job specification adalah
Menyebutkan pengetahuan,keterampilan,dan kemampuan individu yg diperlukan utk melakukan pekerjaan dengan memuaskan (Robert L. Mathis & John H. Jackson)
Spesifikasi pekerjaan memberikan uraian sebagai berikut :Tingkat pendidikan, jenis kelamin, keadaan fisik, pengetahuan dan percakapan, batas umur, nikah/belum, minat, emosi/tempa\ramen, pengalaman bekerja
C. job evaluation adalah adalah proses menganalisis dan menilai suatu jabatan secara sistematik untuk mengetahui nilai relatif bobot berbagai jabatan dalam suatu organisasi. Hasil akhir dari proses job evaluation adalah job weight (bobot jabatan/pekerjaan). Faktor utama dalam melakukan job evaluation adalah menentukan "factor compansable", dimana berdasarkan penentuan faktor compansable tersebut dapat dilakukan penilaian secara relatif satu jabatan/pekerjaan dengan jabatan/pekerjaan yang lain). Dengan mengetahui bobot jabatan/pekerjaan maka dengan mudah pihak manajemen akan mempunyai tolok ukur baku untuk menetapkan imbal jasa atas suatu jabatan/pekerjaan yang secara relatif lebih tinggi dibandingkan pekerjaan yang lainnya. Jika job evaluation telah selesai dilaksanakan untuk semua jabatan/pekerjaan maka jabatan-jabatan tesebut diurutkan mulai yang tertinggi sampai yang terendah (job grading).
3. Yang dimaksud dengan delegasi outority adalah Pengertian pendelegasian wewenang adalah pemberian wewenang kepada orang-orang yang ditunjuk oleh pemegang wewenang. Penggunaan pendelegasian wewenang secara bijaksana merupakan faktor kritis bagi efektivitas organisasi. Oleh karena itu peranan pendelegasian wewenang sangat penting di dalam organisasi. Selain itu, pendelegasian wewenang adalah konsekuensi logis dari semakin besarnya organisasi. Bila atasan menghadapi banyak pekerjaan yang tidak dapat dilaksanakan oleh satu orang, maka ia perlu melakukan delegasi. Pendelegasian juga dilakukan agar manajer dapat mengembangkan bawahan sehingga lebih memperkuat organisasi, terutama di saat terjadi perubahan susunan manajemen.
BalasHapus4. Langkah-langkah pengadaan sehingga memperoleh SDM yang sesuai dengan kebutuhan :
Pengadaan yaitu “Proses penarikan, seleksi, penempatan, orientasi dan induksi untuk mendapatkan karyawan yang efektif dan efisien membantu tercapainya tujuan perusahaan.” Langkah – langkahnya adalah :
a. Analisa pekerjaan, yaitu informasi tertulis mengenai pekerjaan-pekerjaan apa saja yang harus dikerjakan dalam suatu perusahaan agar tujuan tercapai.
b. Analisa kebutuhan tenaga kerja adalah Analisis kebutuhan sumber daya manusia sangat penting agar kebutuhan tenaga kerja masa kini dan masa yang akan datang sesuai dengan beban pekerjaan, kekosongan-kekosongan dapat dihindarkan dan semua pekerjaan dapat dikerjakan
c. Penarikan yaitu “Usaha mencari dan mempengaruhi tenaga kerja, agar mau melamar lowongan pekerjaan yang ada dalam satu perusahaan.”
d. Seleksi yaitu “Suatu kegiatan pemilihan dan penentuan pelamar yang diterima atau ditolak untuk menjadi karyawan perusahaan. Seleksi ini didasarkan kepada spesifikasi tertentu dari setiap perusahaan bersangkutan.”
e. Penempatan, orientasi, dan induksi
Penempatan karyawan yaitu menempatkan calon karyawan yang diterima (lulus seleksi) pada jabatan/pekerjaan yang membutuhkannya dan sekaligus mendelegasikan autholity kepada orang tersebut.
Orientasi atau perkenalan bagi setiap karyawan baru harus dilaksanakan untuk menetapkan bahwa mereka betul-betul diterima dengan tangan terbuka menjadi karyawan yang akan bekerja sama dengan karyawan lain pada perusahaan itu.
Induksi karyawan adalah kegiatan untuk mengubah perilaku karyawan baru supaya menyesuaikan diri dengan tata tertib perusahaan.
1. Coba jealskan apa yang dimaksud perencana, pelaku dan penentu dalam organisasi?
BalasHapusManusia selalu berperan aktif dan dominan dalam setiap kegiatan organisasi karena manusia menjadi perencana, pelaku, dan penentu terwujudnya tujuan organisasi. Tujuan tidak mungkin terwujud tanpa peran aktif karyawan meskipun alat-alat yang dimiliki perusahaan begitu canggihnya. Alat-alat canggih yang dimiliki perusahaan tidak ada manfaatnya bagi perusahaan, jika peran aktif karyawan tidak diikutsertakan. Mengatur karyawan adalah pekerjaan yang sulit dan kompleks, karena mereka mempunyai pikiran, perasaan, status, keinginan, dan latar belakang yang heterogen yang dibawa ke dalam organisasi.
2. Coba jealskan apa yang dimaksud job describtion, job spesification, job requirement, dan job evaluation?
a. Uraian jabatan (job description) adalah suatu keterangan singkat yang ditulis secara cemat mengenai kewajiban-kewajiban dan tanggung jawab-tanggung jawab dari suatu jabatan.
b. Persyaratan jabatan (job specification) adalah suatu catatan mengenai syarat-syarat orang yang minimum yang diperlukan untuk menyelesaikan suatu jabatan dengan sebaik-baiknya.
c. metode yang paling sering digunakan dalam penentuan jenis atau kualitas tenaga kerja yang akan ditarik (recruitment) adalah analisis jabatan (job analysis).Job analysisterdiri dari dua kata job dan analysis. Job biasa diartikan sebagai jabatan, pekerjaan, Analysis jabatan (job analyasis) adalah suatu kegiatan yang mempelajari, mengumpulkan, dan mencatat informasi-informasi atau fakta-fakta yang berhubungan dengan masing-masing jabatan secara sitematis dan teratur.
d. Penilaian jabatan (job evaluation) adalah kegiatan yang dilakukan guna membandingkan nilai dari suatu jabatan dengan nilai dari jabatan atau jabatan-jabatan lain.
3. Coba jelaskan apa yang dimaksud dengan dlegasi outority ?
Pendelegasian wewenang merupakan pokok yang didapat kembali oleh si pemberi wewenang. Hal itu adalah suatu sifat wewenang, pemilik wewenang (manajer) tidak selamanya menyelesaikan sendiri kekuasaan itu dengan menyerahkan wewenang itu.
4. Coba jelaskan langkah-langkah pengadaan sehingga memperoleh SDM yang sesuai dengan kebutuhan?
Manajemen SDM menyangkut beberapa hal penting terkait dengan upaya-upaya yang berhubungan langsung dengan Sumber Daya Manusia perusahaan, beberapa diantaranya adalah bagaimana upaya perencanaan SDM, penyusunan ke dalam tubuh organisasi perusahaan, pengembangan SDM karyawan, pengelolaan terhadap karir karyawan, evaluasi dari kerja, serta upaya pemberian reward atau punishment terhadap kompensasi atas kerja yang telah dilakukan.
Ada beberapa hal penting yang menjadi tanggung jawab dalam upaya manajemen SDM tersebut, diantaranya adalah sebagai berikut >
- upaya perencaan
Upaya perencanaan di dalam sebuah manajemen SDM merupakan langkah awal dalam memprediksikan kebutuhan akan SDM, struktur, komposisi dan sebagainya sesuai dengan kebutuhan perusahaan dan faktor lain dengan memperhatikan kondisi ketersediaan tenaga kerja.
- Seleksi dan rekrutmen
Di dalam proses seleksi dan rekrutmen sebagai bagian dari manajemen SDM, selain memilih SDM yang sesuai dengan kebutuhan dan kriteria yang diharapkan, maka hal lain yang penting untuk diperhatikan saat ini adalah bagaimana kemampuan Anda untuk mencari tenaga kerja yang memiliki kompetensi dan kualitas yang baik.
- Upaya pelatihan, pengembangan dan apresiasi
Hal lain yang sangat penting dilakukan dalam manajemen SDM adalah upaya yang diberikan oleh pihak perusahaan kepada pihak karyawan dalam bentuk pelatihan, pengembangan serta apresiasi terhadap kinerja yang sudah dilakukan. Pelatihan merupakan bagian langkah untuk mengembangkan dan meningkatkan kualitas dari SDM perusahaan.
Sementara apresiasi merupakan hasil dari evaluasi kerja. Dengan adanya pemberian reward atau punishment maka diharapkan pihak karyawan akan lebih bersemangat lagi dalam bekerja untuk perusahaan.
1. Coba jelaskan apa yang dimaksud perencana, pelaku dan penentu dalam organisasi?
BalasHapusperencana, pelaku dan penentu dalam organisasi ialah sumber daya manusia atau manusia yang mengatur atau membentuk suatu organisasi yang memiliki tujuan yang telah ditentukan. Pelaku dalam organisasi juga ialah manusia/orang itu sendiri yang menjalankan atau mengelola sebuah organisasi agar organisasi berlangsung secara efisien dan efektif dalam mencapai suatu tujuan, sedangkan penentu dalam organisasi pula yaitu sumber daya manusia yang akan menentukan keputusan-keputusan yang terjadi dalam organisasi sehingga terwujud tujuan yang diinginkan.
Sumber daya manusia trsebut ialah personil, tenaga kerja, pekerja atau karyawan yang harus berperan aktif dan paling dominan dalam segala kegiatan organisasi demi terwujudnya tujuan organisasi.
2. Coba jealskan apa yang dimaksud job describtion, job spesification, job requirement, dan job evaluation?
Uraian jabatan (job description) adalah suatu keterangan singkat yang ditulis secara cemat mengenai kewajiban-kewajiban dan tanggung jawab-tanggung jawab dari suatu jabatan.
Persyaratan jabatan (job specification) adalah suatu catatan mengenai syarat-syarat orang yang minimum yang diperlukan untuk menyelesaikan suatu jabatan dengan sebaik-baiknya.
Klasifikasi jabatan (job classification) adalah pengelompokkan jabatan-jabatan yang mempunyai nilai hampir sama.
Penilaian jabatan (job evaluation) adalah kegiatan yang dilakukan guna membandingkan nilai dari suatu jabatan dengan nilai dari jabatan atau jabatan-jabatan lain.
3. Coba jealskan apa yang dimaksud dengan dlegasi outority ?
dlegasi outority adalah wewenang dalam menciptakan pembagian kerja, hubungan kerja dan adanya hubungan kerja sama dalam suatu organisasi atau perusahaan.dlegasi outority juga dapat diartikan sebagai Pendelegasian wewenang yang merupakan dinamika organisasi, karena dengan pendelegasian wewenang ini para bawahan mempunyai wewenang sehingga mereka dapat mengerjakan sebagian pekerjaan delegatornya.
4. Coba jelaskan langkah-langkah pengadaan sehingga memperoleh SDM yang sesuai dengan kebutuhan.
Hapus1. Peramalan kebutuhan tenaga kerja
Pengenalan kebutuhan tenaga kerja dimaksudkan agar jumlah kebutuhan tenkerja masa kini dan masa depan sesuai dengan beban pekerjaan, kekosongan- kekosongan dapat dihindarkan dan semua pekerjaan dapat dikerjaan. Peramalan kebutuhan tenaga kerja ini harus didasarkan kepada informasi faktor internal dan eksternal perusahaan.
2. Penarikan tenaga kerja
Penarikan (recruitment) adalah masalah penting dalam pengadaan tenaga kerja. Jika penarikan berhasil artinya banyak pelamar yang memasukkan lamarannya, peluang untuk mendapatkan karyawan yang baik terbuka lebar, karena perusahaan dapat memilih terbaik dari yang baik.
3. Seleksi Penerimaan Karyawan
a. Pentingnya Seleksi
karyawan adalah kekayaan atau aset utama dari setiap perusahan. Peran karyawan sangat menentukan berhasil tidaknya perusahan mencapai sasarannya.
Seleksi adalah usaha pertama yang harus dilakukan perusahaan untuk memperoleh karyawan yang qualified dan kompeten yang akan menjabat serta mengerjakan semua pekerjaan pada perusahaan. Kiranya hal inilah yang mendorong pentingnya pelaksanaan seleksi penerimaan karyawan baru bagi setiap perusahaan.
4. 4. Penempatan, Orientasi, dan Induksi Karyawan.
a. penempatan karyawan
Penempatan (placement) karyawan adalah tindak lanjut dari seleksi, yaitu menempatkan calon karyawan yang diterima (lulus seleksi) pada jabatan / pekerjaan yang membutuhkannya dan sekaligus mendelegasikan authority kepada orang tersebut. Dengan demikian, calon karyawan itu akan dapat mengerjakan tugas – tugasnya pada jabatan bersangkutan.
b. Orientasi karyawan
Orientasi atau perkenalan bagi setiap karyawan baru harus dilaksanakan untuk menyatakan bahwa mereka betul – betul diterima dengan tangan terbuka menjadi karyawan yang akan berkerja sama dengan karyawan lain pada perusahaan itu.
c. Induksi karyawan
Induksi karyawan adalah kegiatan untuk mengubah perilaku karyawan baru supaya menyesuaikan diri dengan tata tertib perusahaan. Induksi pada dasarnya merupakan tugas dari atasan langsung karyawan bersangkutan sehingga karyawan baru menyadari bahwa dia harus menaati peraturan – peraturan perusahaan dan mengerjakan tugas – tugasnya dengan baik.
1. Coba jealskan apa yang dimaksud perencana, pelaku dan penentu dalam organisasi?
BalasHapus- perencana adalah seseorang yang memiliki gagasan/pikiran untuk merancang suatu kegiatan atau pekerjaan yang akan dilakukan.
-penentu adalah seseorang yang dijadikan acuan untuk mengambil keputusan dalam suatu rencana kegiatan ataupun pekerjaan yang biyasanya adalah para pakar atau para ahli dibiddangnya.
-pelaku adalah seseorang yang ditugaskan menjalankan suatu kegiatan ataupun pekerjaan yang sudah menjadi tugasnya , seseorang tersebut sudah ditentukan oleh,perencana dan penentu.
2. Coba jealskan apa yang dimaksud job describtion, job spesification, job requirement, dan job evaluation?.
-Job Description(Deskripsi Pekerjaan) adalah daftar tugas-tugas umum, atau fungsi, dan tanggung jawab dari sebuah posisi. Biasanya, hal itu juga termasuk kepada siapa laporan posisi, spesifikasi seperti kualifikasi yang dibutuhkan oleh orang dalam pekerjaan, gaji range untuk posisi, dll Deskripsi pekerjaan biasanya dikembangkan dengan melakukan analisis pekerjaan, yang meliputi pemeriksaan tugas dan urutan tugas yang diperlukan untuk melakukan pekerjaan.
- job spesification adalah Uraian persyaratan kualitas minimum orang yg bisa diterima agar dpt menjalankan satu jabatan dengan baik dan kompeten
-Job Requirement adalah Persyaratan-persyaratan jabatan tentang keterampilan yang dikehendakinya.
-Job Evaluation adalah Menilai berat/ringan, mudah/sukar, besar/kecil risiko pekerjaan, dan memberikan nama, ranking (peringkat), serta harga atau gaji suatu jabatan.
3. Coba jealskan apa yang dimaksud dengan dlegasi outority ?
-Pendelegasian wewenang merupakan proses yang bertahap dan yang menciptakan pembagian kerja, hubungan kerja dan adanya hubungan kerja sama dalam suatu organisasi atau perusahaan.
4.Coba jelaskan langkah-langkah pengadaan sehingga memperoleh SDM yang sesuai dengan kebutuhan yaitu dengan cara menentukan job describtion, job spesification, job requirement, dan job evaluation sehingga mendapatkan kualifikasi karyawan yang sesuai dengan kebutuhan perusahaan.
1. Coba jelaskan apa yang dimaksud perencana, pelaku dan penentu dalam organisasi?
BalasHapusYang dimaksud perencana, pelaku dan penentu dalam organisasi adalah Sumber daya manusia sebagai aset organisasi dapat menjadi pelaku aktif dan dominan dalam setiap aktifitas organisasi, manusia menjadi perencana, pelaku, dan penentu terwujudnya tujuan organisasi. Bahwa manusia memiliki peranan aktif dalam organisasi dimana manusia menjadi perencana, pelaku dan penentu terwujudnya tujuan organisasi. Tanpa adanya peranan aktif manusia, organisasi tidak dapat berjalan, tujuan tidak akan terwujud, dan mesin-mesin canggih yang dimiliki organisasi pun tidak ada manfaatnya bagi perusahaan.
2. Coba jelaskan apa yang dimaksud job describtion, job spesification, job requirement, dan job evaluation?
Yang dimaksud job describtion, job spesification, job requirement, dan job evaluation adalah :
a. Job Analysis
Informasi tertulis mengenai pekerjaan apa saja yang harus dikerjakan dalam suatu perusahaan agar tujuannya tercapai.
b. Job Description
Informasi tertulis yang menguraikan tugas dan tanggung jawab, kondisi pekerjaan, hubungan pekerjaan,dan aspek-aspek pekerjaan pada suatu jabatan tertentu dalam organisasi.
c. Job Spesification
Uraian persyaratan kualitas minimum orang yang bisa deterima agar dapat menjalankan satu jabatan dengan baik dan kompeten.
d. Job Evaluation
Menilai berat/ringan, mudah/sukar, besar/kecil risiko pekerjaan, dan memberikan nama, ranking (peringkat), serta harga atau gaji suatu jabatan.
3. Coba jelaskan apa yang dimaksud dengan delegasi outority?
Yang dimaksud dengan delegasi outority adalah Tindakan memberikan wewenang dan tanggung jawab formal untuk menyelesaikan aktivitas spesifik kepada bawahan.
4. Coba jelaskan langkah-langkah pengadaan sehingga memperoleh SDM yang sesuai dengan kebutuhan.
Langkah-langkah pengadaan sehingga memperoleh SDM yang sesuai dengan kebutuhan :
Pengadaan yaitu “Proses penarikan, seleksi, penempatan, orientasi dan induksi untuk mendapatkan karyawan yang efektif dan efisien membantu tercapainya tujuan perusahaan.” Langkah – langkahnya adalah :
a. Analisa pekerjaan, yaitu informasi tertulis mengenai pekerjaan-pekerjaan apa saja yang harus dikerjakan dalam suatu perusahaan agar tujuan tercapai.
b. Analisa kebutuhan tenaga kerja adalah Analisis kebutuhan sumber daya manusia sangat penting agar kebutuhan tenaga kerja masa kini dan masa yang akan datang sesuai dengan beban pekerjaan, kekosongan-kekosongan dapat dihindarkan dan semua pekerjaan dapat dikerjakan
c. Penarikan yaitu “Usaha mencari dan mempengaruhi tenaga kerja, agar mau melamar lowongan pekerjaan yang ada dalam satu perusahaan.”
d. Seleksi yaitu “Suatu kegiatan pemilihan dan penentuan pelamar yang diterima atau ditolak untuk menjadi karyawan perusahaan. Seleksi ini didasarkan kepada spesifikasi tertentu dari setiap perusahaan bersangkutan.”
e. Penempatan, orientasi, dan induksi
Penempatan karyawan yaitu menempatkan calon karyawan yang diterima (lulus seleksi) pada jabatan/pekerjaan yang membutuhkannya dan sekaligus mendelegasikan autholity kepada orang tersebut.
Orientasi atau perkenalan bagi setiap karyawan baru harus dilaksanakan untuk menetapkan bahwa mereka betul-betul diterima dengan tangan terbuka menjadi karyawan yang akan bekerja sama dengan karyawan lain pada perusahaan itu.
Induksi karyawan adalah kegiatan untuk mengubah perilaku karyawan baru supaya menyesuaikan diri dengan tata tertib perusahaan.
1. Coba jealskan apa yang dimaksud perencana, pelaku dan penentu dalam organisasi?
BalasHapusJawab :Manusia selalu berperan aktif dan dominan dalam setiap kegiatan organisasi karena manusia menjadi perencana, pelaku, dan penentu terwujudnya tujuan organisasi. Tujuan tidak mungkin terwujud tanpa peran aktif karyawan meskipun alat-alat yang dimiliki perusahaan begitu canggihnya. Alat-alat canggih yang dimiliki perusahaan tidak ada manfaatnya bagi perusahaan, jika peran aktif karyawan tidak diikutsertakan. Mengatur karyawan adalah pekerjaan yang sulit dan kompleks, karena mereka mempunyai pikiran, perasaan, status, keinginan, dan latar belakang yang heterogen yang dibawa ke dalam organisasi. Karyawan tidak dapat diatur dan dikuasai seperti mengatur mesin, modal, atau gedung.
2. Coba jealskan apa yang dimaksud job describtion, job spesification, job requirement, dan job evaluation?.
Jawab :
- job description adalah suatu keterangan singkat yang ditulis secara cemat mengenai kewajiban-kewajiban dan tanggung jawab-tanggung jawab dari suatu jabatan.
-job specification adalah suatu catatan mengenai syarat-syarat orang yang minimum yang diperlukan untuk menyelesaikan suatu jabatan dengan sebaik-baiknya.
- job recruitment adalah rangkaian aktivitas yang digunakan untuk mendapatkan jumlah orang yang tepat yang memadai pada saat yang tepat, tujuannya adalah untuk menyeleksi mereka yang sesuai dengan kebutuhan organisasi.
-job evaluation adalah kegiatan yang dilakukan guna membandingkan nilai dari suatu jabatan dengan nilai dari jabatan atau jabatan-jabatan lain.
3. Coba jelaskan apa yang dimaksud dengan dlegasi outority ?
Jawab :Otoritas pelimpahan wewenang dan tanggung jawab formal kepada bawahan/orang lain untuk melaksanakan suatu kegiatan tertentu.
4. Coba jelaskan langkah-langkah pengadaan sehingga memperoleh SDM yang sesuai dengan kebutuhan.
Jawab :
a. Analisa pekerjaan, yaitu informasi tertulis mengenai pekerjaan-pekerjaan apa saja yang harus dikerjakan dalam suatu perusahaan agar tujuan tercapai.
b. Analisa kebutuhan tenaga kerja adalah Analisis kebutuhan sumber daya manusia sangat penting agar kebutuhan tenaga kerja masa kini dan masa yang akan datang sesuai dengan beban pekerjaan, kekosongan-kekosongan dapat dihindarkan dan semua pekerjaan dapat dikerjakan
c. Penarikan yaitu “Usaha mencari dan mempengaruhi tenaga kerja, agar mau melamar lowongan pekerjaan yang ada dalam satu perusahaan.”
d. Seleksi yaitu “Suatu kegiatan pemilihan dan penentuan pelamar yang diterima atau ditolak untuk menjadi karyawan perusahaan. Seleksi ini didasarkan kepada spesifikasi tertentu dari setiap perusahaan bersangkutan.”
e. Penempatan, orientasi, dan induksi
Penempatan karyawan yaitu menempatkan calon karyawan yang diterima (lulus seleksi) pada jabatan/pekerjaan yang membutuhkannya dan sekaligus mendelegasikan autholity kepada orang tersebut.
Orientasi atau perkenalan bagi setiap karyawan baru harus dilaksanakan untuk menetapkan bahwa mereka betul-betul diterima dengan tangan terbuka menjadi karyawan yang akan bekerja sama dengan karyawan lain pada perusahaan itu.
Induksi karyawan adalah kegiatan untuk mengubah perilaku karyawan baru supaya menyesuaikan diri dengan tata tertib perusahaan.
1. Coba jealskan apa yang dimaksud perencana, pelaku dan penentu dalam organisasi?
BalasHapusJawab : Organisasi merupakan sekumpulan orang-orang yang disusun dalam kelompok-kelompok, yang bekerjasama untuk mencapai tujuan bersama, Organisasi adalah system kerjasama antara dua orang atau lebih, atau organisasi adalah setiap bentuk kerjasama untuk pencapaian tujuan bersama, organisasi adalah struktur pembagian kerja dan struktur tata hubungan kerja antara sekelompok orang pemegang posisi yang bekerjasama secara tertentu untuk bersama-sama mencapai tujuan tertentu.
2. Coba jealskan apa yang dimaksud job describtion, job spesification, job requirement, dan job evaluation?
Jawab :
- Uraian jabatan (job description) adalah suatu keterangan singkat yang ditulis secara cemat mengenai kewajiban-kewajiban dan tanggung jawab-tanggung jawab dari suatu jabatan.
- Persyaratan jabatan (job specification) adalah suatu catatan mengenai syarat-syarat orang yang minimum yang diperlukan untuk menyelesaikan suatu jabatan dengan sebaik-baiknya.
- Analisis jabatan (job analysis) adalah proses sistematis untuk menentukan berbagai tugas, aktivitas, perilaku, keterampilan, pengetahuan, dan spesifikasi karyawan yang diperlukan untuk menjalankan suatu pekerjaan (jabatan) dalam suatu organisasi.
- Penilaian jabatan (job evaluation) adalah kegiatan yang dilakukan guna membandingkan nilai dari suatu jabatan dengan nilai dari jabatan atau jabatan-jabatan lain.
3. Coba jealskan apa yang dimaksud dengan dlegasi outority?
Jawab : dlegasi outority adalah wewenang dalam menciptakan pembagian kerja, hubungan kerja dan adanya hubungan kerja sama dalam suatu organisasi atau perusahaan.dlegasi outority juga dapat diartikan sebagai Pendelegasian wewenang yang merupakan dinamika organisasi, karena dengan pendelegasian wewenang ini para bawahan mempunyai wewenang sehingga mereka dapat mengerjakan sebagian pekerjaan delegatornya.
4. Coba jelaskan langkah-langkah pengadaan sehingga memperoleh SDM yang sesuai dengan kebutuhan.
Jawab :
a. Analisa pekerjaan, yaitu informasi tertulis mengenai pekerjaan-pekerjaan apa saja yang harus dikerjakan dalam suatu perusahaan agar tujuan tercapai.
b. Analisa kebutuhan tenaga kerja adalah Analisis kebutuhan sumber daya manusia sangat penting agar kebutuhan tenaga kerja masa kini dan masa yang akan datang sesuai dengan beban pekerjaan, kekosongan-kekosongan dapat dihindarkan dan semua pekerjaan dapat dikerjakan
c. Penarikan yaitu “Usaha mencari dan mempengaruhi tenaga kerja, agar mau melamar lowongan pekerjaan yang ada dalam satu perusahaan.”
d. Seleksi yaitu “Suatu kegiatan pemilihan dan penentuan pelamar yang diterima atau ditolak untuk menjadi karyawan perusahaan. Seleksi ini didasarkan kepada spesifikasi tertentu dari setiap perusahaan bersangkutan.”
e. Penempatan, orientasi, dan induksi
Penempatan karyawan yaitu menempatkan calon karyawan yang diterima (lulus seleksi) pada jabatan/pekerjaan yang membutuhkannya dan sekaligus mendelegasikan autholity kepada orang tersebut.
Orientasi atau perkenalan bagi setiap karyawan baru harus dilaksanakan untuk menetapkan bahwa mereka betul-betul diterima dengan tangan terbuka menjadi karyawan yang akan bekerja sama dengan karyawan lain pada perusahaan itu.
Induksi karyawan adalah kegiatan untuk mengubah perilaku karyawan baru supaya menyesuaikan diri dengan tata tertib perusahaan.
1. Coba jelaskan apa yang dimaksud perencana, pelaku dan penentu dalam organisasi?
BalasHapusPerencana, pelaku dan penentu dalam organisasi adalah seseorang manusia yang memiliki peran aktif dalam suatu kegiatan dalam mewujudkan tujuan suatu organisasi. dimana manusia merencanakan bagaimana kegiatan akan berlangsung, manusia yang melakukan kegiatan ini secara langsung serta manusia ini yang menentukan apakah suatu kegiatan dapat berjalan dengan lancar.
2. Coba jelaskan apa yang dimaksud job describtion, job spesification, job requirement, dan job evaluation?
a. Job describtion
Merupakan suatu Informasi tertulis yang menguraikan tugas dan tanggung jawab, kondisi pekerjaan, hubungan pekerjaan,dan aspek-aspek pekerjaan pada suatu jabatan tertentu dalam organisasi.
b. Job spesification
merupakan uUraian persyaratan kualitas minimum orang yang bisa deterima agar dapat menjalankan satu jabatan dengan baik dan kompeten.
c. Job requirement
Merupakan suatu persyaratan-persyaratan jabatan tentang keterampilan yang dikehendakinya.
d. Job evaluation
Merupakan suatu cara menilai berat/ringan, mudah/sukar, besar/kecil risiko pekerjaan, dan memberikan nama, ranking (peringkat), serta harga atau gaji suatu jabatan.
3. Coba jelaskan apa yang dimaksud dengan delegasi autority ?
Delegasi adalah suatu pelimpahan wewenang dan tanggung jawab formal kepada orang lain untuk melaksanakan kegiatan tertentu.Delegasi autority/ Pendelegasian wewenang merupakan pokok yang didapat kembali oleh si pemberi wewenang. Hal itu adalah suatu sifat wewenang, pemilik wewenang (manajer) tidak selamanya menyelesaikan sendiri kekuasaan itu dengan menyerahkan wewenang itu. Pendelegasian wewenang merupakan dinamika organisasi, karena dengan pendelegasian wewenang ini para bawahan mempunyai wewenang sehingga mereka dapat mengerjakan sebagian pekerjaan delegatornya. Pendelegasian wewenang merupakan proses yang bertahap dan yang menciptakan pembagian kerja, hubungan kerja dan adanya hubungan kerja sama dalam suatu organisasi atau perusahaan.
4. Coba jelaskan langkah-langkah pengadaan sehingga memperoleh SDM yang sesuai dengan kebutuhan?
Pengadaan yaitu “Proses penarikan, seleksi, penempatan, orientasi dan induksi untuk mendapatkan karyawan yang efektif dan efisien membantu tercapainya tujuan perusahaan.”
Fungsi pengadaan sangat diperlukan sekali dimana karyawan atau tenaga kerja dapat di gantikan oleh karyawan baru yang berkompeten, dengan motivasi baru dan semangat baru dari karyawan baru tersebut. dan juga pemikiran baru dari perusahaan untuk lebih maju dan disiplin agar perusahaan dapat mencapai tujuannya.
Langkah-langkah dalam melakukan pengadaan SDM yaitu :
1. Menganalisis kebutuhan SDM yang diperlukan
2. Menganalisis Jumlah anggaran yang diperlukan untuk membayar gaji
3. Merencanakan pengadaan SDM yang benar-benar diperlukan
4. Melakukan seleksi ( adanya tes terhadqap pendaftar)
5. Melakukan penempatan yang sesuai dengan kebutuhan serta ketrampilan/ keahlian yang dimiliki karyawan yang baru masuk.
1. Coba jealskan apa yang dimaksud perencana, pelaku dan penentu dalam organisasi?
BalasHapusperencana adalah seseorang yang memiliki gagasan/pikiran untuk merancang suatu kegiatan atau pekerjaan untuk dalam suatu organisasi untuk mencapai yang lebih baik
-penentu adalah seseorang yang dijadikan Penentu untuk mengambil keputusan atau kebijakan sehingga tercapai suatu rencana kegiatan ataupun pekerjaan sehingga dapat memutuskan kebijakan itu.
-pelaku adalah seseorang untuk menjalankan suatu kegiatan ataupun pekerjaan yang sudah menjadi tugasnya ,dalam suatu organisasi.
2. Coba jealskan apa yang dimaksud job describtion, job spesification, job requirement, dan job evaluation?.
Uraian jabatan (job description) adalah suatu keterangan singkat yang ditulis secara cemat mengenai kewajiban-kewajiban dan tanggung jawab-tanggung jawab dari suatu jabatan.
Persyaratan jabatan (job specification) adalah suatu catatan mengenai syarat-syarat orang yang minimum yang diperlukan untuk menyelesaikan suatu jabatan dengan sebaik-baiknya.
Klasifikasi jabatan (job classification) adalah pengelompokkan jabatan-jabatan yang mempunyai nilai hampir sama.
Penilaian jabatan (job evaluation) adalah kegiatan yang dilakukan guna membandingkan nilai dari suatu jabatan dengan nilai dari jabatan atau jabatan-jabatan lain.
3. Coba jealskan apa yang dimaksud dengan dlegasi outority ?
Pendelegasian wewenang merupakan pokok yang didapat kembali oleh si pemberi wewenang. Hal itu adalah suatu sifat wewenang, pemilik wewenang (manajer) tidak selamanya menyelesaikan sendiri kekuasaan itu dengan menyerahkan wewenang itu.
4.Coba jelaskan langkah-langkah pengadaan sehingga memperoleh SDM yang sesuai dengan kebutuhan
Manajemen Sumber Daya Manusia mengatur dan menetapkan program kepegawaian yang mencakup masalah-masalah sebagai berikut :
1. Menetapkan jumlah, kualitas, dan penempatan tenaga kerja yang efektif sesuai dengan kebutuhan organisasi berdasarkan deskripsi pekerjaan, spesifikasi jabatan, persyaratan pekerjaan, dan evaluasi pekerjaan.
2. Menetapkan penarikan, seleksi, dan penempatan karyawan berdasarkan azas the right man in the right place and the right man in the right job.
3. Menetapkan program kesejahteraan, pengembangan, promosi, dan pemberhentian.
4. Meramalkan penawaran dan permintaan sumber daya manusia pada masa yang akan datang.
5. Memperkirakan keadaan perekonomian pada umumnya dan perkembangan organisasi ada khususnya.
6. Memonitor dengan cermat undang-udang perburuhan dan kebijaksanaan pemberian balas jasa organisasi-organisasi sejenis
7. Memonitor kemajuan teknik dan perkembangan serikat buruh
8. Melaksanakan pendidikan, pelatihan, dan penilaian prestasi karyawan
9. Mengatur mutasi karyawan baik vertical maupun horizontal
10. Mengatur pensiunan, pemberhentian, dan pesangonnya.
Peranan manajemen sumber daya manusia diakui sangat menentukan bagi terwujudnya tujuan, tetapi untuk memimpin unsur manusia ini sangat sulit dan rumuit. Tenaga kerja manusia selain mampu, cakap, dan terampil, juga tidak kalah pentingnya kemauan dan kesungguhan mereka untuk bekerja efektif dan efisien.
perencana, pelaku dan penentu dalam organisasi?
BalasHapusJawab :Manusia selalu berperan aktif dan dominan dalam setiap kegiatan organisasi karena manusia menjadi perencana, pelaku, dan penentu terwujudnya tujuan organisasi. Tujuan tidak mungkin terwujud tanpa peran aktif karyawan meskipun alat-alat yang dimiliki perusahaan begitu canggihnya. Alat-alat canggih yang dimiliki perusahaan tidak ada manfaatnya bagi perusahaan, jika peran aktif karyawan tidak diikutsertakan. Mengatur karyawan adalah pekerjaan yang sulit dan kompleks, karena mereka mempunyai pikiran, perasaan, status, keinginan, dan latar belakang yang heterogen yang dibawa ke dalam organisasi. Karyawan tidak dapat diatur dan dikuasai seperti mengatur mesin, modal, atau gedung.
2. Coba jealskan apa yang dimaksud job describtion, job spesification, job requirement, dan job evaluation?.
Jawab :
- job description adalah suatu keterangan singkat yang ditulis secara cemat mengenai kewajiban-kewajiban dan tanggung jawab-tanggung jawab dari suatu jabatan.
-job specification adalah suatu catatan mengenai syarat-syarat orang yang minimum yang diperlukan untuk menyelesaikan suatu jabatan dengan sebaik-baiknya.
- job recruitment adalah rangkaian aktivitas yang digunakan untuk mendapatkan jumlah orang yang tepat yang memadai pada saat yang tepat, tujuannya adalah untuk menyeleksi mereka yang sesuai dengan kebutuhan organisasi.
-job evaluation adalah kegiatan yang dilakukan guna membandingkan nilai dari suatu jabatan dengan nilai dari jabatan atau jabatan-jabatan lain.
3. Coba jelaskan apa yang dimaksud dengan dlegasi outority ?
Jawab :Otoritas pelimpahan wewenang dan tanggung jawab formal kepada bawahan/orang lain untuk melaksanakan suatu kegiatan tertentu.
4. Coba jelaskan langkah-langkah pengadaan sehingga memperoleh SDM yang sesuai dengan kebutuhan.
Jawab :
a. Analisa pekerjaan, yaitu informasi tertulis mengenai pekerjaan-pekerjaan apa saja yang harus dikerjakan dalam suatu perusahaan agar tujuan tercapai.
b. Analisa kebutuhan tenaga kerja adalah Analisis kebutuhan sumber daya manusia sangat penting agar kebutuhan tenaga kerja masa kini dan masa yang akan datang sesuai dengan beban pekerjaan, kekosongan-kekosongan dapat dihindarkan dan semua pekerjaan dapat dikerjakan
c. Penarikan yaitu “Usaha mencari dan mempengaruhi tenaga kerja, agar mau melamar lowongan pekerjaan yang ada dalam satu perusahaan.”
d. Seleksi yaitu “Suatu kegiatan pemilihan dan penentuan pelamar yang diterima atau ditolak untuk menjadi karyawan perusahaan. Seleksi ini didasarkan kepada spesifikasi tertentu dari setiap perusahaan bersangkutan.”
e. Penempatan, orientasi, dan induksi
Penempatan karyawan yaitu menempatkan calon karyawan yang diterima (lulus seleksi) pada jabatan/pekerjaan yang membutuhkannya dan sekaligus mendelegasikan autholity kepada orang tersebut.
Orientasi atau perkenalan bagi setiap karyawan baru harus dilaksanakan untuk menetapkan bahwa mereka betul-betul diterima dengan tangan terbuka menjadi karyawan yang akan bekerja sama dengan karyawan lain pada perusahaan itu.
Induksi karyawan adalah kegiatan untuk mengubah perilaku karyawan baru supaya menyesuaikan diri ddg tata tertib perusahaan
1. Yang dimaksud perencana, pelaku dan penentu dalam organisasi, yaitu
BalasHapusManusia selalu berperan aktif dan dominan dalam setiap kegiatan organisasi karena manusia menjadi perencana, pelaku, dan penentu terwujudnya tujuan organisasi. Tujuan tidak mungkin terwujud tanpa peran aktif karyawan meskipun alat-alat yang dimiliki perusahaan begitu canggihnya. Alat-alat canggih yang dimiliki perusahaan tidak ada manfaatnya bagi perusahaan, jika peran aktif karyawan tidak diikutsertakan. Mengatur karyawan adalah pekerjaan yang sulit dan kompleks, karena mereka mempunyai pikiran, perasaan, status, keinginan, dan latar belakang yang heterogen yang dibawa ke dalam organisasi. Karyawan tidak dapat diatur dan dikuasai seperti mengatur mesin, modal, atau gedung.
2. Yang dimaksud job describtion, job spesification, job requirement, dan job evaluation?
a. Uraian jabatan (job description) adalah suatu keterangan singkat yang ditulis secara cemat mengenai kewajiban-kewajiban dan tanggung jawab-tanggung jawab dari suatu jabatan.
b. Persyaratan jabatan (job specification) adalah suatu catatan mengenai syarat-syarat orang yang minimum yang diperlukan untuk menyelesaikan suatu jabatan dengan sebaik-baiknya.
c. metode yang paling sering digunakan dalam penentuan jenis atau kualitas tenaga kerja yang akan ditarik (recruitment) adalah analisis jabatan (job analysis).Job analysisterdiri dari dua kata job dan analysis. Job biasa diartikan sebagai jabatan, pekerjaan, Analysis jabatan (job analyasis) adalah suatu kegiatan yang mempelajari, mengumpulkan, dan mencatat informasi-informasi atau fakta-fakta yang berhubungan dengan masing-masing jabatan secara sitematis dan teratur.
d. Penilaian jabatan (job evaluation) adalah kegiatan yang dilakukan guna membandingkan nilai dari suatu jabatan dengan nilai dari jabatan atau jabatan-jabatan lain.
3. Yang dimaksud dengan dlegasi outority, yaitu wewenang dalam menciptakan pembagian kerja, hubungan kerja dan adanya hubungan kerja sama dalam suatu organisasi atau perusahaan.dlegasi outority juga dapat diartikan sebagai Pendelegasian wewenang yang merupakan dinamika organisasi, karena dengan pendelegasian wewenang ini para bawahan mempunyai wewenang sehingga mereka dapat mengerjakan sebagian pekerjaan delegatornya.
4. langkah-langkah pengadaan sehingga memperoleh SDM yang sesuai dengan kebutuhan, yaitu:
a. Analisa pekerjaan, yaitu informasi tertulis mengenai pekerjaan-pekerjaan apa saja yang harus dikerjakan dalam suatu perusahaan agar tujuan tercapai.
b. Analisa kebutuhan tenaga kerja adalah Analisis kebutuhan sumber daya manusia sangat penting agar kebutuhan tenaga kerja masa kini dan masa yang akan datang sesuai dengan beban pekerjaan, kekosongan-kekosongan dapat dihindarkan dan semua pekerjaan dapat dikerjakan
c. Penarikan yaitu “Usaha mencari dan mempengaruhi tenaga kerja, agar mau melamar lowongan pekerjaan yang ada dalam satu perusahaan.”
d. Seleksi yaitu “Suatu kegiatan pemilihan dan penentuan pelamar yang diterima atau ditolak untuk menjadi karyawan perusahaan. Seleksi ini didasarkan kepada spesifikasi tertentu dari setiap perusahaan bersangkutan.”
e. Penempatan, orientasi, dan induksi
Penempatan karyawan yaitu menempatkan calon karyawan yang diterima (lulus seleksi) pada jabatan/pekerjaan yang membutuhkannya dan sekaligus mendelegasikan autholity kepada orang tersebut.
Orientasi atau perkenalan bagi setiap karyawan baru harus dilaksanakan untuk menetapkan bahwa mereka betul-betul diterima dengan tangan terbuka menjadi karyawan yang akan bekerja sama dengan karyawan lain pada perusahaan itu.
Induksi karyawan adalah kegiatan untuk mengubah perilaku karyawan baru supaya menyesuaikan diri dengan tata tertib perusahaan.
ARI WINARTO
BalasHapus1. Coba jelaskan apa yang dimaksud perencana, pelaku dan penentu dalam organisasi?
Perencana maksudnya manusia dalam sebuah organisasi memiliki peran sebagai pembuat rencana suatu organisasi untuk mencapai tujuan yang diinginkan.
Pelaku maksudnya manusia sebagai pemeran utama yang memainkan peran atau melaksanakan tindakan sesuai perencanaan untuk mewujudkan tujuan bersama suatu organisasi.
Penentu maksudnya manusia dalam hal ini menjadi ujung tombak yang menentukan suatu tujuan organisasi itu berhasil atau tidak sesuai dengan perencanaan yang dibuat.
2. Coba jealskan apa yang dimaksud job describtion, job spesification, job requirement, dan job evaluation?.
a. Uraian pekerjaan (job description) adalah suatu keterangan singkat yang ditulis secara cemat mengenai kewajiban-kewajiban dan tanggung jawab-tanggung jawab dari suatu pekerjaan.
b. Persyaratan pekerjaan (job specification) adalah suatu catatan mengenai syarat-syarat orang yang minimum yang diperlukan untuk menyelesaikan suatu pekerjaan dengan sebaik-baiknya.
c. metode yang digunakan untuk menarik pekerja baik baru atau yang berpengalaman yang diperlukan perusahaan (recruitment) adalah analisis pekerjaan (job analysis).
d. Penilaian pekerjaan (job evaluation) adalah kegiatan yang dilakukan untuk membandingkan nilai dari suatu pekerjaan dengan nilai dari pekerjaan-pekerjaan yang lain.
3. Delegasi autority merupakan kekuasaan yang diberikan oleh suatu organisasi kepada orang yang kirim atau didelegasikan untuk mewakili organisasinya dalam memberikan suaranya dalam sebuah forum atau pertemuan.
Lanjutan
BalasHapusARI WINARTO
4. Coba jelaskan langkah-langkah pengadaan sehingga memperoleh SDM yang sesuai dengan kebutuhan.?
PENGADAAN SUMBER DAYA MANUSIA MELIPUTI :
Perencanaan Sumberdaya Manusia
Perencanaan pada dasarnya merupakan pengambilan keputusan sekarang tentang hal-hal yang akan dikerjakan dimasa datang. Jadi perencanaan sumberdaya manusia adalah langkah-langkah yang diambil oleh manajemen untuk lebih menjamin tersedianya tenaga kerja yang tepat untuk menduduki jabatan dalam rangka pencapaian tujuan organsasi.
Perencanaan sumberdaya manusia dapat dilakukan dengan suatu sistem yang inti pokoknya berlandaskan kepada estimati permintaan dan penawaran tenaga kerja. Secara terinci sistem tersebut meliputi empat
kegiatan, yaitu :
1. Inventarisasi persedian sumberdaya manusia.
2. Forecast atau peramalan sumberdaya manusia
3. Penyusunan rencana-rencanan sumberdaya manusia
4. Pengawasan dan evaluasi sumberdaya manusia
Penarikan Sumberdaya Manusia
Fungsi penarikan sumberdaya manusia adalah kegiatan dari penyusunan program penarikan tenaga kerja, seleksi, dan penempatan. Program ini meneliti dan memperoleh tenaga kerja yang dibutuhkan baik secara kualitatif maupun kuantitatif. Penarikan sumberdaya manusia dapat dibedakan menjadi beberapa langkah, yaitu :
1. Untuk menjamin kuantitas tenaga kerja, digunakan analisis beban kerja dan analisis angkatan kerja.
2. Untuk menjamin kualitas tenaga kerja, digunakan analisis jabatan dan spesifikasi jabatan.
3. Langkah-langkah operasional. Dalam melakukan penarikan sumberdaya manusia yang baru, penawaran dan permintaan akan sumberdaya manusia harus diperhatikan.
Berdasarkan jenis karyawan yang tersedia dan bagaimana mereka mencari kerja, maka sumber karyawan baru diluar perusahaan dapat dibedakan sebagai berikut :
a. Pencari kerja pertama kali.
b. Yang sudah bekerja.
c. Merebut karyawan perusahaan lain.
d. Yang pernah bekerja dan sedang menganggur.
Dalam upaya penarikan sumberdaya manusia, ada beberapa metode yang bisa digunakan, yaitu :
Iklan / advertensi, Kantor penempatan kerja, rekomendasi dari karyawan yg telah bekerja, lembaga pendidikan, lamaran yang masuk, nepotisme, Leasing/honorer, serikat buruh, asosiasi profesional, open house.
Prosedur Pemilihan Sumberdaya Manusia
Memilih sumberdaya manusia bukan suatu hal yang mudah. Oleh karena itu, beberapa metode dapat digunakan dalam prosedural pemilihan sumberdaya manusia.
Berikut contoh prosedur pemilihan sumberdaya manusia secara sederhana :
1. Wawancara pendahuluan
2. Pengisian formulir
3. Memeriksa referansi
4. Tes psikologi
5. Wawancara
6. Persetujuan atasan langsung
7. Pemeriksaan kesehatan
8. Induksi atau orientasi
1. Coba jealskan apa yang dimaksud perencana, pelaku dan penentu dalam organisasi?
BalasHapusManusia selalu berperan aktif dan dominan dlm setiap kegiatan organisasi, karena dia menjadi perencana, pelaku dan penentu terwujudnya tujuan organisasi. Manusia sebagai pelaku dan penentu dalam membantu terwujutnya tujuan perusahaan, karyawan, dan masyarakt dimana manusia yang bekerja di lingkungan suatu organisasi (disebut juga personil, tenaga kerja, pekerja atau karyawan). Sumberdaya manusia merupakan potensi manusiawi sebagai penggerak organisasi dalam mewujudkan eksistensinya.manusia juga sebagai Perencana merupakan serangkaian kegiatan yang dilakukan utk mengantisipasi permintaan-2 tenaga kerja di masa mendatang.
2. Coba jealskan apa yang dimaksud job describtion, job spesification, job requirement, dan job evaluation?.
- Uraian jabatan (job description) merupakan suatu keterangan singkat yang ditulis secara cermat mengenai kewajiban-kewajiban dan tanggung jawab-tanggung jawab dari suatu jabatan.
- Persyaratan jabatan (job specification) merupakan suatu catatan mengenai syarat-syarat orang yang minimum yang diperlukan untuk menyelesaikan suatu jabatan dengan sebaik-baiknya.
- Penentu jenis atau kualitas tenaga kerja(job recruitment) metode yang paling sering digunakan dalam penentuan jenis atau kualitas tenaga kerja yang akan ditarik adalah analisis jabatan .
- Penilaian jabatan (job evaluation) adalah kegiatan yang dilakukan guna membandingkan nilai dari suatu jabatan dengan nilai dari jabatan atau jabatan-jabatan lain.
3. Coba jealskan apa yang dimaksud dengan dlegasi outority ?
Dlegasi outority merupakan Tindakan memberikan wewenang dan tanggung jawab formal untuk menyelesaikan aktivitas spesifik kepada bawahan.artinya tindakan memberikan tanggung jawab resmi bukan hanya dengan lisan tapi benar-benar resmi secara tertulis seperti surat perintah tugas bawahan oleh pimpinan
4. Coba jelaskan langkah-langkah pengadaan sehingga memperoleh SDM yang sesuai dengan kebutuhan.
Pengadaan yaitu “Proses penarikan, seleksi, penempatan, orientasi dan induksi untuk mendapatkan karyawan yang efektif dan efisien membantu tercapainya tujuan perusahaan.” Langkah – langkahnya adalah :
- Analisa pekerjaan: informasi tertulis mengenai tugas –tugas yang harus dikerjakan dalam suatu perusahaan agar tujuan tercapai.
- analisa kebutuhan tenaga kerja : agar kebutuhan tenaga kerja masa kini dan masa yang akan datang sesuai dengan beban pekerjaan, kekosongan-kekosongan dapat dihindarkan dan semua pekerjaan dapat dikerjakan
- Penarikan :Usaha mempengaruhi tenaga kerja, agar mau bekerja dalam satu perusahaan.”
- Seleksi:Suatu kegiatan pemilihan,penentuan,menerima/menolak pelamar untuk menjadi karyawan perusahaan
- Penempatan :menempatkan calon karyawan yang diterima (lulus seleksi) pada jabatan/pekerjaan yang membutuhkannya dan sekaligus mendelegasikan autholity kepada orang tersebut.
-Orientasi atau perkenalan bagi setiap karyawan baru harus dilaksanakan untuk menetapkan bahwa mereka betul-betul diterima dengan tangan terbuka menjadi karyawan yang akan bekerja sama dengan karyawan lain pada perusahaan itu.
-Induksi : kegiatan untuk mengubah perilaku karyawan baru supaya menyesuaikan diri dengan tata tertib perusahaan.
1. Coba jelaskan apa yang dimaksud perencana, pelaku dan penentu dalam organisasi?
BalasHapusJawab :
Yang dimaksud perencana, pelaku dan penentu dalam organisasi adalah sumber daya manusia sebagai aset organisasi dapat menjadi pelaku aktif dan dominan dalam setiap aktifitas organisasi, manusia menjadi perencana, pelaku, dan penentu terwujudnya tujuan organisasi. Bahwa manusia memiliki peranan aktif dalam organisasi dimana manusia menjadi perencana, pelaku dan penentu terwujudnya tujuan organisasi. Tanpa adanya peranan aktif manusia, organisasi tidak dapat berjalan, tujuan tidak akan terwujud, dan mesin-mesin canggih yang dimiliki organisasi pun tidak ada manfaatnya bagi perusahaan.
2. Coba jelaskan apa yang dimaksud job description, job spesification, job requirement, dan job evaluation?
Jawab :
Yang dimaksud job description, job spesification, job requirement, dan job evaluation adalah :
a. Job Analysis
Informasi tertulis mengenai pekerjaan apa saja yang harus dikerjakan dalam suatu perusahaan agar tujuannya tercapai.
b. Job Description
Informasi tertulis yang menguraikan tugas dan tanggung jawab, kondisi pekerjaan, hubungan pekerjaan,dan aspek-aspek pekerjaan pada suatu jabatan tertentu dalam organisasi.
c. Job Spesification
Uraian persyaratan kualitas minimum orang yang bisa deterima agar dapat menjalankan satu jabatan dengan baik dan kompeten.
d. Job Evaluation
Menilai berat/ringan, mudah/sukar, besar/kecil risiko pekerjaan, dan memberikan nama, ranking (peringkat), serta harga atau gaji suatu jabatan.
3. Coba jelaskan apa yang dimaksud dengan delegasi outority?
Jawab :
Yang dimaksud dengan delegasi outority adalah Tindakan memberikan wewenang dan tanggung jawab formal untuk menyelesaikan aktivitas spesifik kepada bawahan.
4. Coba jelaskan langkah-langkah pengadaan sehingga memperoleh SDM yang sesuai dengan kebutuhan.
Jawab :
Langkah-langkah pengadaan sehingga memperoleh SDM yang sesuai dengan kebutuhan :
Pengadaan yaitu “Proses penarikan, seleksi, penempatan, orientasi dan induksi untuk mendapatkan karyawan yang efektif dan efisien membantu tercapainya tujuan perusahaan.” Langkah – langkahnya adalah :
a. Analisa pekerjaan, yaitu informasi tertulis mengenai pekerjaan-pekerjaan apa saja yang harus dikerjakan dalam suatu perusahaan agar tujuan tercapai.
b. Analisa kebutuhan tenaga kerja adalah Analisis kebutuhan sumber daya manusia sangat penting agar kebutuhan tenaga kerja masa kini dan masa yang akan datang sesuai dengan beban pekerjaan, kekosongan-kekosongan dapat dihindarkan dan semua pekerjaan dapat dikerjakan
c. Penarikan yaitu “Usaha mencari dan mempengaruhi tenaga kerja, agar mau melamar lowongan pekerjaan yang ada dalam satu perusahaan.”
d. Seleksi yaitu “Suatu kegiatan pemilihan dan penentuan pelamar yang diterima atau ditolak untuk menjadi karyawan perusahaan. Seleksi ini didasarkan kepada spesifikasi tertentu dari setiap perusahaan bersangkutan.”
e. Penempatan, orientasi, dan induksi
Penempatan karyawan yaitu menempatkan calon karyawan yang diterima (lulus seleksi) pada jabatan/pekerjaan yang membutuhkannya dan sekaligus mendelegasikan autholity kepada orang tersebut.
Orientasi atau perkenalan bagi setiap karyawan baru harus dilaksanakan untuk menetapkan bahwa mereka betul-betul diterima dengan tangan terbuka menjadi karyawan yang akan bekerja sama dengan karyawan lain pada perusahaan itu.
Induksi karyawan adalah kegiatan untuk mengubah perilaku karyawan baru supaya menyesuaikan diri dengan tata tertib perusahaan.
1.Coba jealskan apa yang dimaksud perencana, pelaku dan penentu dalam organisasi?
BalasHapus- Perencana organisasi adalah orang yg memiliki ide dalam suatu organisasi tentang strategi untuk mencapai tujuan organisasi,serta mengembangkan rencana aktivitas kerja organisasi tersebut.
-Pelaku organisasi adalah semua anggota yang terlibat dalam suatu organisasi yang melaksanakan tugasnya masing2 untuk mencapai tujuan organisasi.
-penentu organisasi adalah faktor2 yang digunakan untuk mengembangkan suatu organisasi srta dapat dipakai untuk membuat suatu keputusan dalam organisasi untuk mencapai tujuan organisasi tersebut.
2. Coba jealskan apa yang dimaksud job describtion, job spesification, job requirement, dan job evaluation?.
Jawab :
- Job Description : Informasi tertulis yang menguraikan tugas dan tanggung jawab, kondisi pekerjaan, hubungan pekerjaan,dan aspek-aspek pekerjaan pada suatu jabatan tertentu dalam organisasi
-Job specification adalah Uraian persyaratan kualitas minimum orang yang bisa deterima agar dapat menjalankan satu jabatan dengan baik dan kompeten.
- job recruitment adalah rangkaian aktivitas yang digunakan untuk mendapatkan jumlah orang yang tepat yang memadai pada saat yang tepat, tujuannya adalah untuk menyeleksi mereka yang sesuai dengan kebutuhan organisasi.
-job evaluation adalah Menilai berat/ringan, mudah/sukar, besar/kecil risiko pekerjaan, dan memberikan nama, ranking (peringkat), serta harga atau gaji suatu jabatan.
3. Coba jelaskan apa yang dimaksud dengan dlegasi outority ?
Jawab :Otoritas pelimpahan wewenang dan tanggung jawab formal kepada bawahan/orang lain untuk melaksanakan suatu kegiatan tertentu.
4.Coba jelaskan langkah-langkah pengadaan sehingga memperoleh SDM yang sesuai dengan kebutuhan.
a. Analisa pekerjaan, yaitu informasi tertulis mengenai pekerjaan-pekerjaan apa saja yang harus dikerjakan dalam suatu perusahaan agar tujuan tercapai.
b. Analisa kebutuhan tenaga kerja adalah Analisis kebutuhan sumber daya manusia sangat penting agar kebutuhan tenaga kerja masa kini dan masa yang akan datang sesuai dengan beban pekerjaan, kekosongan-kekosongan dapat dihindarkan dan semua pekerjaan dapat dikerjakan
c. Penarikan yaitu “Usaha mencari dan mempengaruhi tenaga kerja, agar mau melamar lowongan pekerjaan yang ada dalam satu perusahaan.”
d. Seleksi yaitu “Suatu kegiatan pemilihan dan penentuan pelamar yang diterima atau ditolak untuk menjadi karyawan perusahaan. Seleksi ini didasarkan kepada spesifikasi tertentu dari setiap perusahaan bersangkutan.”
e. Penempatan, orientasi, dan induksi
Penempatan karyawan yaitu menempatkan calon karyawan yang diterima (lulus seleksi) pada jabatan/pekerjaan yang membutuhkannya dan sekaligus mendelegasikan autholity kepada orang tersebut.
Orientasi atau perkenalan bagi setiap karyawan baru harus dilaksanakan untuk menetapkan bahwa mereka betul-betul diterima dengan tangan terbuka menjadi karyawan yang akan bekerja sama dengan karyawan lain pada perusahaan itu.
Induksi karyawan adalah kegiatan untuk mengubah perilaku karyawan baru supaya menyesuaikan diri dengan tata tertib perusahaan.
1. Coba jelaskan apa yg dimaksud perencana, pelaku dan penentu dalam organisasi?
BalasHapusManusia selalu berperan aktif dan dominan dlm setiap kegiatan organisasi karena manusia menjadi perencana, pelaku, dan penentu terwujudnya tujuan organisasi. Tujuan tidak mungkin terwujud tanpa peran aktif karyawan meskipun alat-alat yang dimiliki perusahaan begitu canggihnya. Alat-alat canggih yang dimiliki perusahaan tidak ada manfaatnya bagi perusahaan, jika peran aktif karyawan tidak diikutsertakan. Mengatur karyawan adlah pekerjaan yang sulit dan kompleks, krn mereka mempunyai pikiran, perasaan, status, keinginan, dan latar belakang yang heterogen yang dibawa ke dalam organisasi.
2. Coba jealskan apa yang dimaksud job describtion, job spesification, job requirement, dan job evaluation?
a. Uraian jabatan (job description) ialah suatu keterangan singkat yang ditulis secara cemat mengenai kewajiban-kewajiban dan tanggung jawab-tanggung jawab dari suatu jabatan.
b. Persyaratan jabatan (job specification) yaitu suatu catatan mengenai syarat-syarat orang yang minimum yang diperlukan untuk menyelesaikan suatu jabatan dengan sebaik-baiknya.
c. Metode yang paling sering digunakan dalam penentuan jenis atau kualitas tenaga kerja yang akan ditarik (recruitment) adalah analisis jabatan (job analysis). Job analysisterdiri dari dua kata job dan analysis. Job biasa diartikan sebagai jabatan, pekerjaan, Analysis jabatan (job analyasis) adalah suatu kegiatan yang mempelajari, mengumpulkan, dan mencatat informasi-informasi atau fakta-fakta yang berhubungan dengan masing-masing jabatan secara sitematis dan teratur.
d. Penilaian jabatan (job evaluation) ialah kegiatan yang dilakukan guna membandingkan nilai dari suatu jabatan dengan nilai dari jabatan ato jabatan-jabatan lain.
3. Coba jelaskan apa yang dimaksud dengan dlegasi outority ?
Pendelegasian wewenang merupakan pokok yang didapat kembali oleh si pemberi wewenang. Hal itu adalah suatu sifat wewenang, pemilik wewenang (manajer) tidak selamanya menyelesaikan sendiri kekuasaan itu dengan menyerahkan wewenang itu.
4. Coba jelaskan langkah-langkah pengadaan sehingga memperoleh SDM yang sesuai dengan kebutuhan?
Manajemen SDM menyangkut beberapa hal penting terkait dengan upaya-upaya yang berhubungan langsung dengan Sumber Daya Manusia perusahaan, beberapa diantaranya adalah bagaimana upaya perencanaan SDM, penyusunan ke dalam tubuh organisasi perusahaan, pengembangan SDM karyawan, pengelolaan terhadap karir karyawan, evaluasi dari kerja, serta upaya pemberian reward atau punishment terhadap kompensasi atas kerja yang telah dilakukan.
Ada beberapa hal penting yang menjadi tanggung jawab dalam upaya manajemen SDM tersebut, diantaranya adalah sebagai berikut >
- upaya perencaan
Upaya perencanaan di dalam sebuah manajemen SDM merupakan langkah awal dalam memprediksikan kebutuhan akan SDM, struktur, komposisi dan sebagainya sesuai dengan kebutuhan perusahaan dan faktor lain dengan memperhatikan kondisi ketersediaan tenaga kerja.
- Seleksi dan rekrutmen
Di dalam proses seleksi dan rekrutmen sebagai bagian dari manajemen SDM, selain memilih SDM yang sesuai dengan kebutuhan dan kriteria yang diharapkan, maka hal lain yang penting untuk diperhatikan saat ini adalah bagaimana kemampuan Anda untuk mencari tenaga kerja yang memiliki kompetensi dan kualitas yang baik.
- Upaya pelatihan, pengembangan dan apresiasi
Hal lain yang sangat penting dilakukan dalam manajemen SDM adalah upaya yang diberikan oleh pihak perusahaan kepada pihak karyawan dalam bentuk pelatihan, pengembangan serta apresiasi terhadap kinerja yang sudah dilakukan. Pelatihan merupakan bagian langkah untuk mengembangkan dan meningkatkan kualitas dari SDM perusahaan.
Sementara apresiasi merupakan hasil dari evaluasi kerja. Dengan adanya pemberian reward atau punishment maka diharapkan pihak karyawan akan lebih bersemangat lagi dalam bekerja untuk perusahaan.
1. Yang dimaksud perencana, pelaku dan penentu dalam organisasi adalah Sumber daya manusia sebagai aset organisasi dapat menjadi pelaku aktif dan dominan dalam setiap aktifitas organisasi, manusia menjadi perencana, pelaku, dan penentu terwujudnya tujuan organisasi. Bahwa manusia memiliki peranan aktif dalam organisasi dimana manusia menjadi perencana, pelaku dan penentu terwujudnya tujuan organisasi. Tanpa adanya peranan aktif manusia, organisasi tidak dapat berjalan, tujuan tidak akan terwujud, dan mesin-mesin canggih yang dimiliki organisasi pun tidak ada manfaatnya bagi perusahaan
BalasHapus2. Yang dimaksud job describtion, job spesification, job requirement, dan job evaluation adalah
- job description adalah suatu keterangan singkat yang ditulis secara cemat mengenai kewajiban-kewajiban dan tanggung jawab-tanggung jawab dari suatu jabatan.
- job specification adalah suatu catatan mengenai syarat-syarat orang yang minimum yang diperlukan untuk menyelesaikan suatu jabatan dengan sebaik-baiknya.
- job recruitment adalah rangkaian aktivitas yang digunakan untuk mendapatkan jumlah orang yang tepat yang memadai pada saat yang tepat, tujuannya adalah untuk menyeleksi mereka yang sesuai dengan kebutuhan organisasi.
- job evaluation adalah kegiatan yang dilakukan guna membandingkan nilai dari suatu jabatan dengan nilai dari jabatan atau jabatan-jabatan lain.
3. Yang dimaksud dengan dlegasi outority, yaitu pendelegasian wewenang merupakan pokok yang didapat kembali oleh si pemberi wewenang. Hal itu adalah suatu sifat wewenang, pemilik wewenang (manajer) tidak selamanya menyelesaikan sendiri kekuasaan itu dengan menyerahkan wewenang itu
4. Langkah-langkah pengadaan sehingga memperoleh SDM yang sesuai dengan kebutuhan, yaitu:
a. Analisa pekerjaan, yaitu informasi tertulis mengenai pekerjaan-pekerjaan apa saja yang harus dikerjakan dalam suatu perusahaan agar tujuan tercapai.
b. Analisa kebutuhan tenaga kerja adalah Analisis kebutuhan sumber daya manusia sangat penting agar kebutuhan tenaga kerja masa kini dan masa yang akan datang sesuai dengan beban pekerjaan, kekosongan-kekosongan dapat dihindarkan dan semua pekerjaan dapat dikerjakan
c. Penarikan yaitu “Usaha mencari dan mempengaruhi tenaga kerja, agar mau melamar lowongan pekerjaan yang ada dalam satu perusahaan.”
d. Seleksi yaitu “Suatu kegiatan pemilihan dan penentuan pelamar yang diterima atau ditolak untuk menjadi karyawan perusahaan. Seleksi ini didasarkan kepada spesifikasi tertentu dari setiap perusahaan bersangkutan.”
e. Penempatan, orientasi, dan induksi
Penempatan karyawan yaitu menempatkan calon karyawan yang diterima (lulus seleksi) pada jabatan/pekerjaan yang membutuhkannya dan sekaligus mendelegasikan autholity kepada orang tersebut.
Orientasi atau perkenalan bagi setiap karyawan baru harus dilaksanakan untuk menetapkan bahwa mereka betul-betul diterima dengan tangan terbuka menjadi karyawan yang akan bekerja sama dengan karyawan lain pada perusahaan itu.
Induksi karyawan adalah kegiatan untuk mengubah perilaku karyawan baru supaya menyesuaikan diri dengan tata tertib perusahaan.
RIA YUNITA / 13410057P / FKM. KONVERSI
BalasHapus1.Coba jelaskan apa yang dimaksud perencana, pelaku dan penentu dalam organisasi ?
Organisasi adalah tempat atau wadah dimana orang-orang berkumpul, bekerjasama secara rasional dan sistematis, terencana, terorganisasi, terpimpin dan terkendali, dalam memanfaatkan sumber daya, sarana-parasarana, yang digunakan secara efisien dan efektif untuk mencapai tujuan organisasi. Dalam sebuah organisasi, faktor sumber daya memegang peranan penting dalam melaksanakan kegiatannya, karena sumber daya manusia berperan sebagai perencana, pelaku dan penentu demi terwujudnya tujuan dari organisasi tersebut. Dimana setiap organisasi dapat dipastikan memiliki satu atau beberapa tujuan yang memberikan arah dan menyatukan maksud-maksud yang terdapat dalam organisasi tersebut, agar tujuan dari organisasi dapat lebih baik dari dari sebelumnya.
2.Coba jelaskan apa yang dimaksud Job Describtion, Job Spesification, Job Requitment dan Job Evaluation?
a.Job Description merupakan bagian terpenting dari system pengembangan SDM, dimana Job description adalah rincian pekerjaan yang berisi informasi menyeluruh tentang tugas/kewajiban, tanggung jawab serta kondisi-kondisi yang diperlukan apabila pekerjaan tersebut dikerjakan.
b.Job Spesification adalah persyaratan minimal yang harus dipenuhi oleh orang yang menduduki suatu jabatan, agar dapat melaksanakan tugas-tugas yang dibebankan kepadanya dengan baik.
c.Job Requitment adalah aktivitas yang dijalankan dalam mendapatkan sejumlah orang yang tepat untuk suatu pekerjaan yangdibutuhkan, kegiatan ini dimaksud sebagai seleksi karyawan dengan tingkat keterampilan yang sesuai dengan kebutuhan.
d.Job Evaluation adalah sebuah proses menilai tingkat kepentingan / urutan relatif sebuah pekerjaan di dalam sebuah organisasi secara terstruktur dan sistematis.
3.Coba jelaskan apa yang dimaksud Delegasi Authority ?
Delegasi Authority adalah proses yang bertahap dan menciptakan pembagian kerja, hubungan kerja dan adanya hubungan kerja sama dalam suatu organisasi atau perusahaan.
4.Coba jelaskan langkah-langkah pengadaan sehingga memperoleh SDM yang sesuai dengan kebutuhan !
Pengadaan SDM dimaksudkan untuk memperoleh sejumlah orang dengan kualifikasi yang tepat sesuai kebutuhan organisasi, sebagaimana dirancang dalam perencanaan SDM.
Langkah-Langkah dalam pengadaan SDM :
a). Analisa pekerjaan; memastikan bahwa orang-orang yang dipekerjakan itu memang memiliki kemampuan keterampilan, pengetahuan, dan kemampuan yang diperlukan
b). Analisa kebutuhan tenaga kerja; sesuai dengan beban pekerjaan, kekosongan-kekosongan dapat dihindarkan dan semua pekerjaan dapat dikerjakan
c). Penarikan; kegiatan untuk mendapatkan sejumlah tenaga kerja dari berbagai sumber, sesuai dengan kualifikasi yang dibutuhkan, sehingga mereka mampu menjalankan tujuan dari organisasi tersebut.
d). Seleksi; kegiatan untuk mendapatkan pegawai yang memiliki pengetahuan, keterampilan, dan sikap mental yang mendukung pelaksanaan pekerjaan
e). Penempatan, orientasi, dan induksi; Penempatan karyawan yaitu menempatkan calon karyawan yang diterima sesuai dengan kebutuhannya, orientasi dilaksanakan agar karyawan baru betul-betul diterima dengan tangan terbuka,memperkenalkan tentang organisasi/perusahaan tersebut, serta induksi karyawan dimaksud untuk mengubah perilaku karyawan baru supaya menyesuaikan diri dengan tata tertib organisasi/perusahaan.
Coba jealskan apa yang dimaksud perencana, pelaku dan penentu dalam organisasi?
BalasHapusorganisasi merupakan sekumpulan orang-orang yang disusun dalam kelompok-kelompok, yang bekerjasama untuk mencapai tujuan bersama, Organisasi adalah system kerjasama antara dua orang atau lebih, atau organisasi adalah setiap bentuk kerjasama untuk pencapaian tujuan bersama, organisasi adalah struktur pembagian kerja dan struktur tata hubungan kerja antara sekelompok orang pemegang posisi yang bekerjasama secara tertentu untuk bersama-sama mencapai tujuan tertentu.
Manusia selalu berperan aktif dan dominan dalam setiap kegiatan organisasi, karena manusia adalah faktor produksi yang dapat mengelola faktor produksi organisasi yang lainnya termasuk manusia itu sendiri sehingga manusia menjadi perencana, pelaku dan penentu terwujudnya tujuan organisasi. Tujuan organisasi ini tidak mungkin terwujud tanpa peran aktif dari karyawan, meskipun perusahaan memiliki faktor produksi lainnya dengan baik, seperti modal yang besar, mesin yang canggih, dan lain-lain. Semua itu tidak akan memberikan manfaat bila tidak disertai peran aktif karyawan dalam mengelolanya. Selain itu mengelola dan mengatur karyawan tidaklah mudah karena manusia mempunyai pikiran, perasaan, status, dan latar belakang yang berbeda-beda. Karyawan tidak dapat diatur dan dikuasai sepenuhnya dengan mudah, berbeda dengan mesin, modal, gedung, dan lain-lain. Jelasnya manajemen sumber daya manusia mengatur tenaga kerja sebagai perencana, pelaku, dan penentu yang dimiliki organisasi dengan sedemikian rupa sehingga dapat terwujud tujuan organisasi, kepuasan karyawan, dan masyarakat.
Coba jealskan apa yang dimaksud job describtion, job spesification, job requirement, dan job evaluation?.
• Uraian jabatan (job description) adalah suatu keterangan singkat yang ditulis secara cemat mengenai kewajiban-kewajiban dan tanggung jawab-tanggung jawab dari suatu jabatan.
• Persyaratan jabatan (job specification) adalah suatu catatan mengenai syarat-syarat orang yang minimum yang diperlukan untuk menyelesaikan suatu jabatan dengan sebaik-baiknya.
• requitment jabatan (job requitment) adalah suatu kegiatan menentukan jenis atau kualitas pegawai yang diinginkan untuk mengisi jabatan tersebut dan rincian mengenai jumlah atau kuantitas yang nanti akan menempati jabatan tersebut. Dengan demikian fungsi atau kegiatan pertama dalam manajemen SDM adalah mendapatkan orang yang tepat, baik secara kualitas maupun kuantitasnya. Setelah itu dilanjutkan pada penarikan tenaga kerja, seleksi penempatan, orientasi, promosi dan pemindahan atau mutasi.
• Penilaian jabatan (job evaluation) adalah kegiatan yang dilakukan guna membandingkan nilai dari suatu jabatan dengan nilai dari jabatan atau jabatan-jabatan lain.
1. Coba jealskan apa yang dimaksud perencana, pelaku dan penentu dalam organisasi?
BalasHapusMSDM merupakan bagian dari manajemen. MSDM lebih memfokuskan pembahasannya mengenai pengaturan peranan manusia dalam mewujudkan tujuan yang optimal. Pengaturan itu meliputi masalah perencanaan (human resources planning), pengorganisasian, pengarahan, pengendalian, pengadaan, pengembangan, kompensasi, pengintegrasian, pemeliharaan, kedisiplinan, dan pemberhentian tenaga kerja untuk membantu terwujudnya tujuan perusahaan, karyawan, dan masyarakat. Jelasnya MSDM mengatur mengatur tenaga kerja manusia sedemikian rupa sehingga terwujud tujuan yang telah ditetapkan sebelumnya.
Manajemen sumber daya manusia adalah suatu ilmu atau cara bagaimana mengatur hubungan dan peranan sumber daya (tenaga kerja) yang dimiliki oleh individu secara efisien dan efektif serta dapat digunakan secara maksimal sehingga tercapai tujuan (goal) bersama perusahaan, karyawan dan masyarakat menjadi maksimal. MSDM didasari pada suatu konsep bahwa setiap karyawan adalah manusia - bukan mesin - dan bukan semata menjadi sumber daya bisnis. Kajian MSDM menggabungkan beberapa bidang ilmu seperti psikologi, sosiolog, dan lain-lain
2. Coba jealskan apa yang dimaksud job describtion, job spesification, job requirement, dan job evaluation?.
Job Description
Informasi tertulis yang menguraikan tugas dan tanggung jawab, kondisi pekerjaan, hubungan pekerjaan,dan aspek-aspek pekerjaan pada suatu jabatan tertentu dalam organisasi.
Job Spesification
Uraian persyaratan kualitas minimum orang yang bisa deterima agar dapat menjalankan satu jabatan dengan baik dan kompeten.
Job Requirement
Persyaratan-persyaratan jabatan tentang keterampilan yang dikehendakinya.
Job Evaluation
Menilai berat/ringan, mudah/sukar, besar/kecil risiko pekerjaan, dan memberikan nama, ranking (peringkat), serta harga atau gaji suatu jabatan.
3. Coba jealskan apa yang dimaksud dengan dlegasi outority ?
1. Menurut Drs. H. Malayu SP. Hasibuan
Pendelegasian wewenang adalah memberikan sebagian pekerjaan atau wewenang oleh delegator kepada delegate untuk dikerjakannya.
2. Harold koontz & Cyril o’donnel
Pendelegasian wewenang merupakan pokok yang didapat kembali oleh si pemberi wewenang. Hal itu adalah suatu sifat wewenang, pemilik wewenang (manajer) tidak selamanya menyelesaikan sendiri kekuasaan itu dengan menyerahkan wewenang itu.
4. Coba jelaskan langkah-langkah pengadaan sehingga memperoleh SDM yang sesuai dengan kebutuhan.
a. Analisa pekerjaan, yaitu informasi tertulis mengenai pekerjaan-pekerjaan apa saja yang harus dikerjakan dalam suatu perusahaan agar tujuan tercapai.
b. Analisa kebutuhan tenaga kerja adalah Analisis kebutuhan sumber daya manusia sangat penting agar kebutuhan tenaga kerja masa kini dan masa yang akan datang sesuai dengan beban pekerjaan, kekosongan-kekosongan dapat dihindarkan dan semua pekerjaan dapat dikerjakan
c. Penarikan yaitu “Usaha mencari dan mempengaruhi tenaga kerja, agar mau melamar lowongan pekerjaan yang ada dalam satu perusahaan.”
d. Seleksi yaitu “Suatu kegiatan pemilihan dan penentuan pelamar yang diterima atau ditolak untuk menjadi karyawan perusahaan. Seleksi ini didasarkan kepada spesifikasi tertentu dari setiap perusahaan bersangkutan.”
e. Penempatan, orientasi, dan induksi
Penempatan karyawan yaitu menempatkan calon karyawan yang diterima (lulus seleksi) pada jabatan/pekerjaan yang membutuhkannya dan sekaligus mendelegasikan autholity kepada orang tersebut.
Coba jelaskanapa yang dimaksud perencana, pelakudan penentu dalam organisasi?
BalasHapusPerencana adalah orang, badan atau sistem yang mendefinisikan tujuan organisasi, membuat strategi untukmencapai tujuan itu, dan mengembangkan rencana aktivitas kerja organisasi. Pelaku adalah orang atau badan yang melakukan perencanaan tersebut sedangkan penentu adalah hal-hal atau orang serta badan yang dapat mempengaruhi hasil dari perencanaan yang telah dilakukan.
Apa yang dimaksud job describtion, job spesification, job requirement, dan job evaluation?.
Job Description
Informasi tertulis yang menguraikan tugas dan tanggungjawab, kondisi pekerjaan, hubungan pekerjaan,dan aspek-aspek pekerjaan pada suatu jabatan tertentu dalam organisasi.
Job Spesification
Uraian persyaratan kualitas minimum orang yang bias deterima agar dapat menjalankan satu jabatan dengan baik dan kompeten.
Job Requirement
Persyaratan-persyaratan jabatan tentang keterampilan yang dikehendakinya.
Job Evaluation
Menilaiberat/ringan, mudah/sukar, besar/kecilrisiko pekerjaan, dan memberikan nama, ranking (peringkat), serta harga atau gaji suatu jabatan.
Coba jelaskan apa yang dimaksud dengand legasioutority
Adalah pelimpahan wewenang terhadap pihak atau badan sesuai dengan kemampuan dan daftar kerja yang telah ditentukan
Coba jelaskan langkah-langkah pengadaan sehingga memperoleh SDM yang sesuai dengan kebutuhan.
1. Perencanaan tenaga kerja
Merupakan suatu proses penentuan kebutuhan tenaga kerja dan cara memenuhinya baik secara kualitatif maupun kuantitatif disinilah dilakukan job analisis yang digunakan untuk menyusun job description, job spesification
2. penarikan tenaga kerja
Berdasarkan daftar yang telah dibuat pada job analisis, maka perusahaan dapat mulai melakukan penarikan tenaga kerja yang dapat diperoleh dari penarikan dari pegawai yang telah ada untuk mengisi posisi tertentu atau dari luar perusahaan
3. seleksi tenaga kerja
tujuan seleksi adalah mencari dan memilih pegawai yang sesuai dengan jod analisis yang kita butuhkan
4. penempatan karyawan
5. penilaian prestasi kerja
6. pelatihan dan pengembangan
dilakukan untuk penyetaraan kualifikasi yang dimiliki seorang pegawai dengan kualifikasi yang diinginkan organisasi
7. pengembangan karir
Coba jealskan apa yang dimaksud dengan dlegasi outority ?
BalasHapusDelegation of Authority adalah Otoritas pelimpahan wewenang dan tanggung jawab formal kepada bawahan/orang lain untuk melaksanakan suatu kegiatan tertentu.
Coba jelaskan langkah-langkah pengadaan sehingga memperoleh SDM yang sesuai dengan kebutuhan.
Langkah-langkah pengadaan karyawan:
a) Analisa pekerjaan; Analisis pekerjaan adalah informasi tertulis mengenai pekerjaan-pekerjaan apa saja yang harus dikerjakan dalam suatu perusahaan agar tujuan tercapai.
b) Analisa kebutuhan tenaga kerja; Analisis kebutuhan sumber daya manusia sangat penting agar kebutuhan tenaga kerja masa kini dan masa yang akan datang sesuai dengan beban pekerjaan, kekosongan-kekosongan dapat dihindarkan dan semua pekerjaan dapat dikerjakan
c) Penarikan; Penarikan merupakan kegiatan untuk mendapatkan sejumlah tenaga kerja dari berbagai sumber, sesuai dengan kualifikasi yang dibutuhkan, sehingga mereka mampu menjalankan misi organisasi untuk merealisasikan visi dan tujuannya.
d) Seleksi; Tujuan seleksi adalah untuk mendapatkan pegawi yang memiliki pengetahuan, keterampilan, dan sikap mental yang mendukung pelaksanaan pekerjaan. Sehubungan denagn hal itu, proses seleksi harus dilaksanakan sejalan dengan hasil analisis jabatan, deskripsi tugas dan spesifikasi pekerjaan, yang kesemuanya sudah di tuangkan dalam perencanaan SDM.
e) Penempatan, orientasi, dan induksi :
Penempatan karyawan yaitu menempatkan calon karyawan yang diterima ( lulus seleksi) pada jabatan/pekerjaan yang membutuhkannya dan sekaligus mendelegasikan autholity kepada orang tersebut.
Orientasi atau perkenalan bagi setiap karyawan baru harus dilaksanakan untuk menetapkan bahwa mereka betul-betul diterima dengan tangan terbuka menjadi karyawan yang akan bekerja sama dengan karyawan lain pada perusahaan itu.
Induksi karyawan adalah kegiatan untuk mengubah perilaku karyawan baru supaya menyesuaikan diri dengan tata tertib perusahaan.
Coba jealskan apa yang dimaksud perencana, pelaku dan penentu dalam organis
BalasHapusPerencana (planning): Perencanaan tidak lain merupakan kegiatan untuk menetapkan tujuan yang akan dicapai beserta cara-cara untuk mencapai tujuan tersebut.
Pelaku : yaitu sebagai pelaku mengambil sebuah keputusan dalam sebuah organisasi.
Penentu : yaitu sebagia factor penentu keberhasilan / kegagalan dalam berorganisasi
Coba jealskan apa yang dimaksud job describtion, job spesification, job requirement, dan job evaluation?.
1. (job description) Suatu pernyataan tertulis yang berisi tentang berbagai tugas dan tanggung jawab yang harus dilakukan oleh seseorang yang memangku jabatan/pekerjaan tertentu, kondisi kerja, peralatan dan material serta informasi yang akan digunakan untuk melaksanakan pekerjaan tersebut.
2. (job specification) Suatu pernyataan tertulis yang berisi tentang keterampilan, kemampuan dan kualifikasi yang harus dimiliki oleh seseorang yang akan melaksanakan jabatan/pekerjaan tertentu secara efektif.
3.( Job recruitment) metode yang paling sering digunakan dalam penentuan jenis atau kualitas tenaga kerja yang akan ditarik (recruitment) adalah analisis jabatan (job analysis).Job analysisterdiri dari dua kata job dan analysis. Job biasa diartikan sebagai jabatan, pekerjaan, Analysis jabatan (job analyasis) adalah suatu kegiatan yang mempelajari, mengumpulkan, dan mencatat informasi-informasi atau fakta-fakta yang berhubungan dengan masing-masing jabatan secara sitematis dan teratur.
4. (job evaluation) adalah kegiatan yang dilakukan guna membandingkan nilai dari suatu jabatan dengan nilai dari jabatan atau jabatan-jabatan lain.
Coba jealskan apa yang dimaksud dengan dlegasi outority ?
Delegasi adalah suatu pelimpahan wewenang dan tanggung jawab formal kepada orang lain untuk melaksanakan kegiatan tertentu…
Coba jelaskan langkah-langkah pengadaan sehingga memperoleh SDM yang sesuai dengan kebutuhan.
1Penariakan, peruses mendapatkan calon tenaga kerja yang kwalifaid untuk jabatan / pekerjaan utama
2Seleksi, pemilihan seseorang tertentu dari sekelompok karyawan yang berpotensial untuk melaksanakan tugas jabatan.
3orientasi, usaha membantu para pekerja agar mengenali secara baik dan mampu beradaptasi dengan suatu situasi atau dengan lingkungan/ iklim bisnis suatu organisasi.
4pelatiahan dan pengembangan, pelatiahan program untuk memperbaiki kemampuan melaksanakan pekerjaan secara individual atu kelompok dan menyesuaikan kemajuan teknologi
1. Coba jelaskan apa yg dimaksud perencana, pelaku dan penentu dalam organisasi?
BalasHapusManusia selalu berperan aktif dan dominan dlm setiap kegiatan organisasi karena manusia menjadi perencana, pelaku, dan penentu terwujudnya tujuan organisasi. Tujuan tidak mungkin terwujud tanpa peran aktif karyawan meskipun alat-alat yang dimiliki perusahaan begitu canggihnya. Alat-alat canggih yang dimiliki perusahaan tidak ada manfaatnya bagi perusahaan, jika peran aktif karyawan tidak diikutsertakan. Mengatur karyawan adlah pekerjaan yang sulit dan kompleks, krn mereka mempunyai pikiran, perasaan, status, keinginan, dan latar belakang yang heterogen yang dibawa ke dalam organisasi.
2. Coba jealskan apa yang dimaksud job describtion, job spesification, job requirement, dan job evaluation?
a. Uraian jabatan (job description) ialah suatu keterangan singkat yang ditulis secara cemat mengenai kewajiban-kewajiban dan tanggung jawab-tanggung jawab dari suatu jabatan.
b. Persyaratan jabatan (job specification) yaitu suatu catatan mengenai syarat-syarat orang yang minimum yang diperlukan untuk menyelesaikan suatu jabatan dengan sebaik-baiknya.
c. Metode yang paling sering digunakan dalam penentuan jenis atau kualitas tenaga kerja yang akan ditarik (recruitment) adalah analisis jabatan (job analysis). Job analysisterdiri dari dua kata job dan analysis. Job biasa diartikan sebagai jabatan, pekerjaan, Analysis jabatan (job analyasis) adalah suatu kegiatan yang mempelajari, mengumpulkan, dan mencatat informasi-informasi atau fakta-fakta yang berhubungan dengan masing-masing jabatan secara sitematis dan teratur.
d. Penilaian jabatan (job evaluation) ialah kegiatan yang dilakukan guna membandingkan nilai dari suatu jabatan dengan nilai dari jabatan ato jabatan-jabatan lain.
3. Coba jelaskan apa yang dimaksud dengan dlegasi outority ?
Otoritas pelimpahan wewenang dan tanggung jawab formal kepada bawahan/orang lain untuk melaksanakan suatu kegiatan tertentu.
4. .Coba jelaskan langkah-langkah pengadaan sehingga memperoleh SDM yang sesuai dengan kebutuhan.
a. Analisa pekerjaan, yaitu informasi tertulis mengenai pekerjaan-pekerjaan apa saja yang harus dikerjakan dalam suatu perusahaan agar tujuan tercapai.
b. Analisa kebutuhan tenaga kerja adalah Analisis kebutuhan sumber daya manusia sangat penting agar kebutuhan tenaga kerja masa kini dan masa yang akan datang sesuai dengan beban pekerjaan, kekosongan-kekosongan dapat dihindarkan dan semua pekerjaan dapat dikerjakan
c. Penarikan yaitu “Usaha mencari dan mempengaruhi tenaga kerja, agar mau melamar lowongan pekerjaan yang ada dalam satu perusahaan.”
d. Seleksi yaitu “Suatu kegiatan pemilihan dan penentuan pelamar yang diterima atau ditolak untuk menjadi karyawan perusahaan. Seleksi ini didasarkan kepada spesifikasi tertentu dari setiap perusahaan bersangkutan.”
e. Penempatan, orientasi, dan induksi
Penempatan karyawan yaitu menempatkan calon karyawan yang diterima (lulus seleksi) pada jabatan/pekerjaan yang membutuhkannya dan sekaligus mendelegasikan autholity kepada orang tersebut.
Orientasi atau perkenalan bagi setiap karyawan baru harus dilaksanakan untuk menetapkan bahwa mereka betul-betul diterima dengan tangan terbuka menjadi karyawan yang akan bekerja sama dengan karyawan lain pada perusahaan itu.
Induksi karyawan adalah kegiatan untuk mengubah perilaku karyawan baru supaya menyesuaikan diri dengan tata tertib perusahaan.
1. Coba jelaskan apa yang dimaksud perencana, pelaku dan penentu dalam organisasi?
BalasHapus• Perencana adalah seorang pembuat rencana dengan cara suatu proses kegiatan pemikiran dan penentuan prioritas yang harus dilakukan secara menyeluruh sebelum melakukan tindakan yang sebenar-benarnya dalam rangka mencapai tujuan organisasi agar dalam membuat dan menentukan rencana, kekeliruan dan kesalahan dapat dihindari. Contohnya panitia perencanaan ataupun beberapa orang yang terdapat pada bagian perencanaan di sebuah instansi.
• Pelaku adalah beberapa orang atau tenaga kerja dalam suatu instansi yang melaksanakan rencana atau proses kegiatan yang telah dibuat dan disusun oleh perencana sesuai dengan kemampuannya masing-masing dengan produktif namun mengarah ke satu tujuan yang sama di organisasi tersebut.
• Penentu adalah seseorang yang menentukan alur kerja atau cakupan kerja untuk mencapai tujuan akhir dari sebuah organisasi (pemimpin) dengan cara menyatukan pendapat dari setiap anggotanya serta penuh tanggung jawab. Seperti yang kita ketahui untuk melakukan rencana kerja dan mencapai tujuan tidak mungkin dilakukan secara sendiri-sendiri tanpa adanya kepemimpinan, maka dalam sebuah organisasi selalu ada satu orang pemimpin atau ketua organisasi yang dipilih atas musyawarah dan kesepakatan bersama antara anggota didalam organisasi tersebut
2. Coba jelaskan apa yang dimaksud job describtion, job spesification, job requirement, dan job evaluation?.
• Job Description (Uraian Jabatan ) adalah suatu catatan yang sistematis tentang tugas dan tanggung jawab suatu jabatan tertentu, yang ditulis berdasarkan fakta-fakta yang ada. Penyusunan uraian jabatan ini adalah sangat penting, terutama untuk menghindarkan terjadinya perbedaan pengertian, untuk menghindari terjadinya pekerjaan rangkap, serta untuk mengetahui batas-batas tanggung jawab dan wewenang masing-masing jabatan. Contohnya : identifikasi jabatan, ikhtisar jabatan, tugas yang harus dilaksanakan dll.
• Job Spesification (Spesifikasi Jabatan) adalah persyaratan minimal yang harus dipenuhi oleh orang yang menduduki suatu jabatan, agar ia dapat melaksanakan tugas-tugas yang dibebankan kepadanya dengan baik. Spesifikasi jabatan ini dapat disusun secara bersama-sama dengan uraian jabatan, tetapi dapat juga di susun secara terpisah
• (Job Requirement) Persyaratan kerja dapat mencakup keterampilan khusus, jenis dan jumlah pengalaman kerja, kualitas pribadi (fisik maupun mental), kredensial pendidikan,sertifikasi profesional atau bidang pengetahuan. Dalam hal ini Pengusaha dapat memilih kandidat yang unggul dalam bidang utama tertentu.
• Job Evaluation (Evaluasi Pekerjaan) adalah cara yang sistematis untuk menentukan nilai -nilai pekerjaan dalam kaitannya dengan pekerjaan dalam suatu organisasi.
Setiap metode evaluasi pekerjaan memerlukan setidaknya beberapa analisis pekerjaan dasar yang sistematis dengan mengumpulkan informasi tentang pekerjaan dalam rangka memberikan informasi faktual tentang pekerjaan yang bersangkutan. Dengan demikian, evaluasi pekerjaan yang dimulai dengan analisis jabatan akan berakhir pada titik di mana atau pada tujuanj yang dicapai dari suatu organisasi tersebut.
3. Coba jelaskan apa yang dimaksud dengan delegasi outhority ?
BalasHapus• Menurut saya delegasi outhority ini merupakan dinamika dari sebuah organisasi yang bertahap dalam pembagian kerja, hubungan kerja dan adanya hubungan kerja sama dalam suatu organisasi atau instansi. Sebagai contoh pekerjaan yang telah didelegasikan/dilimpahkan atasan kepada bawahan nya harus dilaksanakan dengan efektif dan efisien, sehingga dengan pendelegasian wewenang ini para bawahan mempunyai wewenang mengerjakan sebagian pekerjaan dari delegatornya. Namun yang perlu diingat yang dapat didelegasikan/dilimpahkan hanyalah wewenang bukan tanggung jawab. Karena pada dasarnya walaupun atasan telah melimpahkan wewenang kepada bawahannya akan tetapi wewenang tersebut tetap menjadi tanggung jawab atasan, karena pertanggungjawaban yang terbesar dan hakiki ada pada atasan suatu instansi. Jelaslah bahwa dalam sebuah organisasi selalu harus terdapat pendelegasian wewenang.
Seperti halnya bertambah ke bawah dari piramida organisasi maka wewenang bertambah kecil, dan sebaliknya bertambah ke atas dari piramida organisasi pertanggung jawaban bertambah besar. Oleh karenanya delegasi outhority ini menjadi kunci dari sebuah organisasi.
4. Coba jelaskan langkah-langkah pengadaan sehingga memperoleh SDM yang sesuai dengan kebutuhan?
Menurut saya dari langkah-langkah untuk memperoleh SDM yang sesuai dengan kebutuhan seperti disebutkan pada materi diatas mempunyai maksud :
• Untuk dapat merancang pengelolaan SDM dengan baik sebenarnya bisa dimulai dengan konsep merancang 3J, yakni job description, job specification dan job analisis sebaik mungkin. Dan dari 3J ini saya beranggapan job Analisis atau seleksi seperti yang disebut materi diatas sebagai penentu efektif atau tidaknya pengelolaan SDM di dalam sebuah organisasi.
Hal yang utama adalah sedini mungkin merancang cakupan kerja, lingkungan kerja, tanggung jawab kerja, harapan kerja serta kebutuhan kerja agar nantinya sesuai dengan kebutuhan organisasi. Kegiatan seleksi atau analisis yang baik haruslah didasarkan pada tersedianya dokumen-dokumen yang real/asli dan up to date (baik terkini serta memperhatikan adanya perubahan lingkungan). Selain itu, “penilai” dan “pengisi” dari kegiatan seleksi harus mengisi apa adanya, seobjektif mungkin, jauh dari kepentingan apa pun. Jika syarat ini sudah dipenuhi, di masa yang akan datang kegiatan pengelolaan SDM pada fungsi-fungsi berikutnya seperti pemeliharaan (training, penggajian, gaji) dan fungsi evaluasi (evaluasi kinerja, pemutusan hubungan kerja) akan berjalan dengan efektif. Jika kegiatan seleksi/analisis dilakukan dengan benar maka diharapkan fungsi-fungsi SDM lainnya akan berjalan dengan sendirinya, mengikuti bagaimana perubahan dari seleksinya. Intinya, bagaimana ketersediaan dokumen dari hasil seleksi / analisis yang upto date dan dievaluasi secara berkala. Dalam hal ini bukan berarti fungsi SDM lainnya tidak penting namun yang terpenting, bagaimana menjadikan kegiatan seleksi / analisis ini sebagai langkah yang paling berpengaruh dan harus dievaluasi secara berkala demi memperoleh SDM yang sesuai dengan kebutuhan.
1. Coba jealskan apa yang dimaksud perencana, pelaku dan penentu dalam organisasi?
BalasHapusSumber daya manusia sebagai aset organisasi dapat menjadi pelaku aktif dan dominan dalam setiap aktifitas organisasi, manusia menjadi perencana, pelaku, dan penentu terwujudnya tujuan organisasi. Bahwa manusia memiliki peranan aktif dalam organisasi dimana manusia menjadi perencana, pelaku dan penentu terwujudnya tujuan organisasi. Tanpa adanya peranan aktif manusia, organisasi tidak dapat berjalan, tujuan tidak akan terwujud, dan mesin-mesin canggih yang dimiliki organisasi pun tidak ada manfaatnya bagi perusahaan
2. Coba jealskan apa yang dimaksud job describtion, job spesification, job requirement, dan job evaluation?.
Job Description
Informasi tertulis yang menguraikan tugas dan tanggung jawab, kondisi pekerjaan, hubungan pekerjaan,dan aspek-aspek pekerjaan pada suatu jabatan tertentu dalam organisasi.
Job Spesification
Uraian persyaratan kualitas minimum orang yang bisa deterima agar dapat menjalankan satu jabatan dengan baik dan kompeten.
Job Requirement
Persyaratan-persyaratan jabatan tentang keterampilan yang dikehendakinya.
Job Evaluation
Menilai berat/ringan, mudah/sukar, besar/kecil risiko pekerjaan, dan memberikan nama, ranking (peringkat), serta harga atau gaji suatu jabatan.
3. Coba jealskan apa yang dimaksud dengan dlegasi outority ?
Pendelegasian wewenang merupakan pokok yang didapat kembali oleh si pemberi wewenang. Hal itu adalah suatu sifat wewenang, pemilik wewenang (manajer) tidak selamanya menyelesaikan sendiri kekuasaan itu dengan menyerahkan wewenang itu.
4. Coba jelaskan langkah-langkah pengadaan sehingga memperoleh SDM yang sesuai dengan kebutuhan.
a) Analisa pekerjaan; Analisis pekerjaan adalah informasi tertulis mengenai pekerjaan-pekerjaan apa saja yang harus dikerjakan dalam suatu perusahaan agar tujuan tercapai.
b) Analisa kebutuhan tenaga kerja; Analisis kebutuhan sumber daya manusia sangat penting agar kebutuhan tenaga kerja masa kini dan masa yang akan datang sesuai dengan beban pekerjaan, kekosongan-kekosongan dapat dihindarkan dan semua pekerjaan dapat dikerjakan
c) Penarikan; Penarikan merupakan kegiatan untuk mendapatkan sejumlah tenaga kerja dari berbagai sumber, sesuai dengan kualifikasi yang dibutuhkan, sehingga mereka mampu menjalankan misi organisasi untuk merealisasikan visi dan tujuannya.
d) Seleksi; Tujuan seleksi adalah untuk mendapatkan pegawi yang memiliki pengetahuan, keterampilan, dan sikap mental yang mendukung pelaksanaan pekerjaan. Sehubungan denagn hal itu, proses seleksi harus dilaksanakan sejalan dengan hasil analisis jabatan, deskripsi tugas dan spesifikasi pekerjaan, yang kesemuanya sudah di tuangkan dalam perencanaan SDM.
e) Penempatan, orientasi, dan induksi :
Penempatan karyawan yaitu menempatkan calon karyawan yang diterima ( lulus seleksi) pada jabatan/pekerjaan yang membutuhkannya dan sekaligus mendelegasikan autholity kepada orang tersebut.
Orientasi atau perkenalan bagi setiap karyawan baru harus dilaksanakan untuk menetapkan bahwa mereka betul-betul diterima dengan tangan terbuka menjadi karyawan yang akan bekerja sama dengan karyawan lain pada perusahaan itu.
Induksi karyawan adalah kegiatan untuk mengubah perilaku karyawan baru supaya menyesuaikan diri dengan tata tertib perusahaan.
1. Coba jealskan apa yang dimaksud perencana, pelaku dan penentu dalam organisasi?
BalasHapusJawab :Manusia selalu berperan aktif dan dominan dalam setiap kegiatan organisasi karena manusia menjadi perencana, pelaku, dan penentu terwujudnya tujuan organisasi. Tujuan tidak mungkin terwujud tanpa peran aktif karyawan meskipun alat-alat yang dimiliki perusahaan begitu canggihnya. Alat-alat canggih yang dimiliki perusahaan tidak ada manfaatnya bagi perusahaan, jika peran aktif karyawan tidak diikutsertakan. Mengatur karyawan adalah pekerjaan yang sulit dan kompleks, karena mereka mempunyai pikiran, perasaan, status, keinginan, dan latar belakang yang heterogen yang dibawa ke dalam organisasi. Karyawan tidak dapat diatur dan dikuasai seperti mengatur mesin, modal, atau gedung.
2. Coba jealskan apa yang dimaksud job describtion, job spesification, job requirement, dan job evaluation?.
- Job Description(Deskripsi Pekerjaan) adalah daftar tugas-tugas umum, atau fungsi, dan tanggung jawab dari sebuah posisi. Biasanya, hal itu juga termasuk kepada siapa laporan posisi, spesifikasi seperti kualifikasi yang dibutuhkan oleh orang dalam pekerjaan, gaji range untuk posisi, dll. Deskripsi pekerjaan biasanya dikembangkan dengan melakukan analisis pekerjaan, yang meliputi pemeriksaan tugas dan urutan tugas yang diperlukan untuk melakukan pekerjaan. Analisis terlihat di bidang pengetahuan dan keterampilan yang dibutuhkan oleh pekerjaan.
- Job Spesification adalah uraian persyaratan kualitas minimum orang yang bisa deterima agar dapat menjalankan satu jabatan dengan baik dan kompeten.
- job recruitment adalah rangkaian aktivitas yang digunakan untuk mendapatkan jumlah orang yang tepat yang memadai pada saat yang tepat, tujuannya adalah untuk menyeleksi mereka yang sesuai dengan kebutuhan organisasi.
- job evaluation adalah Menilai berat/ringan, mudah/sukar, besar/kecil risiko pekerjaan, dan memberikan nama, ranking (peringkat), serta harga atau gaji suatu jabatan.
3. Coba jelaskan apa yang dimaksud dengan delegasi outority?
Jawab :
Yang dimaksud dengan delegasi outority adalah Tindakan memberikan wewenang dan tanggung jawab formal untuk menyelesaikan aktivitas spesifik kepada bawahan
4. langkah-langkah pengadaan sehingga memperoleh SDM yang sesuai dengan kebutuhan, yaitu:
a. Analisa pekerjaan, yaitu informasi tertulis mengenai pekerjaan-pekerjaan apa saja yang harus dikerjakan dalam suatu perusahaan agar tujuan tercapai.
b. Analisa kebutuhan tenaga kerja adalah Analisis kebutuhan sumber daya manusia sangat penting agar kebutuhan tenaga kerja masa kini dan masa yang akan datang sesuai dengan beban pekerjaan, kekosongan-kekosongan dapat dihindarkan dan semua pekerjaan dapat dikerjakan
c. Penarikan yaitu “Usaha mencari dan mempengaruhi tenaga kerja, agar mau melamar lowongan pekerjaan yang ada dalam satu perusahaan.”
d. Seleksi yaitu “Suatu kegiatan pemilihan dan penentuan pelamar yang diterima atau ditolak untuk menjadi karyawan perusahaan. Seleksi ini didasarkan kepada spesifikasi tertentu dari setiap perusahaan bersangkutan.”
e. Penempatan, orientasi, dan induksi
Penempatan karyawan yaitu menempatkan calon karyawan yang diterima (lulus seleksi) pada jabatan/pekerjaan yang membutuhkannya dan sekaligus mendelegasikan autholity kepada orang tersebut.
Orientasi atau perkenalan bagi setiap karyawan baru harus dilaksanakan untuk menetapkan bahwa mereka betul-betul diterima dengan tangan terbuka menjadi karyawan yang akan bekerja sama dengan karyawan lain pada perusahaan itu.
Induksi karyawan adalah kegiatan untuk mengubah perilaku karyawan baru supaya menyesuaikan diri dengan tata tertib perusahaan.
M Halfani Solikhin:
BalasHapus1.Coba jelaskan apa yang dimaksud perencana, pelaku dan penentu dalam organisasi?
- Sebagai perencana bahwa dalam usaha mencapai tujuan dari organisasi manusia berperan aktif dalam merencanakan langkah-langkah yang akan diambil sedemikian rupa dan menghindari faktor resiko yang mungkin muncul.
- Sebagai pelaku yaitu Tujuan organisasi ini tidak mungkin terwujud tanpa peran aktif dari karyawan, meskipun perusahaan memiliki faktor produksi lainnya dengan baik, seperti modal yang besar, mesin yang canggih, dan lain-lain. Semua itu tidak akan memberikan manfaat bila tidak disertai peran aktif karyawan dalam mengelolanya.
- Sebagai penentu yaitu mengelola dan mengatur karyawan tidaklah mudah karena manusia mempunyai pikiran, perasaan, status, dan latar belakang yang berbeda-beda. Karyawan tidak dapat diatur dan dikuasai sepenuhnya dengan mudah, berbeda dengan mesin, modal, gedung, dan lain-lain. Jelasnya manajemen sumber daya manusia mengatur tenaga kerja yang dimiliki organisasi dengan sedemikian rupa sehingga dapat terwujud tujuan organisasi, kepuasan karyawan, dan masyarakat.
2. Coba jealskan apa yang dimaksud job describtion, job spesification, job requirement, dan job evaluation?
- Uraian jabatan (job description) adalah suatu keterangan singkat yang ditulis secara cemat mengenai kewajiban-kewajiban dan tanggung jawab-tanggung jawab dari suatu jabatan.
- Persyaratan jabatan (job specification) adalah suatu catatan mengenai syarat-syarat orang yang minimum yang diperlukan untuk menyelesaikan suatu jabatan dengan sebaik-baiknya.
- Metode yang paling sering digunakan dalam penentuan jenis atau kualitas tenaga kerja yang akan ditarik (recruitment) adalah analisis jabatan (job analysis).Job analysis terdiri dari dua kata job dan analysis. Job biasa diartikan sebagai jabatan, pekerjaan, Analysis jabatan (job analyasis) adalah suatu kegiatan yang mempelajari, mengumpulkan, dan mencatat informasi-informasi atau fakta-fakta yang berhubungan dengan masing-masing jabatan secara sitematis dan teratur.
- Penilaian jabatan (job evaluation) adalah kegiatan yang dilakukan guna membandingkan nilai dari suatu jabatan dengan nilai dari jabatan atau jabatan-jabatan lain.
3. Coba jealskan apa yang dimaksud dengan delegasi outority ?
1. Definisi pengambilan keputusan menurut T. Hani Handoko yaitu menggambarkan suatu proses melalui serangkaian kegiatan dipilih sebagai penyelesaian suatu masalah tertentu.
2. Sedangkan menurut Sondang P. Sagian pengmabilan keputusan adalah suatu pendekatan yang sistematis terhadap hakekat suatu masalah, pengumpulan fakta-fakta dan data, penentuan yang matang atas alternative yang dihadapi dan mengambil tindakan yang paling tepat.
4. Coba jelaskan langkah-langkah pengadaan sehingga memperoleh SDM yang sesuai dengan kebutuhan?
1. Penentuan kebutuhan tenaga kerja (baik mengenai mutu maupun jumlahnya).
2. Mencari sumber-sumber tenaga kerja secara efektif dan efisien.
3. Mengadakan seleksi terhadap para calon tenaga kerja.
4. Menempatkan tenaga kerja sesuai dengan posisi yang sesuai, dan
5. Memberikan pendidikan serta latihan yang diperlukan untuk pelaksanaan tugas bagi para tenaga kerja baru.
1. Coba jealskan apa yang dimaksud perencana, pelaku dan penentu dalam organisasi?
BalasHapusManusia selalu berperan aktif dan dominan dalam setiap kegiatan organisasi karena manusia menjadi perencana, pelaku, dan penentu terwujudnya tujuan organisasi. Tujuan tidak mungkin terwujud tanpa peran aktif karyawan meskipun alat-alat yang dimiliki perusahaan begitu canggihnya. Alat-alat canggih yang dimiliki perusahaan tidak ada manfaatnya bagi perusahaan, jika peran aktif karyawan tidak diikutsertakan. Mengatur karyawan adalah pekerjaan yang sulit dan kompleks, karena mereka mempunyai pikiran, perasaan, status, keinginan, dan latar belakang yang heterogen yang dibawa ke dalam organisasi.
2. Coba jealskan apa yang dimaksud job describtion, job spesification, job requirement, dan job evaluation?
a. Uraian jabatan (job description) adalah suatu keterangan singkat yang ditulis secara cemat mengenai kewajiban-kewajiban dan tanggung jawab-tanggung jawab dari suatu jabatan.
b. Persyaratan jabatan (job specification) adalah suatu catatan mengenai syarat-syarat orang yang minimum yang diperlukan untuk menyelesaikan suatu jabatan dengan sebaik-baiknya.
c. metode yang paling sering digunakan dalam penentuan jenis atau kualitas tenaga kerja yang akan ditarik (recruitment) adalah analisis jabatan (job analysis).Job analysisterdiri dari dua kata job dan analysis. Job biasa diartikan sebagai jabatan, pekerjaan, Analysis jabatan (job analyasis) adalah suatu kegiatan yang mempelajari, mengumpulkan, dan mencatat informasi-informasi atau fakta-fakta yang berhubungan dengan masing-masing jabatan secara sitematis dan teratur.
d. Penilaian jabatan (job evaluation) adalah kegiatan yang dilakukan guna membandingkan nilai dari suatu jabatan dengan nilai dari jabatan atau jabatan-jabatan lain.
3. Coba jelaskan apa yang dimaksud dengan dlegasi outority ?
Pendelegasian wewenang merupakan pokok yang didapat kembali oleh si pemberi wewenang. Hal itu adalah suatu sifat wewenang, pemilik wewenang (manajer) tidak selamanya menyelesaikan sendiri kekuasaan itu dengan menyerahkan wewenang itu.
4. Coba jelaskan langkah-langkah pengadaan sehingga memperoleh SDM yang sesuai dengan kebutuhan?
Manajemen SDM menyangkut beberapa hal penting terkait dengan upaya-upaya yang berhubungan langsung dengan Sumber Daya Manusia perusahaan, beberapa diantaranya adalah bagaimana upaya perencanaan SDM, penyusunan ke dalam tubuh organisasi perusahaan, pengembangan SDM karyawan, pengelolaan terhadap karir karyawan, evaluasi dari kerja, serta upaya pemberian reward atau punishment terhadap kompensasi atas kerja yang telah dilakukan.
Ada beberapa hal penting yang menjadi tanggung jawab dalam upaya manajemen SDM tersebut, diantaranya adalah sebagai berikut >
- upaya perencaan
Upaya perencanaan di dalam sebuah manajemen SDM merupakan langkah awal dalam memprediksikan kebutuhan akan SDM, struktur, komposisi dan sebagainya sesuai dengan kebutuhan perusahaan dan faktor lain dengan memperhatikan kondisi ketersediaan tenaga kerja.
- Seleksi dan rekrutmen
Di dalam proses seleksi dan rekrutmen sebagai bagian dari manajemen SDM, selain memilih SDM yang sesuai dengan kebutuhan dan kriteria yang diharapkan, maka hal lain yang penting untuk diperhatikan saat ini adalah bagaimana kemampuan Anda untuk mencari tenaga kerja yang memiliki kompetensi dan kualitas yang baik.
- Upaya pelatihan, pengembangan dan apresiasi
Hal lain yang sangat penting dilakukan dalam manajemen SDM adalah upaya yang diberikan oleh pihak perusahaan kepada pihak karyawan dalam bentuk pelatihan, pengembangan serta apresiasi terhadap kinerja yang sudah dilakukan. Pelatihan merupakan bagian langkah untuk mengembangkan dan meningkatkan kualitas dari SDM perusahaan.
Sementara apresiasi merupakan hasil dari evaluasi kerja. Dengan adanya pemberian reward atau punishment maka diharapkan pihak karyawan akan lebih bersemangat lagi dalam bekerja untuk perusahaan.
Balas
NM. Trankko Negara, menjawab:
BalasHapus1. Coba jealskan apa yang dimaksud perencana, pelaku dan penentu dalam organisasi? perencan, pelaku dan penentu yang dimaksud ialah sumberdaya manusia yang ada didalam organisasi tersebut. sumberdaya manusia yang menjadi penggerak organisasi tentunya dengan gerak yang sinergis untuk mencapai tujuan bersama dengan pimpinan sebagai menejernya. masing-masing sumberdaya punya peran masing-masing, sebagai perencana, pelaku dan penentu suatu kegiatan dapat tercapi atau tidak dalam organisasi tersebut.
2. Coba jealskan apa yang dimaksud job describtion, job spesification, job requirement, dan job evaluation?
a. job describtion merupakan uraian mengenai tanggungjawab dan batasan keja seseorang dalam profesi atau jabatan kerja tertentu.
b. job spesification merupakan persyaratan kualitas minimum SDM yang bisa deterima agar dapat menjalankan satu jabatan dengan baik dan kompeten.
c. job requerement adalah persyaratan suatu jabatan tentang keterampilan yang harus dimiliki untuk memenuhi jabatan tersebut.
d. job evaluation adalah penilaian tentang suatu pekerjaan dengan membandingkan dengan pekerjaan yang sama ataupun berbeda sehingga diperoleh pemilaian tentang berat, ringannya suatu pekerjaan. hal ini dilakukan untuk menentukan imbalan jasa atas pekerjaan tersebbut atau melihat mampu atau tidaknya seseorang dalam jabatan tersebut sehungga tepat penempatan kerjanya.
3. apa yang dimaksud dlegasi autority? yang dimaksud ialah pendelegasian wewenang yang merupakan dinamika organisasi, dengan pendelegasian wewenang ini para bawahan mempunyai wewenang sehingga mereka dapat mengerjakan sebagian pekerjaan delegatornya.
4. Coba jelaskan langkah-langkah pengadaan sehingga memperoleh SDM yang sesuai dengan kebutuhan?
a. Menetapkan jumlah, kualitas, dan penempatan tenaga kerja yang efektif sesuai dengan kebutuhan perusahaan berdasarkan job describtion, job spesification, job requirement, dan job evaluation.
b. Menetapkan penarikan, seleksi, dan penempatan karyawan berdasarkan azas the right man in the right place and the right man in the right job.
c. Menetapkan program kesejahteraan, pengembangan, promosi dan penghentian
1. Coba jelaskan apa yang dimaksud perencana, pelaku dan penentu dalam organisasi?
BalasHapusperencana, pelaku dan penentu dalam organisasi ialah sumber daya manusia atau manusia yang mengatur atau membentuk suatu organisasi yang memiliki tujuan yang telah ditentukan. Pelaku dalam organisasi juga ialah manusia/orang itu sendiri yang menjalankan atau mengelola sebuah organisasi agar organisasi berlangsung secara efisien dan efektif dalam mencapai suatu tujuan, sedangkan penentu dalam organisasi pula yaitu sumber daya manusia yang akan menentukan keputusan-keputusan yang terjadi dalam organisasi sehingga terwujud tujuan yang diinginkan.
Sumber daya manusia trsebut ialah personil, tenaga kerja, pekerja atau karyawan yang harus berperan aktif dan paling dominan dalam segala kegiatan organisasi demi terwujudnya tujuan organisasi.
2. Coba jealskan apa yang dimaksud job describtion, job spesification, job requirement, dan job evaluation?.
- Job Description : Informasi tertulis yang menguraikan tugas dan tanggung jawab, kondisi pekerjaan, hubungan pekerjaan,dan aspek-aspek pekerjaan pada suatu jabatan tertentu dalam organisasi
-Job specification adalah Uraian persyaratan kualitas minimum orang yang bisa deterima agar dapat menjalankan satu jabatan dengan baik dan kompeten.
- job recruitment adalah rangkaian aktivitas yang digunakan untuk mendapatkan jumlah orang yang tepat yang memadai pada saat yang tepat, tujuannya adalah untuk menyeleksi mereka yang sesuai dengan kebutuhan organisasi.
-job evaluation adalah Menilai berat/ringan, mudah/sukar, besar/kecil risiko pekerjaan, dan memberikan nama, ranking (peringkat), serta harga atau gaji suatu jabatan.
3. Coba jelaskan apa yang dimaksud dengan delegasi outority?
Yang dimaksud dengan delegasi outority adalah Tindakan memberikan wewenang dan tanggung jawab formal untuk menyelesaikan aktivitas spesifik kepada bawahan
4. langkah-langkah pengadaan sehingga memperoleh SDM yang sesuai dengan kebutuhan, yaitu:
a. Analisa pekerjaan, yaitu informasi tertulis mengenai pekerjaan-pekerjaan apa saja yang harus dikerjakan dalam suatu perusahaan agar tujuan tercapai.
b. Analisa kebutuhan tenaga kerja adalah Analisis kebutuhan sumber daya manusia sangat penting agar kebutuhan tenaga kerja masa kini dan masa yang akan datang sesuai dengan beban pekerjaan, kekosongan-kekosongan dapat dihindarkan dan semua pekerjaan dapat dikerjakan
c. Penarikan yaitu “Usaha mencari dan mempengaruhi tenaga kerja, agar mau melamar lowongan pekerjaan yang ada dalam satu perusahaan.”
d. Seleksi yaitu “Suatu kegiatan pemilihan dan penentuan pelamar yang diterima atau ditolak untuk menjadi karyawan perusahaan. Seleksi ini didasarkan kepada spesifikasi tertentu dari setiap perusahaan bersangkutan.”
e. Penempatan, orientasi, dan induksi
Penempatan karyawan yaitu menempatkan calon karyawan yang diterima (lulus seleksi) pada jabatan/pekerjaan yang membutuhkannya dan sekaligus mendelegasikan autholity kepada orang tersebut.
Orientasi atau perkenalan bagi setiap karyawan baru harus dilaksanakan untuk menetapkan bahwa mereka betul-betul diterima dengan tangan terbuka menjadi karyawan yang akan bekerja sama dengan karyawan lain pada perusahaan itu.
Induksi karyawan adalah kegiatan untuk mengubah perilaku karyawan baru supaya menyesuaikan diri dengan tata tertib perusahaan.
1.Coba jelaskan apa yang dimaksud perencana, pelaku dan penentu dalam organisasi?
BalasHapusBertindak sebagai perencana,pelaku dan penentu dalam organisasi artinya bahwa manusia selalu memegang peranan yang sangat penting dalam mencapai tujuan organisasi.seseorang dapat merencanakan sesuatu tujuan/gagasan untuk mencapai tujuan bersama. Sebagai pelaku seseorang mempunyai peran dalam mengendalikan tujuan organisasi dan sebagai penentu artinya seseorang dapat menentukan kemana arah tujuan organisasi tersebut.
2.Coba jelaskan apa yang dimaksud job describtion, job spesification, job requirement, dan job evaluation?.
job describtion : info/surat keterangan yang memberitahukan tentang jenis pekerjaan, tugas dan tanggung jawab dan segala aspek dalam pekerjaan
job specification : suatu proses mengumpulkan, mengkategorikan dan mendokumentasikan seluruh informasi yang relevan tentang jabatan dalam periode tertentu.
job requirement : adalah suatu kegiatan menentukan jenis atau kualitas pegawai yang diinginkan untuk mengisi jabatan
job evaluation : proses menganalisis dan menilai suatu jabatan secara sistematik untuk mengetahui nilai relatif bobot berbagai jabatan dalam suatu organisasi.
3.Coba jelaskan apa yang dimaksud dengan dlegasi outority ?
Adanya pelimpahan wewenang dari atasan kepada bawahan untuk mengerjakan tugas atau tanggungjawab tertentu / suatu tindakan memberikan wewenang dan tanggung jawab formal untuk menyelesaikan aktivitas spesifik kepada bawahan.
4.Coba jelaskan langkah-langkah pengadaan sehingga memperoleh SDM yang sesuai dengan kebutuhan.
a. Analisa pekerjaan adalah informasi tertulis mengenai pekerjaan-pekerjaan apa saja yang harus dikerjakan dalam suatu perusahaan agar tujuan tercapai.
b. Analisa kebutuhan tenaga kerja adalah Analisis kebutuhan sumber daya manusia sangat penting agar kebutuhan tenaga kerja masa kini dan masa yang akan datang sesuai dengan beban pekerjaan, kekosongan-kekosongan dapat dihindarkan dan semua pekerjaan dapat dikerjakan
c. Penarikan yaitu mempengaruhi tenaga kerja agar mau melamar lowongan pekerjaan yang ada dalam satu perusahaan.
d. Seleksi yaitu Suatu kegiatan pemilihan dan penentuan pelamar yang diterima atau ditolak untuk menjadi karyawan perusahaan.
e. Penempatan, orientasi, dan induksi
Penempatan karyawan yaitu menempatkan calon karyawan yang diterima pada jabatan/pekerjaan yang membutuhkannya
Orientasi atau perkenalan bagi setiap karyawan baru harus dilaksanakan untuk menetapkan bahwa mereka betul-betul diterima dengan tangan terbuka menjadi karyawan yang akan bekerja sama dengan karyawan lain pada perusahaan itu.
Induksi karyawan adalah kegiatan untuk mengubah perilaku karyawan baru supaya menyesuaikan diri dengan tata tertib perusahaan
1. Coba jealskan apa yang dimaksud perencana, pelaku dan penentu dalam organisasi?
BalasHapusJawab :Manusia selalu berperan aktif dan dominan dalam setiap kegiatan organisasi karena manusia menjadi perencana, pelaku, dan penentu terwujudnya tujuan organisasi. Tujuan tidak mungkin terwujud tanpa peran aktif karyawan meskipun alat-alat yang dimiliki perusahaan begitu canggihnya. Alat-alat canggih yang dimiliki perusahaan tidak ada manfaatnya bagi perusahaan, jika peran aktif karyawan tidak diikutsertakan. Mengatur karyawan adalah pekerjaan yang sulit dan kompleks, karena mereka mempunyai pikiran, perasaan, status, keinginan, dan latar belakang yang heterogen yang dibawa ke dalam organisasi. Karyawan tidak dapat diatur dan dikuasai seperti mengatur mesin, modal, atau gedung.
2. Coba jealskan apa yang dimaksud job describtion, job spesification, job requirement, dan job evaluation?.
Jawab :
- job description adalah suatu keterangan singkat yang ditulis secara cemat mengenai kewajiban-kewajiban dan tanggung jawab-tanggung jawab dari suatu jabatan.
-job specification adalah suatu catatan mengenai syarat-syarat orang yang minimum yang diperlukan untuk menyelesaikan suatu jabatan dengan sebaik-baiknya.
- job recruitment adalah rangkaian aktivitas yang digunakan untuk mendapatkan jumlah orang yang tepat yang memadai pada saat yang tepat, tujuannya adalah untuk menyeleksi mereka yang sesuai dengan kebutuhan organisasi.
-job evaluation adalah kegiatan yang dilakukan guna membandingkan nilai dari suatu jabatan dengan nilai dari jabatan atau jabatan-jabatan lain.
3. Coba jelaskan apa yang dimaksud dengan dlegasi outority ?
Jawab :Otoritas pelimpahan wewenang dan tanggung jawab formal kepada bawahan/orang lain untuk melaksanakan suatu kegiatan tertentu.
4. Coba jelaskan langkah-langkah pengadaan sehingga memperoleh SDM yang sesuai dengan kebutuhan.
Jawab :
a. Analisa pekerjaan, yaitu informasi tertulis mengenai pekerjaan-pekerjaan apa saja yang harus dikerjakan dalam suatu perusahaan agar tujuan tercapai.
b. Analisa kebutuhan tenaga kerja adalah Analisis kebutuhan sumber daya manusia sangat penting agar kebutuhan tenaga kerja masa kini dan masa yang akan datang sesuai dengan beban pekerjaan, kekosongan-kekosongan dapat dihindarkan dan semua pekerjaan dapat dikerjakan
c. Penarikan yaitu “Usaha mencari dan mempengaruhi tenaga kerja, agar mau melamar lowongan pekerjaan yang ada dalam satu perusahaan.”
d. Seleksi yaitu “Suatu kegiatan pemilihan dan penentuan pelamar yang diterima atau ditolak untuk menjadi karyawan perusahaan. Seleksi ini didasarkan kepada spesifikasi tertentu dari setiap perusahaan bersangkutan.”
e. Penempatan, orientasi, dan induksi
Penempatan karyawan yaitu menempatkan calon karyawan yang diterima (lulus seleksi) pada jabatan/pekerjaan yang membutuhkannya dan sekaligus mendelegasikan autholity kepada orang tersebut.
Orientasi atau perkenalan bagi setiap karyawan baru harus dilaksanakan untuk menetapkan bahwa mereka betul-betul diterima dengan tangan terbuka menjadi karyawan yang akan bekerja sama dengan karyawan lain pada perusahaan itu.
Induksi karyawan adalah kegiatan untuk mengubah perilaku karyawan baru supaya menyesuaikan diri dengan tata tertib perusahaan.
1. Yang dimaksud perencana, pelaku dan penentu dalam organisasi adalah Sumber daya manusia sebagai aset organisasi dapat menjadi pelaku aktif dan dominan dalam setiap aktifitas organisasi, manusia menjadi perencana, pelaku, dan penentu terwujudnya tujuan organisasi. Bahwa manusia memiliki peranan aktif dalam organisasi dimana manusia menjadi perencana, pelaku dan penentu terwujudnya tujuan organisasi. Tanpa adanya peranan aktif manusia, organisasi tidak dapat berjalan, tujuan tidak akan terwujud, dan mesin-mesin canggih yang dimiliki organisasi pun tidak ada manfaatnya bagi perusahaan
BalasHapus2. Yang dimaksud job describtion, job spesification, job requirement, dan job evaluation adalah :
a. Job Analysis
Informasi tertulis mengenai pekerjaan apa saja yang harus dikerjakan dalam suatu perusahaan agar tujuannya tercapai.
b. Job Description
Informasi tertulis yang menguraikan tugas dan tanggung jawab, kondisi pekerjaan, hubungan pekerjaan,dan aspek-aspek pekerjaan pada suatu jabatan tertentu dalam organisasi.
c. Job Spesification
Uraian persyaratan kualitas minimum orang yang bisa deterima agar dapat menjalankan satu jabatan dengan baik dan kompeten.
d. Job Evaluation
Menilai berat/ringan, mudah/sukar, besar/kecil risiko pekerjaan, dan memberikan nama, ranking (peringkat), serta harga atau gaji suatu jabatan.
3. Yang dimaksud dengan delegasi outority adalah Tindakan memberikan wewenang dan tanggung jawab formal untuk menyelesaikan aktivitas spesifik kepada bawahan.
4. Langkah-langkah pengadaan sehingga memperoleh SDM yang sesuai dengan kebutuhan :
Pengadaan yaitu “Proses penarikan, seleksi, penempatan, orientasi dan induksi untuk mendapatkan karyawan yang efektif dan efisien membantu tercapainya tujuan perusahaan.” Langkah – langkahnya adalah :
a. Analisa pekerjaan, yaitu informasi tertulis mengenai pekerjaan-pekerjaan apa saja yang harus dikerjakan dalam suatu perusahaan agar tujuan tercapai.
b. Analisa kebutuhan tenaga kerja adalah Analisis kebutuhan sumber daya manusia sangat penting agar kebutuhan tenaga kerja masa kini dan masa yang akan datang sesuai dengan beban pekerjaan, kekosongan-kekosongan dapat dihindarkan dan semua pekerjaan dapat dikerjakan
c. Penarikan yaitu “Usaha mencari dan mempengaruhi tenaga kerja, agar mau melamar lowongan pekerjaan yang ada dalam satu perusahaan.”
d. Seleksi yaitu “Suatu kegiatan pemilihan dan penentuan pelamar yang diterima atau ditolak untuk menjadi karyawan perusahaan. Seleksi ini didasarkan kepada spesifikasi tertentu dari setiap perusahaan bersangkutan.”
e. Penempatan, orientasi, dan induksi
Penempatan karyawan yaitu menempatkan calon karyawan yang diterima (lulus seleksi) pada jabatan/pekerjaan yang membutuhkannya dan sekaligus mendelegasikan autholity kepada orang tersebut.
Orientasi atau perkenalan bagi setiap karyawan baru harus dilaksanakan untuk menetapkan bahwa mereka betul-betul diterima dengan tangan terbuka menjadi karyawan yang akan bekerja sama dengan karyawan lain pada perusahaan itu.
Induksi karyawan adalah kegiatan untuk mengubah perilaku karyawan baru supaya menyesuaikan diri dengan tata tertib perusahaan.
1. Coba jealskan apa yang dimaksud perencana, pelaku dan penentu dalam organisasi?
BalasHapus• Perencana : Dalam usaha mencapai tujuan dari organisasi manusia berperan aktif dalam merencanakan langkah-langkah yang akan diambil sedemikian rupa dan menghindari faktor resiko yang mungkin muncul.
• Pelaku yaitu Tujuan organisasi ini tidak mungkin terwujud tanpa peran aktif dari karyawan, meskipun perusahaan memiliki faktor produksi lainnya dengan baik, seperti modal yang besar, mesin yang canggih, dan lain-lain.
• Penentu yaitu mengelola dan mengatur karyawan tidaklah mudah karena manusia mempunyai pikiran, perasaan, status, dan latar belakang yang berbeda-beda.
2. Coba jealskan apa yang dimaksud job describtion, job spesification, job requirement, dan job evaluation?
Job Description adalah suatu keterangan singkat yang ditulis secara cemat mengenai kewajiban-kewajiban dan tanggung jawab-tanggung jawab dari suatu jabatan.
Job specification adalah suatu catatan mengenai syarat-syarat orang yang minimum yang diperlukan untuk menyelesaikan suatu jabatan dengan sebaik-baiknya.
Job Recruitment adalah rangkaian aktivitas yang digunakan untuk mendapatkan jumlah orang yang tepat yang memadai pada saat yang tepat, tujuannya adalah untuk menyeleksi mereka yang sesuai dengan kebutuhan organisasi.
Job Evaluation adalah kegiatan yang dilakukan guna membandingkan nilai dari suatu jabatan dengan nilai dari jabatan atau jabatan-jabatan lain.
3. Yang dimaksud dengan delegasi outority adalah Tindakan memberikan wewenang dan tanggung jawab formal untuk menyelesaikan aktivitas spesifik kepada bawahan.
4. langkah-langkah pengadaan sehingga memperoleh SDM yang sesuai dengan kebutuhan, yaitu:
a. Analisa pekerjaan, yaitu informasi tertulis mengenai pekerjaan-pekerjaan apa saja yang harus dikerjakan dalam suatu perusahaan agar tujuan tercapai.
b. Analisa kebutuhan tenaga kerja adalah Analisis kebutuhan sumber daya manusia sangat penting agar kebutuhan tenaga kerja masa kini dan masa yang akan datang sesuai dengan beban pekerjaan, kekosongan-kekosongan dapat dihindarkan dan semua pekerjaan dapat dikerjakan
c. Penarikan yaitu “Usaha mencari dan mempengaruhi tenaga kerja, agar mau melamar lowongan pekerjaan yang ada dalam satu perusahaan.”
d. Seleksi yaitu “Suatu kegiatan pemilihan dan penentuan pelamar yang diterima atau ditolak untuk menjadi karyawan perusahaan. Seleksi ini didasarkan kepada spesifikasi tertentu dari setiap perusahaan bersangkutan.”
e. Penempatan, orientasi, dan induksi
Penempatan karyawan yaitu menempatkan calon karyawan yang diterima (lulus seleksi) pada jabatan/pekerjaan yang membutuhkannya dan sekaligus mendelegasikan autholity kepada orang tersebut.
1. Coba jealskan apa yang dimaksud perencana, pelaku dan penentu dalam organisasi?
BalasHapusManusia selalu berperan aktif dan dominan dlm setiap kegiatan organisasi, karena dia menjadi perencana, pelaku dan penentu terwujudnya tujuan organisasi. Manusia sebagai pelaku dan penentu dalam membantu terwujutnya tujuan perusahaan, karyawan, dan masyarakt dimana manusia yang bekerja di lingkungan suatu organisasi (disebut juga personil, tenaga kerja, pekerja atau karyawan). Sumberdaya manusia merupakan potensi manusiawi sebagai penggerak organisasi dalam mewujudkan eksistensinya.manusia juga sebagai Perencana merupakan serangkaian kegiatan yang dilakukan utk mengantisipasi permintaan-2 tenaga kerja di masa mendatang.
2. Coba jealskan apa yang dimaksud job describtion, job spesification, job requirement, dan job evaluation?.
- Uraian jabatan (job description) merupakan suatu keterangan singkat yang ditulis secara cermat mengenai kewajiban-kewajiban dan tanggung jawab-tanggung jawab dari suatu jabatan.
- Persyaratan jabatan (job specification) merupakan suatu catatan mengenai syarat-syarat orang yang minimum yang diperlukan untuk menyelesaikan suatu jabatan dengan sebaik-baiknya.
- Penentu jenis atau kualitas tenaga kerja(job recruitment) metode yang paling sering digunakan dalam penentuan jenis atau kualitas tenaga kerja yang akan ditarik adalah analisis jabatan .
- Penilaian jabatan (job evaluation) adalah kegiatan yang dilakukan guna membandingkan nilai dari suatu jabatan dengan nilai dari jabatan atau jabatan-jabatan lain.
3. Coba jealskan apa yang dimaksud dengan dlegasi outority ?
Dlegasi outority merupakan Tindakan memberikan wewenang dan tanggung jawab formal untuk menyelesaikan aktivitas spesifik kepada bawahan.artinya tindakan memberikan tanggung jawab resmi bukan hanya dengan lisan tapi benar-benar resmi secara tertulis seperti surat perintah tugas bawahan oleh pimpinan
4. Coba jelaskan langkah-langkah pengadaan sehingga memperoleh SDM yang sesuai dengan kebutuhan.
Pengadaan yaitu “Proses penarikan, seleksi, penempatan, orientasi dan induksi untuk mendapatkan karyawan yang efektif dan efisien membantu tercapainya tujuan perusahaan.” Langkah – langkahnya adalah :
- Analisa pekerjaan: informasi tertulis mengenai tugas –tugas yang harus dikerjakan dalam suatu perusahaan agar tujuan tercapai.
- analisa kebutuhan tenaga kerja : agar kebutuhan tenaga kerja masa kini dan masa yang akan datang sesuai dengan beban pekerjaan, kekosongan-kekosongan dapat dihindarkan dan semua pekerjaan dapat dikerjakan
- Penarikan :Usaha mempengaruhi tenaga kerja, agar mau bekerja dalam satu perusahaan.”
- Seleksi:Suatu kegiatan pemilihan,penentuan,menerima/menolak pelamar untuk menjadi karyawan perusahaan
- Penempatan :menempatkan calon karyawan yang diterima (lulus seleksi) pada jabatan/pekerjaan yang membutuhkannya dan sekaligus mendelegasikan autholity kepada orang tersebut.
-Orientasi atau perkenalan bagi setiap karyawan baru harus dilaksanakan untuk menetapkan bahwa mereka betul-betul diterima dengan tangan terbuka menjadi karyawan yang akan bekerja sama dengan karyawan lain pada perusahaan itu.
-Induksi : kegiatan untuk mengubah perilaku karyawan baru supaya menyesuaikan diri dengan tata tertib perusahaan.
1. Coba jelaskan apa yang dimaksud perencana, pelaku dan penentu dalam organisasi?
BalasHapusdalam suatu organisasi, didalamnya terdapat bagaimana cara mengatur hubungan dan peranan tenaga kerja, agar efektif dan efisien, membantu terwujutnya tujuan perusahaan, karyawan, dan masyarakat, sehingga yang diatur adalah manusia dan yang mengatur adalah manusia/man. Jadi didalam organisasi, manusia/man adalah subyek pelakunya dan bisa berperan sebagai obyek atau yang diatur.
Sehingga disini manusia/man sangat berperan dalam mencapai tujuan organisasi, karena dari perencanaan melibatkan manusia/man, proses dalam mencapai tujuan juga melibatkan manusia/man, sehingga faktor penentu apakah tujuan organisasi berhasil atau tidaknya sangat ditentukan oleh manusia/man itu sendiri
Job discription merupakan rincian pekerjaan yang berisi informasi menyeluruh tentang tugas atau kewajiban, tanggung jawab dan kondisi - kondisi yang diperlukan apabila pekerjaan tersebut dilakukan oleh seseorang, sehingga seseorang yang melakukan tugas tersebut jelas dalam melaksanakan tugas untuk mencapai hasil yang optimal
job spesification : merupakan suatu informasi tentang syarat syarat yeng diperlukan oleh seseorang atau suatu karyawan agar dapat memangku jabatan tersebut dengan baik dengan tujuan dapat melaksanakan tugas dengan baik karena kemampuannya telah sesuai dengan persyaratan untuk posisi jabatan tersebut
job requirement merupakan rangkaian aktivitas yang digunakan untuk mendapatkan jumlah orang yang tepat yang memadai pada saat yang tepat, tujuannya adalah untuk menyeleksi mereka yang sesuai dengan kebutuhan organisasi
job evaluation merupakan kegiatan yang dilakukan guna membandingkan nilai dari suatu jabatan dengan nilai dari jabatan atau jabatan-jabatan lain
Delegasi authority, merupakan rangkaian dari 2 kata, yaitu authority/kewenangan yang mempunyai arti hak untuk memerintah orang lain untuk melakukan sesuatu atau tidak melakukan sesuatu untuk mencapai suatu tujuan tertentu
dan kata kedua adalah delegasi mempunyai arti proses pengalihan atau pemberian wewenang tugas dan tanggung jawab dari manajemen puncak yang diberiakn kepada orang lain untuk dapat dipertanggungjawabkan pelaksanaannya
dari dua makna tersebut berarti seseorang akan memperoleh wewenang apabila kewenangan itu telah didelegasikan dari manager atau atasan diatasnya, wewenang tidak akan diperoleh stafnya manakala tidak didelegasikan oleh manager diatasnya, yang bertujuan tugas tugas yang berat akan menjadi ringan dan mempermudah dalam proses kontrolnya
langkah-langkah pengadaan sehingga memperoleh SDM yang sesuai dengan kebutuhan :
1. peramalan kebutuhan tenaga kerja, bertujuan untuk mengetahui tenaga kerja sekarang dan masa depan sehingga tidak ada kekosongan suatu jabatan atau posisi dalam suatu perusahaaan, sehingga semua berjalan sesuai dengan yang diharapkan, yang didasarkan pada faktor internal dan faktor eksternal perusahaan, yang meliputi jumlah produksi, peningkatan teknologi, ramalan ramalan usaha, perluasan perusahaan, tingkat permintaan dan penawaran tenaga kerja dan perencanaan karier pegawai
2. penarikan/rekruitment merupakan usaha mencari atau mempengaruhi agar tenaga kerja mau melamar lowongan pekerjaan di dalamsuatu perusahaan
3. seleksi/selection merupakan suatuproses pemilihan tenaga kerja yang sudah mendaftar
4. penempatan, orientasi dan induksi karyawan, merupakan suatu hal dasar yang dilakukan oleh perusahaan sehingga apa yang diharapkan perusahaan bisa dilaksanakan oleh tenaga kerja yang baru di rekrut tersebut, salah satunya adalah training dan orientasi
Baik pak izin menjawab
BalasHapus1. Pemaparan perencana, pelakudan penentu dalam organisasi meliputi :
Perencana adalah orang, badan atau sistem yang mendefinisikan tujuan organisasi, membuat strategi untukmencapai tujuan itu, dan mengembangkan rencana aktivitas kerja organisasi. Sedangkan pelaku adalah orang atau badan yang melakukan perencanaan tersebut sedangkan penentu adalah hal-hal atau orang serta badan yang dapat mempengaruhi hasil dari perencanaan yang telah dilakukan.
2. Penjelasan tentang job describtion, job spesification, job requirement, dan job evaluation meliputi :
Job Description, menguraikan tugas dan tanggungjawab, kondisi pekerjaan, hubungan pekerjaan,dan aspek-aspek pekerjaan pada suatu jabatan tertentu dalam organisasi.
Job Spesification, menguraikan persyaratan kualitas minimum orang yang bias deterima agar dapat menjalankan satu jabatan dengan baik dan kompeten.
Sedangkan Job Requirement ialah persyaratan-persyaratan jabatan tentang keterampilan yang dikehendakinya.
Job Evaluation lebih menilaiberat/ringan, mudah/sukar, besar/kecilrisiko pekerjaan, dan memberikan nama, ranking (peringkat), serta harga atau gaji suatu jabatan.
3. legasioutority adalah pelimpahan wewenang terhadap pihak atau badan sesuai dengan kemampuan dan daftar kerja yang telah ditentukan
4. Langkah-langkah pengadaan sehingga memperoleh SDM yang sesuai dengan kebutuhan.
1. Perencanaan tenaga kerja
Merupakan suatu proses penentuan kebutuhan tenaga kerja dan cara memenuhinya baik secara kualitatif maupun kuantitatif disinilah dilakukan job analisis yang digunakan untuk menyusun job description, job spesification
2. penarikan tenaga kerja
Berdasarkan daftar yang telah dibuat pada job analisis, maka perusahaan dapat mulai melakukan penarikan tenaga kerja yang dapat diperoleh dari penarikan dari pegawai yang telah ada untuk mengisi posisi tertentu atau dari luar perusahaan
3. seleksi tenaga kerja
tujuan seleksi adalah mencari dan memilih pegawai yang sesuai dengan jod analisis yang kita butuhkan
4. penempatan karyawan
5. penilaian prestasi kerja
6. pelatihan dan pengembangan
dilakukan untuk penyetaraan kualifikasi yang dimiliki seorang pegawai dengan kualifikasi yang diinginkan organisasi
7. pengembangan karir
EKO LISTIONO/ NPM 13410035P
BalasHapusCoba jelaskan apa yang dimaksud perencana, pelaku dan penentu dalam organisasi?
Dalam dunia manajemen/ organisasi, manusia (anggota organisasi/staf) merupakan unsur terpenting. Kenyataan tersebut bukan saja karena manusia merupakan maluk ciptaan Tuhan. Bukan pula karena manusia mempunyai rasio, yang membedakannya dari makhluk lainya. Manusia sebagai unsur terpenting dalam manajemen/ organisasi karena unsur-unsur lainnya yang dimiliki oleh suatu organisasi, seperti modal usaha, bahan baku, mesin-mesin, metode kerja, waktu, dan kekayaan lainnya, hanya dapat memberi manfaat bagi organisasi
jika manusia mendayagunakannya. Dengan kata lain, manusia adalah sebagai perencana, pelaksana, pengendali, pengontrol, pengevaluasi, dan pengembang segala program organisasi. Karenanya, intensitas keberhasilan organisasi tergantung pada kreativitas manusia yang ada dalam organisasi itu sendiri.
Coba jelaskan apa yang dimaksud job describtion, job spesification, job requirement, dan job evaluation?
HapusJob Analysis Informasi tertulis mengenai pekerjaan apa saja yang harus dikerjakan dalam suatu perusahaan agar tujuannya tercapai.
Job Description Informasi tertulis yang menguraikan tugas dan tanggung jawab, kondisi pekerjaan, hubungan pekerjaan,dan aspek-aspek pekerjaan pada suatu jabatan tertentu dalam organisasi.
Job Spesification Uraian persyaratan kualitas minimum orang yang bisa deterima agar dapat menjalankan satu jabatan dengan baik dan kompeten.
Job Evaluation Menilai berat/ringan, mudah/sukar, besar/kecil risiko pekerjaan, dan memberikan nama, ranking (peringkat), serta harga atau gaji suatu jabatan.
Job Position Ditetapkannya secara jelas untuk setiap jabatan, supaya pejabat tersebut mengetahui tugas dan tanggung jawab yang harus dilakukannya.
Job Requirement Persyaratan-persyaratan jabatan tentang keterampilan yang dikehendakinya.
Job Enrichment Perluasan pekerjaan dan tanggung jawab secara vertikal yang akan dikerjakan seorang pejebat dalam jabatanya.
Job Enlargement Merupakan suatu perubahan yang direncanakan pada berbagai kegiatan pekerjaan untuk memberikan variasi yang lebih besar kepada seorang karyawan yang mempunyai pengetahuan dan keterampilan lebih.
Coba jelaskan apa yang dimaksud dengan delegasi outority ?
HapusPendelegasian Wewenang (Delegation of Authority)
Pengertian Pendelegasian Wewenang
Adakalanya seseorang yang berada disuatu posisi memiliki berbagai keterbatasan dalam melakukan suatu pekerjaan, jumlah pekerjaan serta keahlian yang dimiliki. Jika keterbatasan ini tidak dapat ditanggulangi, hal ini akan memperburuk kinerja Organisasi. Maka perlu dilakukannya pelimpahan wewenang dan tanggung jawab atau biasa disebut delegation. Pendelegasian ialah : Proses terorganisir dalam kerangka hidup organisasi/ keorganisasian untuk secara langsung melibatkan sebanyak mungkin orang dan pribadi dalam pembuatan keputusan, pengarahan, dan pengerjaan kerja-yang berkaitan dengan pemastian tugas. Tindakan mempercayakan tugas (yang pasti dan jelas), kewenangan, hak, tanggung jawab, kewajiban, dan pertanggungjawaban kepada bawahan secara individu dalam setiap posisi tugas. Pendelegasian dilakukan dengan cara membagi tugas, kewenangan, hak, tanggung jawab, kewajiban, serta pertanggungjawaban, yang ditetapkan dalam suatu penjabaran/deskripsi tugas formil dalam organisasi.
Coba jelaskan langkah-langkah pengadaan sehingga memperoleh SDM yang sesuai dengan kebutuhan.
HapusPengadaan Sumber Daya Manusia
Aktivitas utama dalam manajemen sumber daya manusia adalah pengadaan SDM. Hal inimerupakan aktivitas-aktivitas untuk menyusun program penarikan, seleksi, dan penempatan tenaga kerja.Inti dari pengadaan sumber daya adalah menyediakan tenaga kerja yang dibutuhkan suatu organisasisecara kuantitatif maupun kualitatif, ditentukan melalui analisis beban kerja (work load analysis) dananalisis angkatan kerja (work force analysis). Tenaga kerja secara kualitatif ditentukan ditentukan melaluianalisis jabatan (job analysis) yang menghasilkan, baik deskripsi jabatan (job description) maupunspesifikasi jabatan (job specification).
Seleksi tenaga kerja merupakan suatu proses untuk member jabatan kepada pelamar yang tepat.Dengan pelamar yang tepat, diartikan bahwa ada kesesuaian (best fit) antara kebutuhan jabatan (jobrequirements) disuatu pihak dengan kualifikasi calon dipihak lain. Proses seleksi umumnya terdiri daritahap-tahap wawancara pendahuluan, pengisian formulir lamaran, pemeriksaan referensi, tes psikologi,pengisian formulir lamaran, pemeriksaan referensi, tes psikologi, wawancara,pemeriksaan kesehatan, danpersetujuan atasan langsung.
Penempatan kerja berarti, pelamar diputuskan untuk memegang suatu jabatan dalam organisasimelalui proses orientasi(induksi). Tujuan dari orientasi adalah untuk menumbuhkan perasaan bangga danperasaan memiliki terhadap perusahaan pada karyawan yang bersangkutan.
Seleksi penempatan tenaga kerja yang baik akan membawa dampak positif bagi perusahaan,sebaliknya seleksi dan penempatan tenaga kerja yang keliru akan membawa dampak negative bagiperusahaan.
1. Coba jelaskan apa yg dimaksud perencana, pelaku dan penentu dalam organisasi?
BalasHapusBertindak sebagai perencana,pelaku dan penentu dalam organisasi memiliki arti bahwa manusia memegang peranan yang sangat penting dalam mencapai tujuan organisasi. Hal ini dikarenakan seseorang dapat merencanakan sesuatu ide/tujuan/gagasan untuk mencapai tujuan organisasi tersebut. Sedangkan sebagai pelaku seseorang mempunyai peran dalam mengendalikan tujuan organisasi tersebut dan sebagai penentu kemampuan seseorang akan membawa kemana arah tujuan organisasi tersebut.
2. Coba jealskan apa yang dimaksud job describtion, job spesification, job requirement, dan job evaluation?
a. Job description (Uraian jabatan) yaitu suatu keterangan singkat yang ditulis secara cermat mengenai kewajiban-kewajiban dan tanggung jawab-tanggung jawab dari suatu jabatan.
b. Job specification (Persyaratan Jabatan) yaitu suatu catatan mengenai syarat-syarat orang yang minimum yang diperlukan untuk menyelesaikan suatu jabatan dengan sebaik-baiknya.
c. Job analyasis (Analysis Jabatan) yaitu suatu kegiatan yang mempelajari, mengumpulkan, dan mencatat informasi-informasi atau fakta-fakta yang berhubungan dengan masing-masing jabatan secara sitematis dan teratur.
d. Job evaluation (Penilaian jabatan) yaitu kegiatan yang dilakukan guna membandingkan nilai dari suatu jabatan dengan nilai dari jabatan atau jabatan-jabatan lain.
3. Coba jelaskan apa yang dimaksud dengan delegasi outority ?
Delegasi outority yaitu suatu tindakan/otoritas pelimpahan wewenang dan tanggung jawab formal dari atasan kepada bawahan/orang lain untuk melaksanakan suatu kegiatan tertentu.
4. Coba jelaskan langkah-langkah pengadaan sehingga memperoleh SDM yang sesuai dengan kebutuhan?
a. Upaya perencanaan meliputi : menetapkan jumlah, kualitas, dan penempatan tenaga kerja yang efektif sesuai dengan kebutuhan perusahaan berdasarkan job describtion, job spesification, job requirement, dan job evaluation.
b. Upaya seleksi : menetapkan penarikan, seleksi, dan penempatan karyawan berdasarkan azas the right man in the right place and the right man in the right job.
c. Menetapkan program kesejahteraan, pelatihan dan pengembangan, promosi dan penghentian.
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapus1.Coba jelaskan apa yang dimaksud perencana, pelaku dan penentu dalam organisasi ?
BalasHapus> Perencana : manusia sebagai penggagas suatu ide dan merencanakan kegiatan yang akan dilakukan.
> Pelaku : manusia sebagai pelaku /pekerja yang melakukan suatu pekerjaan guna mencapai tujuan yang diinginkan.
> Penentu : manusia sebagai penentu berhasil atau tidaknya suatu pekerjaan yang telah dilakukannya.
2. Yang dimaksud
> Job Describtion : uraian pekerjaan secara singkat dan terperinci yang mengatur tugas dan tanggung jawab si pekerja,
> Job Spesification : persyaratan kerja yang harus dimiliki para pekerja untuk mengisi suatu jabatan/jenis pekerjaan tertentu,
> Job Requitment : pengangkatan / penerimaan pegawai sesuai dengan klasifikasi pendidikan tertentu guna mengisi kekosongan suatu pekerjaan.
> Job Evaluation : penilaian suatu pekerjaan yang dilakukan oleh pegawai apakah dinyatakan berhasil atau tidak oleh atasannya.
3. Yang dimaksud Delegasi Authority : pelimpahan tugas, wewenang dan tanggung jawab pekerjaan dari atasan kepada bawahannya secara formal dan dianggap mampu.
4. Langkah-Langkah dalam pengadaan SDM
> Telaah staf yaitu analisis kebutuhan tenaga kerja yang dibutuhkan disesuaikan dengan posisi pekerjaan yang tersedia
> Requiretmen yaitu seleksi penerimaan / pengangkatan dalam memilih SDM yang sesuai dengan kebutuhan dan kriteria yang diharapkan,untuk mencari tenaga kerja yang memiliki kompetensi dan kualitas yang baik.
> Penempatan karyawan/pekerja sesuai dengan keahlian dan kemampuan yang dimiliki serta sesuai dengan posisi pekerjaan yang ada.
1. Coba jealskan apa yang dimaksud perencana, pelaku dan penentu dalam organisasi?
BalasHapusJawab :
Manajemen sumber daya manusia merupakan suatu bidang manajemen yang khusus mempelajari hubungan dan peranan manusia dalam organisasi perusahaan. Unsur MSDM adalah manusia yang merupakan tenaga kerja perusahaan. Dengan demikian fokus yang dipelajari MSDM hanyalah masalah yang berhubungan dengan tenaga kerja manusia saja. Manusia selalu berperan aktif dan dominan dalam setiap kegiatan organisasi karena manusia menjadi perencana, pelaku, dan penentu terwujudnya tujuan organisasi. Tujuan tidak mungkin terwujud tanpa peran aktif karyawan meskipun alat-alat yang dimiliki perusahaan begitu canggihnya. Alat-alat canggih yang dimiliki perusahaan tidak ada manfaatnya bagi perusahaan, jika peran aktif karyawan tidak diikutsertakan. Mengatur karyawan adalah pekerjaan yang sulit dan kompleks, karena mereka mempunyai pikiran, perasaan, status, keinginan, dan latar belakang yang heterogen yang dibawa ke dalam organisasi. Karyawan tidak dapat diatur dan dikuasai seperti mengatur mesin, modal, atau gedung.
2. Coba jealskan apa yang dimaksud job describtion, job spesification, job requirement, dan job evaluation?.
Jawab :
a. Uraian jabatan (job description) adalah suatu keterangan singkat yang ditulis secara cemat mengenai kewajiban-kewajiban dan tanggung jawab-tanggung jawab dari suatu jabatan.
b. Persyaratan jabatan (job specification) adalah suatu catatan mengenai syarat-syarat orang yang minimum yang diperlukan untuk menyelesaikan suatu jabatan dengan sebaik-baiknya.
c. metode yang paling sering digunakan dalam penentuan jenis atau kualitas tenaga kerja yang akan ditarik (recruitment) adalah analisis jabatan (job analysis).Job analysisterdiri dari dua kata job dan analysis. Job biasa diartikan sebagai jabatan, pekerjaan, Analysis jabatan (job analyasis) adalah suatu kegiatan yang mempelajari, mengumpulkan, dan mencatat informasi-informasi atau fakta-fakta yang berhubungan dengan masing-masing jabatan secara sitematis dan teratur.
d. Penilaian jabatan (job evaluation) adalah kegiatan yang dilakukan guna membandingkan nilai dari suatu jabatan dengan nilai dari jabatan atau jabatan-jabatan lain.
3. Coba jealskan apa yang dimaksud dengan dlegasi outority ?
Jawab :
Pendelegasian wewenang merupakan pokok yang didapat kembali oleh si pemberi wewenang. Hal itu adalah suatu sifat wewenang, pemilik wewenang (manajer) tidak selamanya menyelesaikan sendiri kekuasaan itu dengan menyerahkan wewenang itu.
Banyak arti tentang pendelegasian wewenang yaitu :
1. Pendelegasian wewenang merupakan dinamika organisasi, karena dengan pendelegasian wewenang ini para bawahan mempunyai wewenang sehingga mereka dapat mengerjakan sebagian pekerjaan delegatornya.
2. Pendelegasian wewenang merupakan proses yang bertahap dan yang menciptakan pembagian kerja, hubungan kerja dan adanya hubungan kerja sama dalam suatu organisasi atau perusahaan.
3. Pendelegasian wewenang dapat memeperluas ruang gerak dan waktu seorang manajer.
4. Pendelegasian wewenang, manajer tetap bertanggungjawab terhadap tercapainya tujuan perusahaan.
5. Pendelegasian wewenag menjadi ikatan formal dalam suatu organisasi.
Wewenang (authority) merupakan kunci daripada pekerjaan seorang manajer. Arti sebenarnya dari seorang manajer dalam sebuah organisasi dan hubungannya dengan orang lain pada organisasi tersebut terlihat pada wewenang yang diimilikinya. Yang mengikat bagian-bagian daripada suatu struktur organisasi adalah hubungan wewenang.
Pelimpahan wewenang mempunyai tiga unsur yaitu:
a. Wewenang (authority)
b. Tanggung jawab (responsibility)
c. Pertanggung jawaban (accountability)
Terusannya..
Hapus4. Coba jelaskan langkah-langkah pengadaan sehingga memperoleh SDM yang sesuai dengan kebutuhan.
Jawab :
Pengadaan
Yang dimaksud dengan pengadaan adalah upaya untuk mendapatkan jenis dan jumlah tenaga kerja yang sesuai dengan yang dibutuhkan agar sasaran organisasi dapat tercapai. Hal ini terutama yang bersangkutan dengan masalah penentuan kebutuhan tenaga kerja, penarikan, seleksi, orientasi, dan penempatan.
Manajemen Sumber Daya Manusia mengatur dan menetapkan program kepegawaian yang mencakup masalah-masalah sebagai berikut :
1. Menetapkan jumlah, kualitas, dan penempatan tenaga kerja yang efektif sesuai dengan kebutuhan organisasi berdasarkan deskripsi pekerjaan, spesifikasi jabatan, persyaratan pekerjaan, dan evaluasi pekerjaan.
2. Menetapkan penarikan, seleksi, dan penempatan karyawan berdasarkan azas the right man in the right place and the right man in the right job.
3. Menetapkan program kesejahteraan, pengembangan, promosi, dan pemberhentian.
4. Meramalkan penawaran dan permintaan sumber daya manusia pada masa yang akan datang.
5. Memperkirakan keadaan perekonomian pada umumnya dan perkembangan organisasi ada khususnya.
6. Memonitor dengan cermat undang-udang perburuhan dan kebijaksanaan pemberian balas jasa organisasi-organisasi sejenis
7. Memonitor kemajuan teknik dan perkembangan serikat buruh
8. Melaksanakan pendidikan, pelatihan, dan penilaian prestasi karyawan
9. Mengatur mutasi karyawan baik vertical maupun horizontal
10. Mengatur pensiunan, pemberhentian, dan pesangonnya.
Peranan manajemen sumber daya manusia diakui sangat menentukan bagi terwujudnya tujuan, tetapi untuk memimpin unsur manusia ini sangat sulit dan rumuit. Tenaga kerja manusia selain mampu, cakap, dan terampil, juga tidak kalah pentingnya kemauan dan kesungguhan mereka untuk bekerja efektif dan efisien.
HABIB NASUTION
BalasHapusNPM 13410040P
Coba jealskan apa yang dimaksud perencana, pelaku dan penentu dalam organisasi?
Dalam manajemen sumber daya manusia keberhasilannya sangat ditentukan oleh seberapa baik perencanaan awalnya. disinilah manusia sebagai perencana. Merencanakan setiap hal yang berhubungan dengan kegiatan yang akan dilaksanakan. Setelah setiap detil perencaan telah matang maka saatnya untuk melaksanakan dalam tindakan nyata. Disini sebagai pelaku juga manusia. Keberhasilan dari setiap rencana tergantung dari seberapa baik dan seberapa maksimal setiap proses telah dijalani. Dan sebagai penentunya juga manusia. Jadi dapat diambil kesimpulan manusia sebagai perencana dalam MSDM, merencakan apa saja yang akan dilakukan sehingga proses menajerisasi efektif dan tercapai setiap tujuanya. Kemudian sebagai pelaku melaksanakan setiap yang tertuang dalam perencanaan. Dan menjadi penentu keberhasilan dari setiap apa yang dilaksanakannya. Semua tergantung sejauh mana usaha yang telah dilakukan.
Coba jealskan apa yang dimaksud job describtion, job spesification, job requirement, dan job evaluation?.
Job Description ( uraian jabatan ) menurut Siswanto ( 2002:128 ) Adalah “rincian pekerjaan yang berisi informasi menyeluruh tentang tugas/kewajiban, tanggung jawab, dan kondisi-kondisi yang diperlukan apabila pekerjaan tersebut dikerjakan”.
Contoh : Sebagai Sekretaris Job Descriptionnya adalah Melakukan aktivitas kesekretariatan perusahaan, Mengkoordinasikan pengurusan segala bentuk perizinan usaha perusahaan, Membuat laporan sesuai dengan ketentuan yang berlaku di perusahaan dll.
Job Spesification ( Spesifikasi jabatan ) menurut Nitisemito (1980:26) “merupakan suatu informasi tentang syarat – syarat yang diperlukan bagi setiap karyawan agar dapat memangku suatu jabatan dengan baik”.
Contoh : Job Spesification Sekretaris adalah Pendidikan minimal S1, Wanita, Berpenampilan menarik, Berpengalaman dan mampu membantu direktur dalam urusan administrasi, Jujur, bertanggung jawab, dan loyal terhadap perusahaan.
Job requirement adalah kualitas atau kualifikasi yang harus dimiliki agar cocok untuk pekerjaan tertentu. Job requirement lebih spesifik dalam menentukan kualifikasi dibandikan job spesification.
Contoh : Job Requirement untuk Manajer pemasaran biasanya memiliki gelar sarjana dalam pemasaran atau administrasi bisnis, namun beberapa pengusaha dapat memilih gelar master, selain pengalaman yang luas dalam pemasaran, periklanan, manajemen merek atau penjualan. Keanggotaan dalam organisasi profesi, seperti American Marketing Association (AMA) dll.
Job Evaluation adalah sebuah cara yang sistematis dan terukur untuk menilai tingkat kepentingan / urutan relatif sebuah pekerjaan di dalam sebuah organisasi dalam kaitannya dengan pekerjaan lain.
Coba jealskan apa yang dimaksud dengan dlegasi outority ?
Dilegasi outority adalah otoritas yang diperoleh dari orang lain yang memiliki kewenangan untuk melaksanakan kewenangan tersebut. contoh dikeluarkannya surat tugas, SK dll.
Coba jelaskan langkah-langkah pengadaan sehingga memperoleh SDM yang sesuai dengan kebutuhan.
1. Perencanaan tenaga kerja.
Merupakan suatu proses penentuan kebutuhan tenaga kerja dan cara memenuhinya baik secara kuantitatif maupun kualitatif melalui proses ANALISIS JABATAN atau JOB ANALYSIS, yaitu suatu analisis yang sistematis terhadap berbagai pekerjaan atau jabatan di dalam suatu perusahaan.
2. Penarikan tenaga kerja/recruitment
Berdasarkan pada job description, job specification dan job standard yang ada, maka perusahaan dapat memulai penarikan tenaga kerja/recruitment.
3. Seleksi tenaga kerja/selection
Tujuan penyeleksian tenaga kerja yaitu untuk mencari atau memilih tenaga kerja yang sesuai dengan persyaratan atau kualifikasi jabatan tertentu.
4. Penempatan karyawan/placement
5. Penilaian prestasi kerja/performance appraisal
6. Pelatihan dan pengembangan/ training & development
7. Pengembangan karir/ career
Dapat terdiri dari berbagai program seperti Promos, Demosi, Transfer, Penghentian hubungan kerja/PHK
Coba jealskan apa yang dimaksud perencana, pelaku dan penentu dalam organisasi?
BalasHapussuatu ilmu atau cara bagaimana mengatur hubungan dan peranan sumber daya (tenaga kerja) yang dimiliki oleh individusecara efisien dan efektif serta dapat digunakan secara maksimal sehingga tercapai tujuan bersama organisasi, karyawan dan masyarakat menjadi maksimal. Manajemen sumber daya manusia meliputi perencanaan, pengorganisasian, pengarahan, dan pengendalian karyawan.
Perencanaan tenaga kerja secara efektif dan efisien agar sesuai dengan kebutuhan organisasi dalam membantu terwujudnya tujuan. Karyawan yang direncanakan dengan baik diharapkan mampu menyelesaikan tugas dan pekerjaan dengan maksimal serta mempunyai kinerja yang mampu diandalkan.
Pengorganisasian merupakan kegiatan untuk mengorganisasi semua karyawan dengan menetapkan pembagian kerja, hubungan kerja, delegasi wewenang, integrasi dan koordinasi dalam bagan organisasi. Karyawan yang berada dalam suatu posisi yang jelas tugas dan wewenangnya akan merasa nyaman dalam bekerja sehingga mampu menyelesaikan tugasnya dengan baik dan penuh tanggung jawab.
Coba jealskan apa yang dimaksud job describtion, job spesification, job requirement, dan job evaluation?.
adalah pernyataan tertulis yang jelas mendefinisikan tujuan dan isi dari pekerjaan tertentu atau posisi, yakni menjelaskan alasan posisi ada dan kontribusi spesifik posisi membuat ke universitas. Kontribusi ini didefinisikan sebagai 'akuntabilitas kunci' (kadang-kadang disebut 'daerah hasil kunci') dari posisi. Sebuah deskripsi pekerjaan juga menjelaskan tugas dan tanggung jawab tertentu wajib dilakukan oleh pemegang pekerjaan, yang pada gilirannya memungkinkan mereka untuk mencapai hasil tertentu dan kontribusi didefinisikan oleh setiap pernyataan pertanggungjawaban kunci. Akhirnya, deskripsi pekerjaan juga menegaskan jabatan atau posisi, dan posisi yang itu laporan dalam struktur organisasi Massey.
job spesification adalah
orang menyatakan set minimal kemampuan 'orang' (pemegang pekerjaan) perlu memiliki (dan menunjukkan) agar dapat ditunjuk untuk posisi. Selain itu menguraikan setiap pemeriksaan pra-kerja yang membutuhkan izin agar dapat ditunjuk untuk posisi tersebut. Dengan demikian, penggunaan utama dari spesifikasi seseorang adalah untuk membantu dalam rekrutmen dan seleksi staf baru.
job requirement adalah
Persyaratan kerja dapat mencakup keterampilan khusus, jenis dan jumlah pengalaman kerja, kualitas pribadi, kredensial pendidikan, sertifikasi profesional atau bidang pengetahuan. Lowongan pekerjaan juga mungkin menyatakan bahwa beberapa keterampilan lainnya, pengalaman atau kredensial
evaluation adalah
sebuah analisa untuk membuat estimasi nilai (pembobotan) dari sebuah pekerjaan. Tugas-tugas dikonversikan ke nilai (poin). Yang dimaksud dengan tugas di sini bukanlah pekerjaan yang hanya ditulis di atas kertas, tapi pekerjaan yang sungguh-sungguh dilakukan oleh seseorang.
Coba jealskan apa yang dimaksud dengan dlegasi outority ?
BalasHapusDilegasi outority adalah otoritas yang diperoleh dari orang lain yang memiliki kewenangan untuk melaksanakan kewenangan tersebut. contoh dikeluarkannya surat tugas, SK dll.
4. Coba jelaskan langkah-langkah pengadaan sehingga memperoleh SDM yang sesuai dengan kebutuhan?
a. Upaya perencanaan meliputi : menetapkan jumlah, kualitas, dan penempatan tenaga kerja yang efektif sesuai dengan kebutuhan perusahaan berdasarkan job describtion, job spesification, job requirement, dan job evaluation.
b. Upaya seleksi : menetapkan penarikan, seleksi, dan penempatan karyawan berdasarkan azas the right man in the right place and the right man in the right job.
c. Menetapkan program kesejahteraan, pelatihan dan pengembangan, promosi dan penghentian.
1. Yang dimaksud perencana, pelaku dan penentu dalam organisasi adalah Sumber daya manusia sebagai aset organisasi dapat menjadi pelaku aktif dan dominan dalam setiap aktifitas organisasi, manusia menjadi perencana, pelaku, dan penentu terwujudnya tujuan organisasi. Bahwa manusia memiliki peranan aktif dalam organisasi dimana manusia menjadi perencana, pelaku dan penentu terwujudnya tujuan organisasi. Tanpa adanya peranan aktif manusia, organisasi tidak dapat berjalan, tujuan tidak akan terwujud, dan mesin-mesin canggih yang dimiliki organisasi pun tidak ada manfaatnya bagi perusahaan
BalasHapus2. Yang dimaksud job describtion, job spesification, job requirement, dan job evaluation adalah :
a. Job Analysis
Informasi tertulis mengenai pekerjaan apa saja yang harus dikerjakan dalam suatu perusahaan agar tujuannya tercapai.
b. Job Description
Informasi tertulis yang menguraikan tugas dan tanggung jawab, kondisi pekerjaan, hubungan pekerjaan,dan aspek-aspek pekerjaan pada suatu jabatan tertentu dalam organisasi.
c. Job Spesification
Uraian persyaratan kualitas minimum orang yang bisa deterima agar dapat menjalankan satu jabatan dengan baik dan kompeten.
d. Job Evaluation
Menilai berat/ringan, mudah/sukar, besar/kecil risiko pekerjaan, dan memberikan nama, ranking (peringkat), serta harga atau gaji suatu jabatan.
3. Yang dimaksud dengan delegasi outority adalah Tindakan memberikan wewenang dan tanggung jawab formal untuk menyelesaikan aktivitas spesifik kepada bawahan.
4. Langkah-langkah pengadaan sehingga memperoleh SDM yang sesuai dengan kebutuhan :
Pengadaan yaitu “Proses penarikan, seleksi, penempatan, orientasi dan induksi untuk mendapatkan karyawan yang efektif dan efisien membantu tercapainya tujuan perusahaan.” Langkah – langkahnya adalah :
a. Analisa pekerjaan, yaitu informasi tertulis mengenai pekerjaan-pekerjaan apa saja yang harus dikerjakan dalam suatu perusahaan agar tujuan tercapai.
b. Analisa kebutuhan tenaga kerja adalah Analisis kebutuhan sumber daya manusia sangat penting agar kebutuhan tenaga kerja masa kini dan masa yang akan datang sesuai dengan beban pekerjaan, kekosongan-kekosongan dapat dihindarkan dan semua pekerjaan dapat dikerjakan
c. Penarikan yaitu “Usaha mencari dan mempengaruhi tenaga kerja, agar mau melamar lowongan pekerjaan yang ada dalam satu perusahaan.”
d. Seleksi yaitu “Suatu kegiatan pemilihan dan penentuan pelamar yang diterima atau ditolak untuk menjadi karyawan perusahaan. Seleksi ini didasarkan kepada spesifikasi tertentu dari setiap perusahaan bersangkutan.”
e. Penempatan, orientasi, dan induksi
Penempatan karyawan yaitu menempatkan calon karyawan yang diterima (lulus seleksi) pada jabatan/pekerjaan yang membutuhkannya dan sekaligus mendelegasikan autholity kepada orang tersebut.
Orientasi atau perkenalan bagi setiap karyawan baru harus dilaksanakan untuk menetapkan bahwa mereka betul-betul diterima dengan tangan terbuka menjadi karyawan yang akan bekerja sama dengan karyawan lain pada perusahaan itu.
Induksi karyawan adalah kegiatan untuk mengubah perilaku karyawan baru supaya menyesuaikan diri dengan tata tertib perusahaan..
1. Coba jealskan apa yang dimaksud perencana, pelaku dan penentu dalam organisasi?
BalasHapusJawab : Organisasi merupakan sekumpulan orang-orang yang disusun dalam kelompok-kelompok, yang bekerjasama untuk mencapai tujuan bersama, Organisasi adalah system kerjasama antara dua orang atau lebih, atau organisasi adalah setiap bentuk kerjasama untuk pencapaian tujuan bersama, organisasi adalah struktur pembagian kerja dan struktur tata hubungan kerja antara sekelompok orang pemegang posisi yang bekerjasama secara tertentu untuk bersama-sama mencapai tujuan tertentu.
2. Coba jealskan apa yang dimaksud job describtion, job spesification, job requirement, dan job evaluation?
Jawab :
- Uraian jabatan (job description) adalah suatu keterangan singkat yang ditulis secara cemat mengenai kewajiban-kewajiban dan tanggung jawab-tanggung jawab dari suatu jabatan.
- Persyaratan jabatan (job specification) adalah suatu catatan mengenai syarat-syarat orang yang minimum yang diperlukan untuk menyelesaikan suatu jabatan dengan sebaik-baiknya.
- Analisis jabatan (job analysis) adalah proses sistematis untuk menentukan berbagai tugas, aktivitas, perilaku, keterampilan, pengetahuan, dan spesifikasi karyawan yang diperlukan untuk menjalankan suatu pekerjaan (jabatan) dalam suatu organisasi.
- Penilaian jabatan (job evaluation) adalah kegiatan yang dilakukan guna membandingkan nilai dari suatu jabatan dengan nilai dari jabatan atau jabatan-jabatan lain.
3. Coba jealskan apa yang dimaksud dengan dlegasi outority?
Jawab : dlegasi outority adalah wewenang dalam menciptakan pembagian kerja, hubungan kerja dan adanya hubungan kerja sama dalam suatu organisasi atau perusahaan.dlegasi outority juga dapat diartikan sebagai Pendelegasian wewenang yang merupakan dinamika organisasi, karena dengan pendelegasian wewenang ini para bawahan mempunyai wewenang sehingga mereka dapat mengerjakan sebagian pekerjaan delegatornya.
4. Coba jelaskan langkah-langkah pengadaan sehingga memperoleh SDM yang sesuai dengan kebutuhan.
Jawab :
a. Analisa pekerjaan, yaitu informasi tertulis mengenai pekerjaan-pekerjaan apa saja yang harus dikerjakan dalam suatu perusahaan agar tujuan tercapai.
b. Analisa kebutuhan tenaga kerja adalah Analisis kebutuhan sumber daya manusia sangat penting agar kebutuhan tenaga kerja masa kini dan masa yang akan datang sesuai dengan beban pekerjaan, kekosongan-kekosongan dapat dihindarkan dan semua pekerjaan dapat dikerjakan
c. Penarikan yaitu “Usaha mencari dan mempengaruhi tenaga kerja, agar mau melamar lowongan pekerjaan yang ada dalam satu perusahaan.”
d. Seleksi yaitu “Suatu kegiatan pemilihan dan penentuan pelamar yang diterima atau ditolak untuk menjadi karyawan perusahaan. Seleksi ini didasarkan kepada spesifikasi tertentu dari setiap perusahaan bersangkutan.”
e. Penempatan, orientasi, dan induksi
Penempatan karyawan yaitu menempatkan calon karyawan yang diterima (lulus seleksi) pada jabatan/pekerjaan yang membutuhkannya dan sekaligus mendelegasikan autholity kepada orang tersebut.
Orientasi atau perkenalan bagi setiap karyawan baru harus dilaksanakan untuk menetapkan bahwa mereka betul-betul diterima dengan tangan terbuka menjadi karyawan yang akan bekerja sama dengan karyawan lain pada perusahaan itu.
Induksi karyawan adalah kegiatan untuk mengubah perilaku karyawan baru supaya menyesuaikan diri dengan tata tertib perusahaan.